Nasional
Vaksin Produksi Bio Farma, Presiden: Indonesia Mampu Produksi Vaksin Sendiri
- calendar_month Sel, 11 Agu 2020
- visibility 93
- 0Komentar
![]()
Bandung, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo dalam kunjungan kerjanya ke Kota Bandung pada Selasa, 11 Agustus 2020, meninjau kesiapan dan fasilitas produksi milik BUMN produsen vaksin dan antisera Bio Farma. Kemampuan Bio Farma sebagai perusahaan produsen vaksin telah diakui dunia di mana produk-produknya telah menjangkau lebih dari 140 negara di dunia. “Saya ingin melihat […]
Layanan Unit PPA POLRI, Menteri Bintang Ingatkan Layanan Harus Perspektif Korban
- calendar_month Sen, 10 Agu 2020
- visibility 122
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | “Permasalahan perempuan dan anak merupakan permasalahan multi sektoral, sehingga layanan perempuan dan anak korban kekerasan harus diberikan secara komprehensif dan terintegrasi mulai dari pelaporan hingga penyelesaian kasus,” ujar Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga dalam kegiatan Sosialisasi Kebijakan PPA (Perlindungan Perempuan dan Anak) dan Optimalisasi Peran Unit PPA […]
21 Tahun LPJK—Potret Kiprahnya di Indonesia
- calendar_month Ming, 9 Agu 2020
- visibility 95
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Kontribusi lembaga pengembangan jasa konstruksi (LPJK) dalam peningkatan kompetensi sumber daya manusia dan badan usaha di bidang jasa konstruksi secara nasional merupakan amanah masyarakat konstruksi Indonesia, telah dilalui melewati jalan panjang selama 21 tahun. “LPJK Indonesia dengan UU No 18 tahun 1999 secara mandiri telah terlibat aktif pada pembangunan infrastruktur di […]
Mahfud MD Koordinasikan Penegakan Hukum Penanganan Covid-19
- calendar_month Sab, 8 Agu 2020
- visibility 82
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Menko Polhukam Mahfud MD diminta Presiden Joko Widodo untuk mengoordinasikan penegakan hukum dan disiplin terkait penanganan Covid-19. Hal itu disampaikan Mahfud MD kepada wartawan, pada Jumat 7 Agustus 2020 lewat saluran zoom, sehubungan dengan terbitnya Inpres No 6 Tahun 2020, tentang Penegakan Disiplin dan Penegakan Hukum Penanganan Covid-19. Dalam Inpres tersebut, […]
Sosok Cornelis Lay di Mata Ganjar : Beliau Sahabat Sekaligus Guru Politik Saya
- calendar_month Sab, 8 Agu 2020
- visibility 119
- 0Komentar
![]()
Depok, Garda Indonesia | Guru Besar Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UGM, Cornelis Lay meninggal dunia. Sosok Cornelis yang juga politisi senior PDI Perjuangan itu meninggalkan banyak kesan, salah satunya pada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2020/08/05/prof-dr-cornelis-lay-ma-duka-cita-bagi-guru-sahabat-cendekiawan-soekarnois/ Saat melayat ke rumah duka di Perum Cemara Blok F-13 Maguwoharjo, Depok, pada Rabu, 5 […]
Puan Maharani dan AHY Bertemu, Bahas Pandemi Covid-19 & Pilkada 2020
- calendar_month Jum, 7 Agu 2020
- visibility 85
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono menemui Ketua DPR RI, Puan Maharani. Salah satu pembicaraan yang dibahas dalam pertemuan tersebut adalah soal Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020. AHY mengaku, Demokrat dan PDIP banyak bersama di beberapa Pilkada lalu. Putra sulung Presiden RI keenam ini juga memberi sinyal partainya bakal berkoalisi […]
Perempuan Setara, Perempuan Merdeka
- calendar_month Jum, 7 Agu 2020
- visibility 85
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga meyakini jika peran perempuan dalam rangka mengisi kemerdekaan dan pembangunan sangat dibutuhkan. Hal itu dibuktikan dengan adanya peranan perempuan dalam merebut kemerdekaan dan pembangunan bangsa yang sudah dimulai sejak lama. “Dalam perjalanan panjang untuk mencapai Kemerdekaan Indonesia, tidak terlepas dari peran penting […]
Pariwisata & Penerbangan Terdampak, Presiden: Ini Momentum Transformasi
- calendar_month Kam, 6 Agu 2020
- visibility 105
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Badan Pusat Statistik telah merilis angka pertumbuhan ekonomi yang terkontraksi akibat pandemi Covid-19. Penurunan ekonomi juga dirasakan mayoritas negara-negara yang tengah berupaya memulihkan diri dari dampak yang ditimbulkan oleh pandemi. Presiden Joko Widodo, saat memimpin rapat terbatas untuk membahas penggabungan BUMN di sektor aviasi dan pariwisata pada Kamis, 6 Agustus 2020, […]
Kemenkumham Raih Rekor Zona Integritas, Yasonna: Tak Ada Lagi Praktik Pungli
- calendar_month Sel, 4 Agu 2020
- visibility 101
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna H. Laoly meminta seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM RI tidak melakukan pungutan liar (pungli) dan percaloan sewaktu memberikan pelayanan kepada masyarakat. Komitmen ini sejalan dengan upaya Kementerian Hukum dan HAM RI dalam membangun Zona Integritas (ZI) menuju Wilayah Bebas […]
Ketua MPR RI Dorong Pemerintah Fokus dan Percepat Realisasi Vaksin Corona
- calendar_month Sel, 4 Agu 2020
- visibility 83
- 0Komentar
![]()
Bali, Garda Indonesia | Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengingatkan Indonesia harus berupaya mandiri dalam memenuhi kebutuhan vaksin Corona. Karena, diyakini virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 ini akan eksis untuk jangka waktu yang lama. “Durasi flu Spanyol bisa dijadikan patokan. Flu Spayol mulai mewabah Maret 1918, dan berlangsung hingga Juni 1920. Pada rentang waktu Pandemi Covid-19 […]










