Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "gempa maluku"

gempa maluku

Lebih dari Seribu Gempa Susulan Masih Terus Dirasakan Warga Maluku

Lebih dari Seribu Gempa Susulan Masih Terus Dirasakan Warga Maluku

  • calendar_month Sen, 7 Okt 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 16
  • 0Komentar

Jakarta, Garda Indonesia | Gempa susulan masih terus dirasakan warga Maluku pascagempa M 6,5 yang terjadi pada 26 September lalu. BMKG mencatat sampai dengan Senin pagi, 7 Oktober 2019 pukul 03.00 WIT, lebih dari 1.000 gempa susulan terjadi. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengidentifikasi 1.149 kali gempa susulan dan 122 di antaranya dirasakan oleh […]

2.675 Rumah Rusak & 30 Orang Meninggal Akibat Gempa Maluku M6,5

2.675 Rumah Rusak & 30 Orang Meninggal Akibat Gempa Maluku M6,5

  • calendar_month Sen, 30 Sep 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 13
  • 0Komentar

Maluku, Garda Indonesia | BPBD Provinsi Maluku mencatat total rumah rusak mencapai 2.675 unit per 29 September 2019 malam. Dari jumlah tersebut, 852 di antaranya mengalami rusak berat. Agus Wibowo, Plt. Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas BNPB dalam rilisnya pada Minggu, 29 September 2019 menyampaikan bahwa kerusakan rumah tertinggi berada di Kabupaten Maluku Tengah, […]

23 Orang Meninggal Dunia Pascagempa M6,5 di Maluku

23 Orang Meninggal Dunia Pascagempa M6,5 di Maluku

  • calendar_month Jum, 27 Sep 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 8
  • 0Komentar

Maluku, Garda Indonesia | Korban meninggal akibat gempa bumi yang melanda Maluku pada pada Kamis, 26 September 2019 pukul 08.46 WIT tertinggi diidentifikasi di Kabupaten Maluku Tengah sebanyak 14 orang. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2019/09/26/gempa-m-6-8-guncang-wilayah-maluku/ BPBD Provinsi Maluku mencatat pada Kamis, 26 September 2019 pukul 21.53 WIT, total korban meninggal sebanyak 23 orang. Agus Wibowo, Plt. […]

expand_less