Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » direktur utama pln » Halaman "13"

direktur utama pln

Konsumsi Listrik PLN Naik Saat Lebaran, Beban Puncak Tumbuh di Daerah

Konsumsi Listrik PLN Naik Saat Lebaran, Beban Puncak Tumbuh di Daerah

  • calendar_month Rab, 26 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 22
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | PLN (Persero) mencatat pemakaian listrik tertinggi (beban puncak) kelistrikan nasional selama periode lebaran 2023 mengalami kenaikan di banding tahun 2022. Kenaikan pada periode Idul Fitri 1444 H terjadi merata terutama di daerah yang menjadi destinasi mudik. Hal ini menjadi salah satu sinyal adanya pemerataan ekonomi di daerah. Direktur Utama PLN Darmawan […]

PLN Galang Kolaborasi Teknologi Hijau di Kancah Global

PLN Galang Kolaborasi Teknologi Hijau di Kancah Global

  • calendar_month Rab, 19 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 19
  • 0Komentar

Hannover, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo menyatakan pemerintah Indonesia siap berkolaborasi dalam pengembangan teknologi hijau dengan dunia internasional. Hal tersebut ditegaskan Presiden dalam sambutan pembukaan pameran teknologi terbesar dunia Hannover Messe 2023 di kota Hannover, Jerman pada Minggu, 16 April 2023. Presiden Jokowi mengatakan, sebagai official partner country Hannover Messe tahun 2023 ini, pemerintah […]

8 Ribu Rumah Ibadah Pakai Promo PLN Tambah Daya Ramadan

8 Ribu Rumah Ibadah Pakai Promo PLN Tambah Daya Ramadan

  • calendar_month Jum, 14 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 25
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | Komisi VI DPR RI mengapresiasi program promo tambah daya listrik dari PT PLN (Persero) selama bulan Ramadan yakni Program Terangi Ramadan untuk pelanggan rumah tangga dan Ramadan Berkah untuk rumah ibadah. Anggota Komisi VI DPR RI Muslim mengatakan, program promo tambah daya ini sebagai solusi masyarakat untuk bisa menambah daya listrik […]

PLN Ajak 5 Mitra Strategis Bangun Kelistrikan Berbasis EBT

PLN Ajak 5 Mitra Strategis Bangun Kelistrikan Berbasis EBT

  • calendar_month Jum, 7 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 21
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) siap menyediakan pasokan listrik sebesar 4.000 megawatt (MW) guna mendukung percepatan hilirisasi industri. Melalui kerja sama co-investment PLN menggandeng lima Industri strategis di antaranya kawasan industri terpadu, industri smelter, hingga industri data center dengan mempercepat akses kelistrikan yang ditandai dengan nota kesepahaman PLN dengan 5 (lima) mitra di […]

Listrik Andal Saat Ramadan & Idul Fitri, PLN Siaga 2.300 Posko dan 82.690 Personel

Listrik Andal Saat Ramadan & Idul Fitri, PLN Siaga 2.300 Posko dan 82.690 Personel

  • calendar_month Kam, 6 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 17
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) menyiagakan sekitar 2.300 posko siaga kelistrikan dan 82.690 personel guna menjaga pasokan listrik aman dan andal selama perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah. Kesiagaan PLN ini tercermin melalui apel siaga kelistrikan Ramadan dan Idul Fitri 1444 H yang dihelat di Jakarta pada Rabu, 5 April 2023. Direktur […]

PLN Group Raih 11 Penghargaan Inovasi Digital 2023

PLN Group Raih 11 Penghargaan Inovasi Digital 2023

  • calendar_month Rab, 5 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 21
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo kembali dianugerahi penghargaan The Best CEO for Corporate Digital Transformation of The Year. Hal ini merupakan buah transformasi perusahaan yang dilakukannya melalui digitalisasi proses bisnis dari hulu hingga hilir yang membuahkan efisiensi dan peningkatan pelayanan kepada pelanggan. Melalui kepemimpinan tersebut, PLN Group juga meraih […]

Tak Naik, Tarif Listrik Triwulan II 2023

Tak Naik, Tarif Listrik Triwulan II 2023

  • calendar_month Sen, 3 Apr 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 23
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah menetapkan tarif listrik periode April—Juni 2023 tidak mengalami perubahan. Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo memastikan perseroan terus melakukan langkah efisiensi serta menyajikan listrik andal dan berkualitas bagi seluruh pelanggan. “Kehadiran listrik sangat penting bagi pergerakan roda ekonomi. Kami terus memastikan pelanggan […]

Permudah Pengguna Motor Listrik, PLN Dukung IBC & Manufaktur Standarkan Baterai

Permudah Pengguna Motor Listrik, PLN Dukung IBC & Manufaktur Standarkan Baterai

  • calendar_month Kam, 30 Mar 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 17
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | Sebagai salah satu pemegang saham dari Indonesia Battery Corporation (IBC), PT PLN (Persero) mendukung penuh langkah strategis IBC untuk mempermudah pengguna motor listrik (Molis) melalui upaya standardisasi perangkat baterai. Hal tersebut tercermin dalam agenda penandatanganan memorandum of understanding (MoU) antara IBC dengan 3 (tiga) manufaktur, yakni Gesits, Alva dan Volta di […]

PLN Buka Kolaborasi Pengembangan 9 Wilayah Kerja Panas Bumi

PLN Buka Kolaborasi Pengembangan 9 Wilayah Kerja Panas Bumi

  • calendar_month Sen, 27 Mar 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 18
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) membuka kolaborasi dalam membangun 9 (sembilan) wilayah kerja panas bumi (WKP) dengan total kapasitas diperkirakan mencapai 260 megawatt (MW). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan, langkah ini sebagai bentuk dukungan penuh kepada Pemerintah dalam mengakselerasi transisi energi demi mencapai target net zero emission di tahun 2060. Adapun 9 […]

Sinergi PLN – Himbara Permudah Masyarakat Punya Motor Listrik

Sinergi PLN – Himbara Permudah Masyarakat Punya Motor Listrik

  • calendar_month Sab, 11 Mar 2023
  • account_circle Penulis
  • visibility 34
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) bersama himpunan Bank Negara (Himbara) bersinergi guna mempermudah masyarakat dalam memperoleh bantuan pemerintah untuk memiliki motor listrik. Himbara yang berkolaborasi dalam upaya percepatan ekosistem kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) ini terdiri dari; Bank Mandiri, Bank Negara Indonesia (BNI), Bank Rakyat Indonesia (BRI), Bank Tabungan Negara (BTN) dan […]

expand_less