direktur utama kai
KAI Layani 503,5 Juta Pelanggan di Tahun 2025
- calendar_month Sab, 17 Jan 2026
- visibility 196
- 0Komentar
![]()
Hingga 2025, KAI membina 56 komunitas railfans dengan lebih dari 6.400 anggota dan melaksanakan 1.509 kegiatan bersama, terutama terkait keselamatan dan pencegahan pelecehan seksual. Jakarta | PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat kinerja positif sepanjang 2025 dengan melayani 503,5 juta pelanggan, tumbuh 8,52 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Peningkatan ini mencerminkan penguatan peran transportasi berbasis […]










