Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Index Berita

Index Berita

PLN–Kejaksaan Tinggi NTT Wujudkan Listrik Andal dan Transparan

PLN–Kejaksaan Tinggi NTT Wujudkan Listrik Andal dan Transparan

  • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 94
  • 0Komentar

Loading

Kerja sama ini diharapkan dapat mempercepat realisasi proyek energi baru terbarukan (EBT) di Nusa Tenggara, mengoptimalkan pengelolaan aset, dan mendukung pencapaian target nasional Net Zero Emission.   Kupang | PT PLN (Persero) dan Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur (NTT) menandatangani perjanjian kerja sama (PKS) strategis memperkuat tata kelola perusahaan dan memastikan kelancaran pembangunan ketenagalistrikan nasional. […]

Ingin Nonton MotoGP Mandalika 2025? Ini Harga Tiket Tiga Hari

Ingin Nonton MotoGP Mandalika 2025? Ini Harga Tiket Tiga Hari

  • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 135
  • 0Komentar

Loading

Harga tiket MotoGP Mandalika 2025, kini berlaku untuk tiga hari penyelenggaraan. Pada tiga edisi terakhir di MotoGP Mandalika, tiket sebelumnya terpisah-pisah sesuai dengan hari perhelatan.   Lombok | Perhelatan MotoGP Mandalika 2025 segera dilaksanakan pada 3—5 Oktober 2025 di Sirkuit Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB). Seri ini merupakan balapan ke-18 dalam […]

Wagub NTT : Sumber Listrik PLTD Akan Habis, Geotermal Jadi Solusi

Wagub NTT : Sumber Listrik PLTD Akan Habis, Geotermal Jadi Solusi

  • calendar_month Kam, 17 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 117
  • 0Komentar

Loading

Wagub NTT, Johni Asadoma pun mengungkapkan bahwa energi fosil sumber pembangkit listrik untuk PLTD yang digunakan sekarang akan habis.   Kupang | Energi baru terbarukan (EBT), yakni energi yang bersumber dari alam yang dapat diperbaharui secara terus menerus dan tidak akan habis, serta ramah lingkungan. Jenis energi seperti ini penting untuk diusahakan demi menjaga lingkungan […]

Tinjau PLTP Mataloko, Gubernur NTT Ingatkan Dampak Lingkungan

Tinjau PLTP Mataloko, Gubernur NTT Ingatkan Dampak Lingkungan

  • calendar_month Rab, 16 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 145
  • 0Komentar

Loading

Gubernur Laka Lena menegaskan agar kehadiran proyek PLTP di wilayah Mataloko ini betul-betul memberi manfaat bagi masyarakat dan tidak meninggalkan catatan buram soal lingkungan.   Bajawa | Gubernur NTT, Melki Laka Lena dalam kesempatan kunjungan kerjanya ke Kabupaten Ngada pada Selasa, 15 Juli 2025), meninjau lokasi geotermal di Desa Ulubelu, Mataloko, Kabupaten Ngada. Turut hadir […]

Laka Lena Imbau Bank NTT Bangun Reputasi Positif Lepas Catatan Buruk

Laka Lena Imbau Bank NTT Bangun Reputasi Positif Lepas Catatan Buruk

  • calendar_month Rab, 16 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 97
  • 0Komentar

Loading

“Semua catatan kelam jangan dilanjutkan. Harus jadi bank yang sehat, produktif dan dibanggakan di NTT maupun tingkat nasional,” ujar Gubernur Laka Lena via pesan WhatsApp, Rabu, 16 Juli 2025.   Kupang | Bank NTT genap berusia 63 tahun pada Kamis, 17 Juli 2025. Gubernur Nusa Tenggara Timur sekaligus pemegang saham pengendali (PSP) Bank NTT, Melki […]

Keren Tanpa Rokok, Ini Manfaat Berhenti Merokok Hari Demi Hari

Keren Tanpa Rokok, Ini Manfaat Berhenti Merokok Hari Demi Hari

  • calendar_month Rab, 16 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 224
  • 0Komentar

Loading

Tahukah kamu kalo berhenti merokok selama 20 menit tekanan darah membaik, denyut jantung melambat, dan aliran darah kembali lancar? Kalau manfaat sebesar itu bisa terjadi dalam waktu singkat, bayangkan perubahan yang bisa kamu rasakan kalau benar-benar berhenti merokok? Tentu bukan cuma untuk tubuhmu, tapi juga untuk orang-orang terdekat yang ingin kamu tetap sehat dan hadir […]

Potensi Prospek Jagung Dukung Ketahanan Pangan dan Ekonomi NTT

Potensi Prospek Jagung Dukung Ketahanan Pangan dan Ekonomi NTT

  • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 216
  • 0Komentar

Loading

Oleh : Marcelina Christin Edon/BPS Provinsi NTT Jagung merupakan salah satu komoditi penting di Indonesia ditinjau dari aspek pengusahaan dan pemanfaatan hasilnya yakni sebagai bahan pangan dan pakan ternak. Sejalan dengan bertambahnya penduduk dan industri pakan ternak, kebutuhan jagung nasional terus meningkat sehingga harus dilakukan impor terutama dari Amerika. Namun demikian, dengan semakin maraknya penggunaan […]

MoU PLN–Kejaksaan Tinggi, Akselerasi Transisi Energi di Nusa Tenggara

MoU PLN–Kejaksaan Tinggi, Akselerasi Transisi Energi di Nusa Tenggara

  • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 121
  • 0Komentar

Loading

Kejaksaan hadir sebagai mitra strategis,  bagian dari pembangunan nasional termasuk pendampingan hukum kegiatan usaha BUMN.   Mataram | PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) terus memperkuat kolaborasi lintas lembaga dalam mendukung agenda nasional transisi energi. Langkah ini diwujudkan melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara PLN dan Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Barat […]

Tiga Jenis Kopi Flores Fenomenal Mendunia, Soal Rasa Tak Diragukan!

Tiga Jenis Kopi Flores Fenomenal Mendunia, Soal Rasa Tak Diragukan!

  • calendar_month Sel, 15 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 173
  • 0Komentar

Loading

Dari pulau besar di NTT, ada beragam jenis kopi yang tumbuh subur di provinsi 3T ini. Namun, dari beragam jenis kopi tersebut, ada tiga jenis kopi yang sangat populer dan banyak dinikmati masyarakat luas.   Flores | Hal yang tak dapat dipungkiri bahwa NTT memiliki ragam kopi yang sangat dinikmati namun belum tentu ada di […]

Pemprov NTT Tak Larang Pikap Angkut Orang Hanya Berupa Pembatasan

Pemprov NTT Tak Larang Pikap Angkut Orang Hanya Berupa Pembatasan

  • calendar_month Sen, 14 Jul 2025
  • account_circle Penulis
  • visibility 80
  • 0Komentar

Loading

“Pemprov NTT tidak ada pikiran menyusahkan dan menghambat usaha rakyat, justru harus mengakomodasi hak-hak dengan mengacu kepada aturan,” ujar Wakil Gubernur NTT, Johni Asadoma.   Kupang | Polemik mobil pikap dilarang mengangkut orang, disikapi oleh Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (Pemprov NTT) saat jumpa media pada Senin petang, 14 Juli 2025 di lantai 1 Kantor […]

expand_less