Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita Kota » Lantik 5 Pejabat Eselon II, Jefri Riwu Kore: Layanan Publik Kota Kupang Menurun

Lantik 5 Pejabat Eselon II, Jefri Riwu Kore: Layanan Publik Kota Kupang Menurun

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Kam, 29 Agu 2019
  • visibility 92
  • comment 0 komentar

Loading

Kota Kupang, Garda Indonesia | Wali Kota Kupang, Jefri Riwu Kore melantik 5 (lima) pejabat eselon II, lingkup Kota Kupang pada Rabu, 28 Agustus 2019 yang berlangsung di Aula Sasando Kantor Wali Kota Kupang.

Dalam sambutannya Jefri mengatakan bahwa saat ini peringkat Kota Kupang dalam pelayanan publik mengalami penurunan dari peringkat 10 ke peringkat 11.

“Turun satu peringkat jadi pukulan berat bagi kita,” ucapnya.

Lanjut Jefri, perlu adanya komunikasi antar OPD dalam meningkatkan kinerja pelayanan kepada publik.

“Kepala dinas (Kadis) yang sudah pindah ke OPD lain sampaikan apa yang sudah dilakukan dan yang harus dilakukan oleh Kadis yang baru. Kadis baru juga jangan menutup diri untuk bertanya,” jelas Jefri.

Membangun komunikasi intens jelas Jefri perlu dilakukan guna mencapai target yang sudah ditetapkan untuk dicapai oleh setiap OPD pada bulan November nanti.

Dirinya menambahkan bahwa mutasi tersebut juga menjadi penyegaran dalam meningkatkan pelayanan publik. Selain itu, pejabat yang dimutasikan dinilai memenuhi syarat dan punya prestasi sehingga diharapkan mampu membawa perubahan di lingkungan kerja yang baru.

Selain itu, terkait menurunnya pelayanan publik tersebut, jelas Jefri pihaknya sudah meminta kepada inspektorat untuk melakukan evaluasi terhadap setiap indikator yang akan dilakukan setiap hari Selasa.

“Kita juga berharap setiap OPD melakukan evaluasi terhadap kinerjanya,” ujar Jefri.

Lima pejabat esalon II yang dilantik yaitu Ir. Eduard Jon Pelt sebagai Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kota Kupang, Jefri Eduard Pelt diangkat sebagai Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Kupang, Filemon J. Lulupoi, S.Pd., M.M. sebagai Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga (Kadispora). Selanjutnya dr. I Wayan Ari Wijana S. Putra, M.Si. dilantik sebagai Kepala Badan Keuangan Daerah serta drg. Retnowati, M. Kes, Kepala Dinas Kesehatan Kota Kupang. (*)

Penulis (*/Joe Tkikhau)
Editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • 136 Narapidana Lapas Atambua Terima Remisi Khusus Natal

    136 Narapidana Lapas Atambua Terima Remisi Khusus Natal

    • calendar_month Jum, 24 Des 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 98
    • 0Komentar

    Loading

    Atambua, Garda Indonesia | Kepala Lembaga Pemasyarakatan, Edwar Hadi, memberikan remisi khusus kepada 136 narapidana atau warga binaan pemasyarakatan (WBP) pada perayaan Hari Raya Natal tahun 2021. Bertempat di Aula Lapas, pada Jumat, 24 Desember 2021 pukul 09.00 WITA, pemberian Remisi Khusus Hari Raya Natal diberikan kepada narapidana beragama Katolik & Kristen yang telah memenuhi […]

  • Bantu Korban Gempa Dahsyat Myanmar, Polri Kirim Tim K9 SAR

    Bantu Korban Gempa Dahsyat Myanmar, Polri Kirim Tim K9 SAR

    • calendar_month Rab, 2 Apr 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 112
    • 0Komentar

    Loading

    Jumlah korban tewas akibat gempa dahsyat berkekuatan 7,7 Magnitude yang melanda Myanmar meningkat menjadi sekiranya 2.000 orang. Pada Minggu, 30 Maret 2025, Dewan Administrasi Negara melaporkan bahwa korban luka mencapai 3.400 orang, sementara 300 lainnya masih dinyatakan hilang.   Jakarta | Tim K9 SAR Polri dari Ditpolsatwa Korsabhara Baharkam Polri hari ini resmi diberangkatkan menuju […]

  • Wiranto: Pembatasan Internet di Papua Dicabut 5 September

    Wiranto: Pembatasan Internet di Papua Dicabut 5 September

    • calendar_month Sel, 3 Sep 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 115
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Koordiantor Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto mengatakan pemerintahan mencabut pembatasan internet dan media sosial di Papua pada 5 September mendatang. Baca juga: http://gardaindonesia.id/2019/08/30/menkominfo-ri-pembatasan-layanan-data-di-papua-bersifat-sementara/ “Dengan dasar hoaks sudah berkurang, tonenya sudah positif, kondisi sudah stabil. Tapi dari informasi yang kita dapat, dari analisis keamanan, kita masih tunggu sampai tanggal 5 […]

  • Kemen PUPR Akan Bangun Huntara bagi Warga Petobo & Balaroa

    Kemen PUPR Akan Bangun Huntara bagi Warga Petobo & Balaroa

    • calendar_month Ming, 7 Okt 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 112
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta,gardaindonesia.id – Wakil Presiden HM Jusuf Kalla menyebutkan butuh dua tahun untuk memulihkan kerusakan pascagempa yang disertai tsunami yang terjadi di sejumlah wilayah di Sulawesi Tengah seperti Kota Palu dan Kabupaten Donggala. “Pemulihan dilakukan secara bertahap yakni masa tanggap darurat dilanjutkan tahapan rehabilitasi dan rekonstruksi,“. ujar Wakil Presiden Jusuf Kalla saat meninjau progres penanganan tanggap […]

  • PLN Siap Salurkan Stimulus Listrik Periode September 2021

    PLN Siap Salurkan Stimulus Listrik Periode September 2021

    • calendar_month Jum, 3 Sep 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 98
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) memastikan pelanggan sudah dapat memperoleh stimulus ketenagalistrikan yang dianggarkan oleh pemerintah pada periode September 2021. Direktur Niaga dan Manajemen Pelanggan PLN, Bob Saril mengatakan, diskon akan diberikan secara langsung kepada pelanggan. Bagi pelanggan pascabayar, diskon diberikan dengan langsung memotong tagihan rekening listrik pelanggan. Sementara itu, untuk pelanggan prabayar, […]

  • CEO Climate Talks, PLN Siap Capai 75% Energi Terbarukan Hingga 2040

    CEO Climate Talks, PLN Siap Capai 75% Energi Terbarukan Hingga 2040

    • calendar_month Rab, 13 Nov 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Loading

    PLN berkomitmen mendukung target Pemerintah Indonesia mencapai pertumbuhan ekonomi 8% melalui swasembada energi yang berkelanjutan.   Baku | PLN (Persero) menegaskan kesiapannya untuk mendukung visi swasembada energi dengan meningkatkan pemanfaatan energi terbarukan sebesar 75% hingga tahun 2040. Langkah strategis ini selaras dengan upaya pemerintah menjangkau pertumbuhan ekonomi 8% yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto. Utusan Khusus […]

expand_less