Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi dan Bisnis » Keuangan Bank NTT Alami Pertumbuhan Sebesar Rp.4,88 Triliun

Keuangan Bank NTT Alami Pertumbuhan Sebesar Rp.4,88 Triliun

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sab, 26 Okt 2019
  • visibility 40
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | Kinerja keuangan Bank NTT berhasil menunjukkan tren positif per 23 Oktober 2019. Total aset Bank NTT mengalami peningkatan sebesar Rp.4,88 Triliun menjadi Rp.16,09 Triliun dibandingkan total aset pada tahun buku 2018 sebesar Rp.11,21 Triliun atau mengalami peningkatan 16,09 %.

Sesuai rilis yang diperoleh dari Humas Bank Pembangunan Daerah (BPD) NTT, dalam Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Luar Biasa, pada Jumat, 25 Oktober 2019, Kredit yang disalurkan per 23 Oktober 2019 meningkat Rp.1,56 Triliun menjadi Rp.10,32 Triliun dibandingkan total kredit di tahun buku 2018 sebesar Rp.8,76 Triliun atau mengalami kenaikan 10,32 %.

Sementara itu, Dana Pihak Ketiga (DPK) mengalami kenaikan sebesar 11,98 % atau meningkat Rp.4,38 Triliun menjadi Rp.11,98 Triliun dibandingkan total aset tahun buku 2018 sebesar Rp.7,01 Triliun, dengan komposisi: Giro cenderung naik dari angka Rp.1,69 Triliun menjadi Rp. 3,41 Triliun atau meningkat sebesar Rp. 1,72 Triliun.

Untuk tabungan pada tahun sebelumnya sebesar Rp.3,59 Triliun, per 23 Oktober 2019 baru mencapai angka Rp.3,11 Triliun. Dan deposito meningkat sebesar Rp.3,13 Triliun menjadi Rp.5,45 Triliun dari aset tahun sebelumnya sebesar Rp.2,32 Triliun atau meningkat 5,45 %.

Selain mampu mempertahankan pertumbuhan kinerja keuangan, Bank NTT juga mencatatkan peningkatan penyaluran dana Corporate Social Responsibility (CSR) sebesar Rp.4,164 miliar atau naik 4,16% dari penyaluran CSR tahun buku 2018 sebesar Rp.3,689 Miliar. (*)

Sumber berita (*/Joe Tkikhau–Humas Bank NTT)
Editor & Foto (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tersedia 5 ‘Bus Rapid Transit’ di Kota Kupang, Utama bagi Pelajar & Mahasiswa

    Tersedia 5 ‘Bus Rapid Transit’ di Kota Kupang, Utama bagi Pelajar & Mahasiswa

    • calendar_month Sen, 31 Agu 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | Pemerintah Pusat melalui Kementerian Perhubungan RI menyerahkan bantuan 5 (lima) unit Bus Rapid Transit (BRT) sejak 2018 lalu. Karena beberapa kendala teknis, bus tersebut baru bisa dioperasikan saat ini. Peluncuran bus yang diutamakan melayani para pelajar dan mahasiswa, yang rencananya akan melayani sejumlah rute baru di wilayah Kota Kupang. Peluncuran […]

  • Menkopolhukam Wiranto Ditusuk dengan Senjata Tajam di Pandeglang

    Menkopolhukam Wiranto Ditusuk dengan Senjata Tajam di Pandeglang

    • calendar_month Kam, 10 Okt 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | 2 (dua) orang yang diduga telah terpapar paham radikal melakukan upaya penusukan menggunakan benda tajam terhadap Jenderal TNI ( Purn ) Dr. H. Wiranto, S.H. ( Menkopolhukam ) pada Kamis, 10 Oktober 2019 sekitar Pukul 11.55 WIB di Pintu Gerbang Lapangan Alun-alun Menes Desa Purwaraja Kecamatan Menes Kabupaten Pandeglang. Adapun informasi […]

  • Anak Disabilitas di Sunter Diculik dan Alami Kekerasan Seksual, Kemen PPPA Kecam

    Anak Disabilitas di Sunter Diculik dan Alami Kekerasan Seksual, Kemen PPPA Kecam

    • calendar_month Rab, 7 Okt 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Kasus penculikan dan kekerasan seksual yang dilakukan PB (39) yang berprofesi sebagai tukang bakso kepada seorang anak perempuan penyandang disabilitas memicu kemarahan publik. Korban diculik dan disekap oleh pelaku di kawasan Sunter, Jakarta Utara, kemudian berpindah ke Boyolali, Jawa Tengah, dan Jombang, Jawa Timur selama 23 hari, sejak 8—30 September 2020. […]

  • Usai Dilantik, Gubernur Kepri Positif Covid-19, Ini Penjelasan Kasetpres

    Usai Dilantik, Gubernur Kepri Positif Covid-19, Ini Penjelasan Kasetpres

    • calendar_month Sab, 1 Agu 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Beredar kabar di media bahwa Gubernur Kepulauan Riau Isdianto terkonfirmasi positif Covid-19. Menanggapi hal tersebut Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, memastikan bahwa pelantikan Gubernur Kepulauan Riau yang digelar pada 27 Juli 2020 lalu telah melalui sejumlah protokol kesehatan secara ketat. Baca juga :  http://gardaindonesia.id/2020/07/27/presiden-lantik-isdianto-jadi-gubernur-kepulauan-riau-periode-2016-2021/ Dalam keterangan yang disampaikan kepada Biro […]

  • Sejarah Bulan Maria, Beda antara Mei dan Oktober

    Sejarah Bulan Maria, Beda antara Mei dan Oktober

    • calendar_month Jum, 17 Mei 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Loading

    Setiap tahun, Gereja Katolik mendedikasikan dua bulan untuk berdoa bersama Bunda Maria, yang disebut sebagai Bulan Maria. Selama bulan Mei dan Oktober, umat Gereja Katolik mengisinya dengan kegiatan-kegiatan doa Maria, misalnya dengan Doa Rosario, Novena Maria, dan Perarakan Maria. Namun, pernahkah kita sadar, bahwa ada perbedaan antara kedua bulan ini. Bulan Maria pada bulan Mei […]

  • Dinamika Usai, Pemkot dan DPRD Kota Kupang Sepakat Lanjutkan Sidang

    Dinamika Usai, Pemkot dan DPRD Kota Kupang Sepakat Lanjutkan Sidang

    • calendar_month Rab, 25 Nov 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | Sempat mengalami jeda beberapa hari karena dinamika dalam persidangan, akhirnya Pemerintah Kota Kupang dan DPRD Kota Kupang sepakat untuk melanjutkan agenda sidang I tahun 2020/2021. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2020/11/23/dprd-kota-kupang-batalkan-anggaran-sepihak-pemkot-tak-mau-bersidang/ Kepastian tersebut disampaikan oleh Wali Kota Kupang, Dr. Jefri Riwu Kore dan Ketua DPRD Kota Kupang, Yezkiel Loudoe dalam jumpa pers […]

expand_less