Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Presiden Jokowi Beli Buah Srikaya di Pasar Inpres SoE TTS

Presiden Jokowi Beli Buah Srikaya di Pasar Inpres SoE TTS

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Kam, 24 Mar 2022
  • visibility 88
  • comment 0 komentar

Loading

SoE, Garda Indonesia | Presiden Republik Indonesia Ir. Jokowi Widodo melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS), Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), untuk meninjau langsung program percepatan penurunan angka stunting bertempat di Kesetnana pada Kamis, 24 Maret 2022. Dari Kesetnana beralih ke Pasar Inpres SoE untuk menyerahkan bantuan tunai kepada pedagang.

Presiden RI ke-7 ini pun membagikan bantuan tunai kepada pedagang di pasar Inpres SoE sekaligus meninjau langsung keberadaan pedagang. Mama Antonia Lak’apu dari Desa Kesetnana dan beberapa pedagang lainnya di pasar Inpres SoE tampak bahagia menerima langsung bantuan tunai pada Kamis, 24 Maret 2022 sekitar pukul 12:06 WITA.

Presiden Jokowi minta para pedagang untuk membesarkan usaha yang sedang dijalankan agar bisa meningkatkan ekonomi keluarga.

Antonia Lak’apu, pedagang di pasar Inpres SoE saat di wawancara Media Garda Indonesia, menyampaikan terima kasih kepada Presiden RI Jokowi Widodo yang turun langsung dan membagikan berkat berupa amplop dan langsung membeli buah Srikaya atau anonak (sebutan orang Timor, red) 1 tumpuk.

“Bapak Jokowi bayar Rp.150.000,- dan saya sangat senang,” ungkap Antonia sembari menyampaikan bahwa selama ini ia sangat rindu untuk bertemu dengan Presiden RI Jokowi. Dan puji Tuhan akhirnya bisa bertemu langsung dengan Bapak Jokowi.

Senada, dikatakan salah satu penjual sayur, Asnat Selan bahwa dirinya merasa terharu ketika melihat langsung kehadiran Presiden Jokowi di Pasar Inpres SoE, dengan memberikan bantuan tunai.

“Saya terharu ini hari bisa lihat langsung presiden dan omong langsung sekalian dapat bantuan,” ungkapnya.(*)

Penulis (*/Daud Nubatonis)

Editor (+roni banase)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kelistrikan Sumatra Barat Pulih 100 Persen Usai Agam Menyala

    Kelistrikan Sumatra Barat Pulih 100 Persen Usai Agam Menyala

    • calendar_month Sab, 6 Des 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 287
    • 0Komentar

    Loading

    Gubernur Sumatra Barat, Mahyeldi Ansharullah menyampaikan apresiasi atas langkah cepat PLN dan kolaborasi lintas sektor dalam pemulihan kelistrikan di berbagai wilayah terdampak bencana.   Agam | PLN (Persero) berhasil memulihkan sistem kelistrikan Sumatra Barat pascabencana banjir dan tanah longsor yang terjadi akhir November 2025. Berkat kerja keras tim di lapangan, listrik wilayah Sumatra Barat pulih […]

  • Era Normal Baru, BP PAUD dan Dikmas NTT Helat Rakor Antar-dinas Kab/Kota

    Era Normal Baru, BP PAUD dan Dikmas NTT Helat Rakor Antar-dinas Kab/Kota

    • calendar_month Jum, 4 Sep 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | BP PAUD dan Dikmas Nusa Tenggara Timur (NTT) sebagai perpanjangan tangan dari Dirjen PAUD dan Dikmas Kemendikbud RI bertanggungjawab dan berperan penuh dan mampu memfasilitasi setiap permasalahan PAUD dan Dikmas yang ada dalam setiap daerah di Provinsi NTT (sesuai amanat Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah yang mengalihkan penyelenggaraan […]

  • “Bank NTT Peduli” Bersama Bantu Korban Bencana La Nina di NTT

    “Bank NTT Peduli” Bersama Bantu Korban Bencana La Nina di NTT

    • calendar_month Sen, 5 Apr 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Badai siklon tropis dampak dari La Nina yang terjadi di Provinsi Nusa Tenggara Timur memicu hujan lebat, angin kencang dan banjir bandang di beberapa wilayah, pada Sabtu dan Minggu, 4—5 April 2021, mengakibatkan ribuan warga terdampak, ratusan orang meninggal dunia, dan sebagian warga hilang. Kondisi dampak Badai Siklon Tropis, mengundang keprihatinan […]

  • Suara 15 Ribu dari 10 Desa di Alor Meluncur ke SIAGA

    Suara 15 Ribu dari 10 Desa di Alor Meluncur ke SIAGA

    • calendar_month Kam, 19 Sep 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 110
    • 0Komentar

    Loading

    Alor | Masyarakat di wilayah pantai utara (Pantura) Alor sepakat menyatakan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur NTT, Simon Petrus Kamlasi dan Adrianus Garu atau SIAGA pada Pilgub 27 November. Mereka mengatakan dari 21 ribu pemilih di 10 desa di Pantura, maka minimal 15 ribu suara akan diberikan untuk SIAGA. Hal ini disampaikan […]

  • Angelius Kako Dorong Anggota Veteran Belu Manfaatkan Lahan Tidur

    Angelius Kako Dorong Anggota Veteran Belu Manfaatkan Lahan Tidur

    • calendar_month Sab, 19 Feb 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 100
    • 0Komentar

    Loading

    Belu, Garda Indonesia | Anggota Dewan Perwakilan Daerah/MPR RI Nusa Tenggara Timur (DPD/MPR RI NTT), Agelius Wake Kako bersilahturahmi ke markas cabang Legiun Veteran Republik Indonesia Belu (Macab LVRI Belu), di jalan Leoruas, Desa Bakustulama, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu pada Sabtu, 19 Februari 2022. Angelius Wake Kako dalam arahannya menekankan tentang pentingnya percepatan pembangunan […]

  • 888 Babi Mati di Bali, Pemda Bali & Kementan Tangani Kasus Kematian Babi

    888 Babi Mati di Bali, Pemda Bali & Kementan Tangani Kasus Kematian Babi

    • calendar_month Sab, 8 Feb 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Loading

    Denpasar, Garda Indonesia | Kasus kematian babi dalam 1 (satu) bulan terakhir telah ditemukan pada beberapa lokasi peternakan di wilayah Kabupaten/Kota di Provinsi Bali yakni di Denpasar, Badung, Tabanan, dan Gianyar. Sampai saat ini tercatat jumlah kematian babi total sebanyak 888 ekor. Ida Bagus Wisnuardhana, Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali, menyebutkan bahwa […]

expand_less