Regional
Siswa SMKN 3 Mataram Senang Inovasi Kreasi Motor Listrik
- calendar_month Rab, 22 Mei 2024
- visibility 167
- 0Komentar
![]()
Mataram, Siswa SMKN 3 Mataram, Gusti Lanang, mengungkapkan rasa senangnya sekolahnya telah memiliki bengkel resmi pemasangan, perakitan dan pemeriksaan untuk kendaraan sepeda motor listrik yang telah mengantongi sertifikat grade B dari Kementerian Perhubungan pada 22 April 2024 lalu. Terlibat secara penuh dalam rangkaian program pelatihan konversi bersama PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara […]
Lembata Siap Helat Festival Literasi, Ini Kata Ketua FTBM NTT
- calendar_month Kam, 16 Mei 2024
- visibility 117
- 0Komentar
![]()
Lembata, Pelaksanaan Festival Literasi Kabupaten Lembata Tahun 2024 sudah di depan mata. Jumat, 17 Mei 2024, Festival Literasi yang mengusung tema, “Memperkuat Budaya Literasi Untuk Lembata Sehat, Cerdas dan Sejahtera” itu akan dibuka Penjabat Bupati Lembata, Drs. Matheos Tan, M.M. Sebelumnya, Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Lembata, Anselmus Asan Ola, S. IP, M. AP […]
Warga Golo Bilas Terima Kompensasi Lahan SUTT 70 kV PLTMG Flores – GI Labuhan Bajo
- calendar_month Sel, 14 Mei 2024
- visibility 142
- 0Komentar
![]()
Manggarai, PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) menyelesaikan pembayaran kompensasi tahap pertama kepada seluruh pemilik lahan yang dilintasi jalur saluran udara tegangan tinggi (SUTT) 70 kV pembangkit listrik tenaga mesin gas (PLTMG) Flores – gardu induk (GI) Labuan Bajo. Pembayaran section 1 kompensasi ROW tanah, tanaman, dan bangunan yang dilaksanakan di Kantor […]
Forum PRB NTT Dinilai Mampu Ejawantah Kesiapsiagaan Bencana
- calendar_month Sab, 11 Mei 2024
- visibility 123
- 0Komentar
![]()
Kupang, Garda Indonesia | Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) hadir sebagai wadah untuk meningkatkan kolaborasi multi pihak dalam mengurangi risiko bencana. Hal ini menjadi langkah strategis dalam menjembatani hubungan pemerintah dan masyarakat untuk menyampaikan aspirasi dan ide-ide upaya penanggulangan bencana di daerahnya masing-masing. Tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2008, Forum PRB merupakan salah […]
Penyegaran Kompetensi Berbahasa bagi Guru SD Kabupaten Kupang
- calendar_month Jum, 10 Mei 2024
- visibility 107
- 0Komentar
![]()
Kupang – Sejumlah 44 guru dari 22 SD dari Kabupaten Kupang dan seorang staf Disdipora Kabupaten Kupang turut serta dalam peningkatan kompetensi: Penyegaran Kemahiran Berbahasa bagi Guru SD se-Kabupaten Kupang Tahun 2024 yang dihelat Kantor Bahasa Provinsi NTT (KBPNTT). Kegiatan yang berlangsung pada Senin—Rabu, 6—8 Mei 2024, di salah satu hotel di Kupang, bertujuan menyegarkan […]
Target PLN UIP Nusra, SMK di Ruteng Jadi Pusat Konversi Motor Listrik
- calendar_month Kam, 9 Mei 2024
- visibility 107
- 1Komentar
![]()
Ruteng, Komitmen PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) dalam pengembangan ekosistem electric vehicle (EV) di wilayah Nusa Tenggara terus berlanjut. Setelah SMKN 3 Mataram sukses memperoleh sertifikat bengkel konversi pertama di NTB, PT PLN (Persero) UIP Nusra selanjutnya menargetkan SMK Swasta Santo Aloysius di Ruteng, Kabupaten Manggarai dapat menjadi pusat pengembangan motor […]
Tenaga Kerja Lokal 97%, PLTP Ulumbu Jadi Mata Pencaharian
- calendar_month Sen, 6 Mei 2024
- visibility 121
- 0Komentar
![]()
Manggarai, Pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) Ulumbu eksisting unit 1-4 di Desa Wewo, Kecamatan Satar Mese, Kabupaten Manggarai, Nusa Tenggara Timur (NTT), menjadi sumber mata pencaharian baru bagi masyarakat usia produktif di sekitar wilayah operasional. Berdasarkan laporan pemantauan lingkungan PLTP Ulumbu triwulan IV 2023 PT PLN (Persero) Unit Induk Wilayah NTT, pembangkit berbasis energi […]
Pemilu 2024, Suara Sah 18 Parpol & 65 Kursi Anggota DPRD NTT
- calendar_month Sen, 6 Mei 2024
- visibility 160
- 0Komentar
![]()
Kupang, Garda Indonesia | Komisi Pemilihan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur (KPU NTT) telah menetapkan perolehan suara sah partai politik dan calon anggota terpilih dewan perwakilan rakyat daerah Nusa Tenggara Timur (DPRD NTT) dalam rapat pleno pada Kamis sore, 2 Mei 2024. Hasil rapat pleno perolehan suara partai politik pada daerah pemilihan (dapil) NTT 1—8 […]
Pertamina Patra Niaga ‘Lift Up’ Program Langit Biru, Pakai Pertamax
- calendar_month Sab, 4 Mei 2024
- visibility 156
- 1Komentar
![]()
Kupang, Program Langit Biru merupakan program Pertamina guna mewujudkan kualitas udara yang lebih baik dan ramah lingkungan bagi keberlangsungan hidup. Program ini dilaksanakan di wilayah Nusa Tenggara Timur khususnya di Kota Kupang pada tanggal 21 April 2024 dengan mengedukasi masyarakat untuk beralih menggunakan produk yang berkualitas. Program Langit Biru ini diuji coba pada 71 SPBU […]
KPU NTT Tetapkan Kursi & Calon Terpilih Anggota DPRD NTT Tahun 2024
- calendar_month Kam, 2 Mei 2024
- visibility 97
- 1Komentar
![]()
Kupang, Komisi Pemilihan Umum Nusa Tenggara Timur (KPU NTT) telah melakukan tahapan pemilihan umum (Pemilu) sejak Juni 2024 (sebagai tahapan awal) hingga pada 2 Mei 2024 sebagai tahapan terakhir berupa penetapan perolehan kursi dan calon terpilih anggota dewan perwakilan rakyat daerah provinsi Nusa Tenggara Timur dalam Pemilu 2024. Adapun rapat pleno dibuka oleh Ketua KPU […]










