Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » 2019

2019

Bangkitkan NTT dari Desa

Bangkitkan NTT dari Desa

  • calendar_month Sel, 20 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 99
  • 0Komentar

Loading

Oleh : Tristy.W.Ulas.Jati, S.S.T. Kupang-NTT, Garda Indonesia | Nusa Tenggara Timur (NTT) bangkit menuju masyarakat sejahtera merupakan visi yang sering digadang-gadang oleh Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat. Oleh sebab itu, menjadi penting untuk memperhatikan program apa saja yang kelak akan dilakukan dalam rangka pembangunan daerah. Seperti diketahui bahwa selama ini kota merupakan tempat yang dituju […]

Pasca-Kerusuhan, Aktivitas Dua Bandara di Papua Barat Tetap Normal

Pasca-Kerusuhan, Aktivitas Dua Bandara di Papua Barat Tetap Normal

  • calendar_month Sel, 20 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 106
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Kementerian Perhubungan memastikan aktivitas dua bandara besar di Papua Barat tetap beraktivitas normal. Kedua bandara itu yakni Bandara Domine Eduard Osok Sorong dan bandara Rendani Manokwari. http://gardaindonesia.id/2019/08/19/rusuh-terjadi-di-manokwari-perusuh-membakar-sejumlah-fasilitas-umum/ Saat ini, Bandara Domine Eduard Osok Sorong tetap kondusif, Direktorat Jenderal Bandar Udara berkoordinasi Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah IX untuk melakukan pengawasan pasca-kerusuhan […]

Lepas Karnaval HUT ke-74 RI, Gubernur NTT: Kita Harus Bangga Kenakan Tenun

Lepas Karnaval HUT ke-74 RI, Gubernur NTT: Kita Harus Bangga Kenakan Tenun

  • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 106
  • 0Komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | Gubernur Nusa Tenggara Timur, Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL), pada Senin, 19 Agustus 2019 bertempat di Alun -Alun Rumah Jabatan Gubernur NTT, melepas peserta Pawai Karnaval dalam rangka HUT Ke-74 Kemerdekaan RI. Ada yang berbeda dari karnaval tahun ini, karena semua tenunan dari seluruh kabupaten di NTT dikenakan oleh para peserta karnaval. […]

Perdana di Kota Kupang! 100 Perahu Kayu Partisipasi dalam Lomba Perahu Hias

Perdana di Kota Kupang! 100 Perahu Kayu Partisipasi dalam Lomba Perahu Hias

  • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 82
  • 0Komentar

Loading

Kota Kupang, Garda Indonesia | Masih dalam rangkaian peringatan HUT ke-74 Republik Indonesia dan ‘Festival Ayo Berubah’ yang dicanangkan oleh Pemkot Kupang, pada Senin, 19 Agustus 2019 diselenggarakan Lomba Perahu Hias bagi para nelayan di pesisir Pantai Namosain, Kecamatan Alak Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur. Perhelatan Lomba Perahu Hias mengambil start di Pantai Namosain […]

Rusuh Terjadi di Manokwari, Perusuh Membakar Sejumlah Fasilitas Umum

Rusuh Terjadi di Manokwari, Perusuh Membakar Sejumlah Fasilitas Umum

  • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 159
  • 0Komentar

Loading

Manokwari-Papua, Garda Indonesia | Aksi brutal dilakukan oleh sekelompok orang yang diawali dengan pemalangan atau pemblokiran jalan dengan melakukan penebangan pohon, pembakaran ban, pasca-penangkapan terhadap Mahasiswa Papua di Malang dan Surabaya. Informasi yang dihimpun media ini, sebelumnya telah beredar imbauan untuk melakukan aksi pada Senin, 19 Agustus 2019 di Manokwari, dengan titik kumpul di depan […]

Desa Sebowuli Memanggil di Pesta Emas Desa, Panitia Helat Berbagai Lomba

Desa Sebowuli Memanggil di Pesta Emas Desa, Panitia Helat Berbagai Lomba

  • calendar_month Sen, 19 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 117
  • 0Komentar

