Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Halaman "255"

Nasional

Temu Bilateral Indonesia – Argentina, Tingkatkan Hubungan Dagang

Temu Bilateral Indonesia – Argentina, Tingkatkan Hubungan Dagang

  • calendar_month Kam, 27 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 80
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo dan Presiden Republik Argentina Mauricio Macri mengadakan pertemuan bilateral bersama delegasi dari masing-masing negara. Pertemuan tersebut digelar di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, pada Rabu, 26 Juni 2019. Pertemuan bilateral tersebut digelar dalam rangkaian kunjungan kenegaraan Presiden Mauricio Macri dengan Madame Juliana Awada ke Indonesia. Dalam pertemuan bilateral […]

Menteri Yohana: “Orang Dewasa Harus Jadi Contoh Baik bagi Anak!”

Menteri Yohana: “Orang Dewasa Harus Jadi Contoh Baik bagi Anak!”

  • calendar_month Sel, 25 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 87
  • 0Komentar

Loading

Tasikmalaya, Garda Indonesia | Miris, pasangan suami istri berinisial E (25) dan L (25) pada pertengahan Bulan Ramadan kemarin diduga mempertontonkan aktivitas persenggamaan kepada 10 orang anak yang berusia 12—13 tahun. Tidak hanya sampai disitu, setelah menonton aktivitas persenggamaan tersebut, 4 orang anak di antaranya melakukan pelecehan seksual terhadap balita berusia 3 tahun. Menteri Pemberdayaan […]

Ultah Ke-58, Presiden Jokowi Dapat Kejutan

Ultah Ke-58, Presiden Jokowi Dapat Kejutan

  • calendar_month Sab, 22 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 95
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodoi pada Jumat, 21 Juni 2019, tepat berulang tahun yang ke-58. Ucapan selamat dari sejumlah kalangan pun mengalir kepada Kepala Negara. Namun, Presiden kembali menegaskan bahwa dirinya tidak pernah merayakan ulang tahun. Meski demikian, Presiden tetap mendapatkan kejutan dan ucapan selamat ulang tahun. Di sela-sela menjalankan tugas kepresidenannya hari […]

Perkuat Peran Tokoh Adat & Tokoh Agama Lindungi Perempuan & Anak di Papua

Perkuat Peran Tokoh Adat & Tokoh Agama Lindungi Perempuan & Anak di Papua

  • calendar_month Jum, 21 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 87
  • 0Komentar

Loading

Jayapura, Garda Indonesia | Perempuan dan anak seharusnya ikut terlibat aktif dalam berbagai sektor pembangunan, namun banyak di antara mereka yang masih mengalami berbagai bentuk kekerasan, baik fisik, psikis dan seksual khususnya di tanah Papua. Selain itu, permasalahan gender seperti stereotip, marginalisasi, subordinasi, dan beban ganda juga banyak dialami kaum perempuan di Papua. “Tidak hanya […]

IMO-Indonesia Dorong Anggota Media Berbadan Hukum & Miliki Sertifikat UKW

IMO-Indonesia Dorong Anggota Media Berbadan Hukum & Miliki Sertifikat UKW

  • calendar_month Kam, 20 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 121
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Ketua Umum Ikatan Media Online (IMO) Indonesia, Yakub Ismail meminta kepada seluruh jaringan media online khususnya anggota perusahaan media yang tergabung agar memerhatikan dua hal pokok, yakni soal legalitas media dan kompetensi pewarta. “Memang kalau kita perhatikan perkembangan media online belakangan ini cukup pesat. Namun, yang perlu diperhatikan adalah soal status […]

Pemberitaan Ramah Anak, Tanggung Jawab Media dalam Produk Jurnalistik

Pemberitaan Ramah Anak, Tanggung Jawab Media dalam Produk Jurnalistik

  • calendar_month Kam, 20 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 85
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Ketua Dewan Pers, Mohammad Nuh dalam Sosialisasi Pemberitaan Media Ramah Anak di Jakarta (Rabu, 19 Juni 2019) mengatakan, anak merupakan generasi penerus bangsa yang harus dilindungi dari pemberitaan negatif agar dapat tumbuh dengan wajar. Sesuai amanat Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan […]

Mendikbud : “Sekolah Dekat, Pendidikan Karakter Makin Kuat!”

Mendikbud : “Sekolah Dekat, Pendidikan Karakter Makin Kuat!”

  • calendar_month Rab, 19 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 80
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Muhadjir Effendy meminta agar orang tua tidak perlu resah dan khawatir berlebihan dengan penerapan zonasi pendidikan pada PPDB. Ia mengajak para orang tua agar dapat mengubah cara pandang dan pola pikir terkait “sekolah favorit/unggulan”. Ia memahami masyarakat masih resisten dengan konsep ini. Dikatakan Mendikbud, jangan sampai […]

Patronasi Pembangunan Nasional, IMO-Indonesia Terus Jalin Komunikasi

Patronasi Pembangunan Nasional, IMO-Indonesia Terus Jalin Komunikasi

  • calendar_month Rab, 19 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 84
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Ikatan Media Online (IMO) Indonesia terus membangun komunikasi dan sinergitas dengan lembaga pemerintah maupun non lembaga pemerintah. Meski berusia 2 (dua) tahun sejak dideklarasikan, organisasi perusahaan pers yang dimotori Ketua Umum Yakup Ismail ini mampu menunjukkan eksistensi dan terus mengembangkan diri. Terhitung sejak dideklarasikan hingga saat ini tercatat ratusan perusahaan pers/media […]

Terima 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, Presiden Jokowi Upaya Tumpas Korupsi

Terima 9 Pansel Calon Pimpinan KPK, Presiden Jokowi Upaya Tumpas Korupsi

  • calendar_month Sel, 18 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 101
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo menerima panitia seleksi (pansel) calon pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) periode 2019—2023. Pertemuan berlangsung pada Senin, 17 Juni 2019, di Ruang Jepara, Istana Merdeka, Jakarta. Pansel yang beranggotakan sembilan orang tersebut sebelumnya telah dibentuk dan ditetapkan oleh Presiden Joko Widodo berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 54/P Tahun […]

Normal Lagi, Operasional Wings Air pada Penerbangan Luwuk Tujuan Palu

Normal Lagi, Operasional Wings Air pada Penerbangan Luwuk Tujuan Palu

  • calendar_month Sel, 18 Jun 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 97
  • 0Komentar

Loading

Luwuk-Sulawesi Tengah, Garda Indonesia | Wings Air (kode penerbangan IW) member of Lion Air Group memberikan keterangan resmi sehubungan layanan penerbangan yang melayani dari Bandar Udara Syukuran Aminuddin Amir, Luwuk, Sulawesi Tengah (LUW) ke Bandar Udara Mutiara Sis Al Jufri, Palu, Sulawesi Tengah (PLW), bahwa telah dijalankan sesuai standar operasional prosedur (SOP). Corporate Communications Strategic […]

expand_less