Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi dan Bisnis » Bank NTT Raih Pos Kupang Awards 2022

Bank NTT Raih Pos Kupang Awards 2022

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 6 Des 2022
  • visibility 90
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang, Garda Indonesia | PT. Bank Pembangunan Daerah (BPD) Nusa Tenggara Timur (NTT) meraih Pos Kupang Awards 2022, sebagai Pelopor Penggerak Ekonomi Masyarakat NTT.

Pos Kupang awards 2022 ini diterima langsung oleh Direktur Utama Bank NTT Harry Alexander Riwu Kaho pada Senin 5 Desember 2022 di Hotel Aston Kupang.

“Terima kasih untuk award-nya. Ini sekaligus menjadi rotan untuk setiap insan Bank NTT untuk kita semua bekerja lebih cerdas, lebih optimal karena tantangan NTT masih sangat banyak,” ujar Alex Riwu Kaho usai menerima penghargaan tersebut.

Ia menuturkan, keterbelakangan dan kemiskinan masih menjadi tanggung jawab semua pihak, termasuk Bank NTT untuk segera diatasi.

“Ini tanggung jawab kita semua untuk membangun NTT dalam spirit  NTT Bangkit Menuju Sejahtera bisa kita kerjakan secara bersama-sama,” ujarnya.

CO TribunNetwork, Dahlan Dahi mengatakan, Pos Kupang sampai eksis hingga di usianya yang 30 tahun hanya karena trus. “Kantor kita boleh rusak, mesin cetak kitab oleh rusak, mobil kita boleh rusak, tetapi terus kita tidak boleh rusak,” katanya.

Dikatakannya, 30 tahun bertahan membangun kepercayaan di NTT merupakan sesuatu yang luar biasa. “Yang paling penting adalah syukur tiada akhir. Ini pesan Pak Jacob Oetama, guru besar kami. Bagi saya, media harus bisa mengatakan ini baik dan ini buruk. Kita berperan meneguhkan nilai. Dan kita memberikan penghargaan dan kehormatan bagi yang layak menerima di momentum Pos Kupang Award ini,” ujarnya.

Ia juga memberikan apresiasi kepada Gubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat yang mengangkat nilai-nilai lokal di NTT terutama tenun ikat NTT. “Dengan semangat yang dimotori oleh Pak Gubernur NTT ini maka perekonomian masyarakat akan bangkit. Saya ke mana-mana minta para Gubernur untuk belajarlah dari Gubernur NTT yang mengangkat nilai-nilai dan potensi local di NTT,” katanya. (*)

Sumber (*/Tim)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • 5 Pesan Presiden Jokowi untuk Pekerja dan Industri Konstruksi

    5 Pesan Presiden Jokowi untuk Pekerja dan Industri Konstruksi

    • calendar_month Kam, 1 Nov 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, gardaindonesia.id | Program besar pembangunan infrastruktur berkeadilan di Tanah Air memberi kesempatan kerja bagi para pekerja konstruksi. Program tersebut memang tak dapat berjalan dengan baik tanpa adanya dukungan dari para tenaga kerja konstruksi Indonesia. Namun, di balik kesempatan itu, turut pula melekat sebuah tanggung jawab besar bagi para pekerja dan industri konstruksi. Hal itu […]

  • Misa Rekoleksi di Lapas Atambua, Uskup Domi Saku Ajak WBP Jadi Manusia Baru

    Misa Rekoleksi di Lapas Atambua, Uskup Domi Saku Ajak WBP Jadi Manusia Baru

    • calendar_month Sel, 21 Des 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 77
    • 0Komentar

    Loading

    Atambua, Garda Indonesia | Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Atambua, Edwar Hadi menyambut kunjungan Uskup Keuskupan Atambua, Mgr. Dr. Dominikus Saku Pr. pada Selasa, 21 Desember 2021 pukul 09.00 WITA. Uskup Atambua didampingi Pastor Paroki St. Petrus Tukuneno bersama 2 orang Imam dari Pusat Pastoral keuskupan Atambua, menyambangi warga binaan pemasyarakatan (WBP) beragama […]

  • Gubernur Viktor: ‘Kita Akan Punya Perusahaan Listrik Daerah Sendiri’

    Gubernur Viktor: ‘Kita Akan Punya Perusahaan Listrik Daerah Sendiri’

    • calendar_month Ming, 16 Des 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 215
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, gardaindonesia.id | “Saya baru saja di wa oleh Ibu Menteri BUMN bahwa permintaan kita selama ini telah disetujui bahwa kita akan mempunyai perusahaan listrik daerah sendiri selama energi terbaru terbarukan tersedia,” jelas Gubernur NTT Viktor Laiskodat. Lanjut Viktor, “Saya ingin mendorong teman-teman pada sektor industri untuk bertumbuh terus. Kita akan menuju ke daerah yang […]

  • Jadi Menteri Agama, Yaqut Cholil Ingin Agama Jadi Inspirasi Bukan Aspirasi

    Jadi Menteri Agama, Yaqut Cholil Ingin Agama Jadi Inspirasi Bukan Aspirasi

    • calendar_month Kam, 24 Des 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas saat memberikan keterangan pers di Istana Merdeka, mengungkapkan keinginannya untuk menjadikan agama sebagai inspirasi bukan aspirasi. Hal itu disampaikannya usai diperkenalkan Presiden Joko Widodo sebagai calon Menteri Agama (Menag), di veranda belakang Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa sore, 22 Desember 2020, sebelum dilantik pada Rabu pagi, […]

  • Dampak Covid-19, Tempat Hiburan Malam di Kota Kupang Ditutup Selama 14 Hari

    Dampak Covid-19, Tempat Hiburan Malam di Kota Kupang Ditutup Selama 14 Hari

    • calendar_month Sel, 24 Mar 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | Sebagai upaya pencegahan Covid-19, Pemerintah Kota Kupang melakukan pemantauan di sejumlah tempat hiburan malam, aksi tersebut dilakukan sebagai bentuk tindak lanjut atas instruksi presiden, imbauan Gubernur NTT dan Wali Kota Kupang untuk menutup sementara tempat hiburan malam selama 14 hari. Aksi tersebut dipimpin langsung Pj. Sekda Kota Kupang Ir. Elvianus […]

  • Oktober 2019, Pemprov NTT Ekspor Perdana Bubuk Kelor Ke Jepang

    Oktober 2019, Pemprov NTT Ekspor Perdana Bubuk Kelor Ke Jepang

    • calendar_month Sel, 4 Jun 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 77
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur bakal menorehkan sejarah baru dengan melakukan ekspor perdana marungga atau kelor dalam bentuk ekstrak (bubuk) ke Negeri Sakura Jepang Kepastian ekspor perdana kelor, berulang kali disampaikan oleh Gubernur NTT Viktor Laiskodat dalam berbagai kesempatan Seperti saat acara Pelepasan Export Perdana Komoditas Rumput Laut PT. Rote Karaginan […]

expand_less