Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Index Berita

Index Berita

APINDO-IMO Indonesia Teken MoU Suarakan Dinamika Dunia Usaha

APINDO-IMO Indonesia Teken MoU Suarakan Dinamika Dunia Usaha

  • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
  • account_circle Tim IMO Indonesia
  • visibility 524
  • 0Komentar

Loading

Dari sisi ekonomi, kerja sama ini memberikan peluang cukup besar bagi kedua pihak. IMO-Indonesia, sebagai organisasi badan pers di Indonesia dengan jumlah ratusan media anggota, memiliki potensi besar dalam membangun ekosistem informasi yang sehat dan berimbang terkait dunia usaha.   Jakarta | Tantangan dinamika dan keberlangsungan usaha nasional menjadi hal penting, bahkan utama, bagi para […]

Perempuan Pesisir Lifuleo Berdaya Via Desa Eco-Bahari dari PLN UIP Nusra

Perempuan Pesisir Lifuleo Berdaya Via Desa Eco-Bahari dari PLN UIP Nusra

  • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
  • account_circle Tim PLN UIP Nusra
  • visibility 163
  • 0Komentar

Loading

Program ini merupakan tindak lanjut dari peresmian Desa Eco-Bahari Lifuleo, sebuah model integrasi energi, pendidikan, kelautan, dan pemberdayaan masyarakat di kawasan sekitar Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Timor-1.   Mataram | PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pemberdayaan masyarakat pesisir. Melalui kolaborasi dengan Politeknik Kelautan dan Perikanan […]

Kemungkinan Pilpres 2029 Prabowo versus Gibran, Lalu Anies?

Kemungkinan Pilpres 2029 Prabowo versus Gibran, Lalu Anies?

  • calendar_month Sab, 18 Okt 2025
  • account_circle Rosadi Jamani
  • visibility 2.056
  • 0Komentar

Loading

Walau masih jauh, boleh sedikit kita panaskan Pilpres 2029. Supaya nanti tak kaget. Pemilu 2029 belum tiba, tapi aroma pertarungannya sudah menyengat seperti minyak angin di ruang debat politik. Dua nama paling kuat sudah beredar di langit Nusantara, Prabowo dan Gibran. Satu bagaikan macan tua yang masih ganas, satunya lagi anak singa yang tumbuh di […]

Demi Program MBG, TNI AD Utus 34 Prajurit Belajar di Singapura

Demi Program MBG, TNI AD Utus 34 Prajurit Belajar di Singapura

  • calendar_month Jum, 17 Okt 2025
  • account_circle melihatindonesia
  • visibility 501
  • 0Komentar

Loading

Rombongan yang berangkat dari Bandara Internasional Soekarno–Hatta, Jakarta, pada Sabtu siang, 11 Oktober 2025, terdiri atas 26 prajurit TNI AD, empat anggota Persit Kartika Chandra Kirana, tiga pendamping militer, dan satu peninjau.   Jakarta | Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) mengirimkan 34 personelnya ke Singapura untuk mengikuti pelatihan Institutional Food Management Training atau […]

OJK NTT Latih Literasi Keuangan Perempuan UMKM di Pulau Timor

OJK NTT Latih Literasi Keuangan Perempuan UMKM di Pulau Timor

  • calendar_month Kam, 16 Okt 2025
  • account_circle Tim OJK NTT
  • visibility 461
  • 0Komentar

Loading

Asisten Direktur Bagian Pengawasan Perilaku PUJK, Edukasi, Pelindungan Konsumen, dan LMS OJK Provinsi NTT, Polantoro, menyampaikan bahwa roadshow ini difokuskan pada peningkatan literasi dan inklusi keuangan pada kelompok prioritas yaitu perempuan, pemuda dan pekerja informal.   Kupang | Otoritas Jasa Keuangan Provinsi Nusa Tenggara Timur (OJK NTT) berkomitmen untuk memperluas literasi dan inklusi keuangan masyarakat […]

