Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Raffi Ahmad Dilantik Sebagai Utusan Khusus Presiden

Raffi Ahmad Dilantik Sebagai Utusan Khusus Presiden

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 22 Okt 2024
  • visibility 137
  • comment 0 komentar

Loading

Jakarta | Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto melantik artis Raffi Ahmad sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni.

Pelantikan Raffi Ahmad dan sejumlah utusan khusus presiden ditetapkan dalam Keputusan Presiden Nomor 76/M tahun 2024 tentang Pengangkatan Utusan Khusus Presiden RI tahun 2024—2029.

“Dr. (HC.) Raffi Farid Ahmad sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni,” kata Deputi bidang Administrasi Aparatur Kementerian Sekretariat Negara Nanik Purwanti membacakan Keppres di Istana Negara, Jakarta, pada Selasa, 22 Oktober 2024.

Adapun gaji pokok dan tunjangan yang diterima Raffi Ahmad sebagai utusan khusus presiden adalah Rp18.648.000 per bulan yang mana diatur dalam PP Nomor 60 Tahun 2000 tentang Perubahan atas PP Nomor 50 Tahun 1980 tentang Hak Keuangan/Administratif Menteri Negara dan Bekas Menteri Negara serta Janda/Dudanya.

Profil Raffi Ahmad

Raffi Farid Ahmad atau yang lebih dikenal dengan Raffi Ahmad, lahir 17 Februari 1987, adalah seorang aktor, pembawa acara, penyanyi, pengusaha, selebritas internet, dan produser asal Indonesia. Sebagai keturunan Sunda dan Pakistan, ia adalah putra sulung dari pasangan Munawar Ahmad dan Amy Qanita. Raffi juga pendiri perusahaan RANS Entertainment.

Raffi Ahmad merupakan anak sulung dari tiga bersaudara, dari pasangan almarhum Munawar Ahmad yang keturunan Pakistan dengan Amy Qanita yang keturunan Sunda. Kedua saudaranya bernama Syahnaz Sadiqah dan Nisya Ahmad. Raffi Ahmad pernah mengatakan mengenai silsilah keluarganya bahwa ia dibesarkan dalam sebuah keluarga berdarah Pakistan yang diturunkan dari sang kakek.

Meski Raffi berasal dari Bandung, ia menghabiskan masa-masa sekolahnya di Bandung dan Jakarta.

Raffi mengenyam bangku sekolah dasar di SD Taruna Bakti Bandung lalu lanjut ke sekolah menengah pertama di SMP Negeri 5 Bandung. Setelah ia lulus SMP, Raffi Ahmad hampir bersekolah di SMA Negeri 5 Bandung akan tetapi akhirnya ia justru masuk ke SMA Negeri 3 Jakarta. Namun, tak lama kemudian pindah ke SMA Negeri 16 Jakarta. Usai lulus SMA, ia mengenyam bangku kuliah di Universitas Paramadina dan Universitas Terbuka.(*)

Sumber (*/ragam+Wikipedia)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perempuan diantara Rasa dan Logika

    Perempuan diantara Rasa dan Logika

    • calendar_month Ming, 21 Jul 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh : Rianti Aprilia Feoh Kupang-NTT, Garda Indonesia | Perempuan berasal dari kata dasar “empu” yang artinya orang yang mahir atau berkuasa. Saat ini perempuan dihadapkan dengan masalah pada dirinya sendiri diantara “Rasa” dan “Logika”, sehingga Perempuan harus merubah pola pikirnya, Karena apa? Karena perempuan lebih menggunakan rasanya dalam menyikapi masalah daripada menggunakan logikanya. Perempuan […]

  • Terima 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, Presiden Jokowi Upaya Tumpas Korupsi

    Terima 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, Presiden Jokowi Upaya Tumpas Korupsi

    • calendar_month Sel, 18 Jun 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo menerima panitia seleksi (pansel) calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2019—2023. Pertemuan berlangsung pada Senin, 17 Juni 2019, di Ruang Jepara, Istana Merdeka, Jakarta. Pansel yang beranggotakan sembilan orang tersebut sebelumnya telah dibentuk dan ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 54/P Tahun […]

  • Siswi SMPN 6 Kupang Juara 1 Duta Guru CBP Rupiah BI NTT

    Siswi SMPN 6 Kupang Juara 1 Duta Guru CBP Rupiah BI NTT

    • calendar_month Jum, 18 Jul 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Loading

    Tiga peserta sebagai juara pertama dari masing-masing kategori bakal mewakili Provinsi Nusa Tenggara Timur pada ajang Festival Rupiah Berdaulat (FERBI) di Jakarta pada 12–17 Agustus 2025.   Kupang | Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Nusa Tenggara Timur (KPw BI NTT) sukses menghelat CBP Championship sebagai bagian dari kampanye nasional “Cinta, Bangga, Paham Rupiah” menuju Festival […]

  • KPU NTT Tetapkan 65 Calon Anggota DPRD Provinsi Periode 2019—2024

    KPU NTT Tetapkan 65 Calon Anggota DPRD Provinsi Periode 2019—2024

    • calendar_month Sen, 22 Jul 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Nusa Tenggara Timur pada Senin, 22 Juli 2019 pukul 10:00 WITA—selesai dalam Rapat Pleno Terbuka di Palacio Ballroom Hotel Aston Kupang; menetapkan perolehan kursi dan calon terpilih anggota DPRD Provinsi NTT dalam Pemilu Tahun 2019. Rapat Pleno Terbuka penetapan hasil perolehan kursi DPRD NTT ini dibuka […]

  • ‘Sang Pisang Kupang’ Butuh 1 Ton Pisang, Kaesang Jalin Kerja Sama dengan Petani

    ‘Sang Pisang Kupang’ Butuh 1 Ton Pisang, Kaesang Jalin Kerja Sama dengan Petani

    • calendar_month Sen, 8 Jul 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Putra Bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangareb selaku owner atau pemilik Gerai Sang Pisang Kupang yang berlokasi di Food Corner Kupang Waterpark; saat Konferensi Pers bersama wartawan media cetak, elektronik dan online menyampaikan tentang kebutuhan dan penggunaan pisang lokal. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2019/07/06/kaesang-putra-bungsu-presiden-jokowi-jualan-pisang-di-kupang/ Bisnis kuliner yang diberi nama “Sang Pisang” ini mulai […]

  • Belajar dari Lastri, Kampus Bagian dari Pembentukan Diri

    Belajar dari Lastri, Kampus Bagian dari Pembentukan Diri

    • calendar_month Sab, 19 Jul 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 135
    • 0Komentar

    Loading

    Isu sebagai seorang ibu dan perempuan, Lastri ingin membuktikan bahwa perempuan mampu menjadi pilar keluarga dan masyarakat.   Soe | Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMP) Pendidikan Matematika Institut Pendidikan Soe menghelat nonton bareng dan diskusi film berjudul ‘Mahasiswa Baru’ bertempat di kampus Institut Pendidikan Soe pada Jumat, 11 Juli 2025. Film ini merupakan film hasil […]

expand_less