debu vulkanik lewotobi
Habituasi Warga Flores Timur dan Sikka Hadapi Debu Vulkanik Lewotobi
- calendar_month Rab, 9 Jul 2025
- visibility 89
- 0Komentar
![]()
Debu vulkanik Lewotobi menyebar, menyelimuti jalan, atap rumah, dan tanaman para petani. Para warga diwajibkan menggunakan masker saat beraktivitas. Tak hanya itu, petani jambu mete di Kabupaten Sikka pun terancam gagal panen. Lewotobi | Gunung Lewotobi Laki-Laki di Kecamatan Wulanggitang, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur kembali erupsi dengan ketinggian mencapai 18.000 meter dari […]










