Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Tag "pt jasa raharja ntt"

pt jasa raharja ntt

Jasa Raharja NTT Hibah Ambulans kepada RSUD TC Hillers Maumere

Jasa Raharja NTT Hibah Ambulans kepada RSUD TC Hillers Maumere

  • calendar_month Sen, 16 Mar 2020
  • account_circle Penulis
  • visibility 88
  • 0Komentar

Loading

Maumere, Garda Indonesia | PT Jasa Raharja (Persero) Cabang NTT menghibahkan 1 (satu) unit ambulans kepada Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr TC Hillers Maumere, pada Senin, 16 Maret 2020, bertujuan untuk meminimalisir fatalitas korban kecelakaan dan memberikan pelayanan kepada korban kecelakaan lalu lintas dan angkutan jalan yang ada di wilayah Kabupaten Sikka. Acara hibah […]

64 Kapal Peziarah Larantuka di-Cover Asuransi Jasa Raharja

64 Kapal Peziarah Larantuka di-Cover Asuransi Jasa Raharja

  • calendar_month Kam, 18 Apr 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 74
  • 0Komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | PT Jasa Raharja (Persero) Cabang Nusa Tenggara Timur memastikan akan mengcover kapal penumpang yang mengangkut peziarah Prosesi Samana Santa di Larantuka. Informasi ini diperoleh setelah adanya Perjanjian kerjasama antara pemilik kapal dan PT Jasa Raharja (Persero) yang difasilitasi oleh Dinas Perhubungan dan Syahbandar. Upaya ini dilakukan sebagai langkah preventif pemerintah dalam […]

Jasa Raharja Serahkan Santunan Duka bagi Ahli Waris Alm.Dewi Nenotek

Jasa Raharja Serahkan Santunan Duka bagi Ahli Waris Alm.Dewi Nenotek

  • calendar_month Rab, 13 Feb 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 80
  • 0Komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | PT Jasa Raharja (Persero) Cabang NTT menyerahkan santunan duka kepada Ahli Waris Alm. Dewi Susanti Nenotek; Dana santunan yang diterima ahli waris sebesar 50 Juta Rupiah. Santunan yang diterima sesuai ketentuan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 16/PMK.010/2017 tentang Besar Santunan dan Sumbangan Wajib Dana Kecelakaan Lalu Lintas Jalan. Dana santunan langsung ditransfer […]

expand_less