pulau natuna
Pariwisata Terdampak Covid-19, IMO-Indonesia Siap Gaungkan Destinasi Wisata
- calendar_month Sab, 7 Mar 2020
- visibility 93
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Keprihatinan atas semakin meluasnya Wabah Novel Coronavirus (Covid-19-red) yang pertama kali dilaporkan terjadi di Wuhan ‘Tiongkok’, menjadi atensi dunia yang ditangani oleh WHO dengan menjalin komunikasi mengenai standar-standar penanganan serta pencegahannya kepada seluruh Negara saat ini. Hal tersebut menimbulkan dampak yang luar biasa hampir di seluruh sektor, Negara yang sudah dinyatakan […]










