Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "koalisi partai politik"

koalisi partai politik

Koalisi PDIP dan KIB Potensial Bentuk Pemerintahan Yang Kuat

Koalisi PDIP dan KIB Potensial Bentuk Pemerintahan Yang Kuat

  • calendar_month Sen, 10 Okt 2022
  • account_circle Penulis
  • visibility 14
  • 0Komentar

Oleh: LSI Denny JA Empat belas bulan sebelum Pilpres 2024, pasangan Ganjar Pranowo – Airlangga Hartarto (Ganjar – AH) merupakan pasangan paling populer/disukai, dengan elektabilitas tertinggi. Elektabilitas Ganjar- AH lebih tinggi dibandingkan Prabowo- Puan, Prabowo- Muhaimin Iskandar, Anies- AHY, Anies- Khofifah, Puan- Ganjar, ataupun Ganjar- Puan. Simulasi 3 (tiga) pasang, ada Ganjar – AH, Prabowo […]

Peta Koalisi 2024 : dari Gerak Sentripetal Menuju Sentrifugal ke Arah Tiga Poros?

Peta Koalisi 2024 : dari Gerak Sentripetal Menuju Sentrifugal ke Arah Tiga Poros?

  • calendar_month Rab, 24 Agu 2022
  • account_circle Penulis
  • visibility 12
  • 0Komentar

Oleh: Andre Vincent Wenas Setelah bilang tidak mau koalisi dengan yang ini atau yang itu (gerak sentripetal), dinamika politik nasional mulai bergeser jadi gerak sentrifugal (mengarah ke pusat). Ada berapa pusat? Sementara ini terpola jadi tiga. Puan Maharani menyambangi NasDem, maka Puan pun jadi dipertimbangkan juga oleh Surya Paloh. Apakah Anies bakal mendampingi Puan atau […]

Peta Koalisi Parpol Via Fenomena Pendaftaran Peserta Pemilu 2024

Peta Koalisi Parpol Via Fenomena Pendaftaran Peserta Pemilu 2024

  • calendar_month Kam, 11 Agu 2022
  • account_circle Penulis
  • visibility 9
  • 0Komentar

Oleh: Andre Vincent Wenas Memang hipotetikal, perkiraan sementara saja, lantaran koalisi parpol yang definitif kan baru KIB (Koalisi Indonesia Bersatu): Golkar, PAN & PKB. Pada Rabu 10 Agustus 2022, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dipimpin langsung Ketua Umum Giring Ganesha yang didampingi Wakil Ketua Dewan Pembina PSI Grace Natalie dan Sekretaris Dewan Pembina yang juga Wakil […]

expand_less