Loading

Bajawa-NTT, Garda Indonesia | Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-50 Desa Sebowuli di Kecamatan Ine Rie, Kabupaten Ngada, Provinsi Nusa Tenggara Timur pada 27 September 2019, pihak panitia mengadakan berbagai macam kegiatan untuk menyatukan warga desa di dalam dan di luar negeri. Kegiatan-kegiatan yang bakal dihelat seperti pertandingan bola kaki, pertandingan voli putera, pertandingan […]

Gubernur Bali Apresiasi Terselenggaranya ‘Udayana Run di Kuta Beach Area’

Gubernur Bali Apresiasi Terselenggaranya ‘Udayana Run di Kuta Beach Area’

  • calendar_month Ming, 18 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 122
  • 0Komentar

Loading

Badung-Bali, Garda Indonesia | Udayana Run bertujuan untuk membudayakan masyarakat sehat melalui olahraga, sebagaimana tema dari Hari Ulang Tahun ke 74 Kemerdekaan RI yakni ‘SDM Unggul Indonesia Maju’, sehingga sangat relevan jika dikaitkan dengan SDM yang unggul maka harus ditopang dengan kondisi fisik yang prima. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2019/08/16/pastikan-udayana-run-berjalan-aman-dan-lancar-kodam-ix-udy-helat-tfg/ Oleh sebab itu Kodam IX/Udayana menggalakkan […]

Menteri PU (1983—1988) Suyono Sosrodarsono Wafat di Jakarta

Menteri PU (1983—1988) Suyono Sosrodarsono Wafat di Jakarta

  • calendar_month Ming, 18 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 160
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Telah meninggal dunia Menteri Pekerjaan Umum (1983—1988) Dr.(H.C.) Ir. Suyono Sosrodarsono, dalam usia 93 tahun, pada hari Sabtu, 17 Agustus 2019 Pukul 15.30 di Rumah Sakit Siloam, Semanggi, Jakarta. Segenap pimpinan dan pegawai Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyampaikan turut berduka cita yang mendalam atas berpulangnya salah satu putra […]

Aksi Heroik Paskibraka asal NTT, Panjat Tiang Bendera saat HUT Ke-74 RI

Aksi Heroik Paskibraka asal NTT, Panjat Tiang Bendera saat HUT Ke-74 RI

  • calendar_month Ming, 18 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 116
  • 0Komentar

Loading

Alor-NTT, Garda Indonesia | Aksi heroik seorang paskibraka asal Desa Alemba Kecamatan Lembur-Kabupaten Alor, Provinsi Nusa Tenggara Timur; ditunjukkan oleh Herodes Maukesa saat Upacara Penurunan Sang Saka Merah Putih pada Sabtu, 17 Agustus 2019 pukul 15.45 WITA di Lapangan Upacara Kecamatan Lembur. Dilansir dari mahensaexpress.com, berawal saat telah berkumandangnya Lagu Indonesia Raya, tali penggerek di […]

Patriotik Lansia di TTS, Bertahan di Terik Matahari Ikut Upacara HUT ke-74 RI

Patriotik Lansia di TTS, Bertahan di Terik Matahari Ikut Upacara HUT ke-74 RI

  • calendar_month Ming, 18 Agu 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 107
  • 0Komentar

Loading

Amanuban Timur-TTS, Garda Indonesia | Upacara memperingati hari besar bangsa Indonesia dilakukan diseluruh penjuru negeri, tak ketinggalan di Kecamatan Amanuban Timur. Rasa memiliki negara Indonesia tidak mampu mengalahkan apapun termasuk usia yang sudah lanjut. Pantauan Media Garda Indonesia, banyak orang tua yang lanjut usia dengan khidmat mengikuti jalannya upacara. Hadir pada Upacara HUT RI ke-74 […]

expand_less