Israel Gugat Indonesia ke Pengadilan Olahraga Dunia Gegara Ini photo_camera 1

Israel Gugat Indonesia ke Pengadilan Olahraga Dunia Gegara Ini

  • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
  • account_circle melihatindonesia
  • visibility 2.245
  • 0Komentar

Loading

Federasi Senam Israel menilai keputusan Indonesia melanggar prinsip non-diskriminasi dalam olahraga internasional dan menuntut keadilan bagi atletnya. Jakarta | Ketegangan antara Indonesia dan Israel kini merambah dunia olahraga internasional. Federasi Senam Israel resmi menggugat Indonesia ke Court of Arbitration for Sport (CAS) di Swiss, setelah pemerintah Indonesia menolak menerbitkan visa bagi atlet Israel yang dijadwalkan […]

PLN UIP Nusra Bangun Rumah Gendang Gonggor Manggarai

PLN UIP Nusra Bangun Rumah Gendang Gonggor Manggarai

  • calendar_month Rab, 15 Okt 2025
  • account_circle Tim PLN UIP Nusra
  • visibility 144
  • 0Komentar

Loading

Tua Gendang Gonggor, Stefanus Angkut, mengatakan bantuan ini telah lama dinantikan warga. Rumah gendang, kata dia, merupakan simbol penting dalam kehidupan masyarakat Manggarai.   Mataram | PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) menunjukkan komitmennya dalam melestarikan budaya masyarakat adat di sekitar kawasan pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Ulumbu Unit 5–6 […]

“Peluk Sehat” Gerakan Dinkes Manggarai Waspada KLB Diare

“Peluk Sehat” Gerakan Dinkes Manggarai Waspada KLB Diare

  • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 636
  • 0Komentar

Loading

Kadis Kesehatan Manggarai, Safrianus Haryanto Djehaut, M.Si. menegaskan bahwa seluruh tenaga kesehatan harus melihat upaya ini bukan sekadar sebagai tugas rutin, melainkan sebagai panggilan pengabdian yang sungguh-sungguh.   Ruteng | Guna mengantisipasi peningkatan kasus diare yang berpotensi berkembang menjadi kejadian luar biasa (KLB), Dinas Kesehatan Kabupaten Manggarai mengeluarkan surat edaran resmi kepada seluruh Kepala Puskesmas […]

Sabu Raijua Bakal Lebih Terang, PLN Tambah Pembangkit Hibrid

Sabu Raijua Bakal Lebih Terang, PLN Tambah Pembangkit Hibrid

  • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
  • account_circle Tim PLN UIW NTT
  • visibility 206
  • 0Komentar

Loading

Hingga saat ini, rasio elektrifikasi (RE) Provinsi NTT sudah 96,44 %. Data menunjukkan bahwa masih ada sekitar 3,58% atau setara dengan 49.534 rumah tangga yang belum menikmati listrik.   Sabu Raijua | Komitmen untuk melayani dan menerangi seluruh pelosok negeri diwujudkan nyata oleh PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Timur (PLN UIW NTT). […]

Bawa Cerita dari Timur Indonesia, Padu Padan Tenun Tampil di IN2MF Jakarta 2025

Bawa Cerita dari Timur Indonesia, Padu Padan Tenun Tampil di IN2MF Jakarta 2025

  • calendar_month Sen, 13 Okt 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 653
  • 0Komentar

Loading

Pada peragaan kali ini, delapan model profesional dari Jakarta tampil bersama Model Timor Creative People — sebuah komunitas kreatif yang berfokus pada pengembangan talenta muda dari wilayah timur Indonesia.   Jakarta | Padu Padan Tenun kembali menorehkan langkah penting di panggung Indonesia International Modest Fashion Festival (IN2MF) 2025, sebuah ajang mode nasional bergengsi yang diselenggarakan […]

expand_less