Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Ekonomi dan Bisnis » Tahun 2022 & 2024, Bank NTT Raih TOP BUMD Awards

Tahun 2022 & 2024, Bank NTT Raih TOP BUMD Awards

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Kam, 21 Mar 2024
  • visibility 80
  • comment 2 komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Acara puncak penyerahan penghargaan TOP BUMD Awards 2024 bertema “ Penguatan tata kelola dalam membangun kinerja bisnis dan layanan BUMD” dilaksanakan di Jakarta pada Rabu, 20 Maret 2024.

Dua tahun sebelumnya, Bank NTT meraih penghargaan sebagai Top BUMD Awards 2022 BPD, Bintang 4. Direktur Utama Bank NTT, Harry Alexander Riwu Kaho sebagai Top CEO BUMD 2022, dan Gubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat pun dinobatkan sebagai TOP Pembina BUMD terbaik 2022. Penghargaan diberikan pada Rabu, 20 April 2022 di Hotel Raffles Jakarta.

Tahun ini, TOP BUMD AWARDS 2024, memberikan penghargaan kepada PT Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) untuk 2 (dua) kategori awards yaitu : TOP CEO BUMD 2024 kepada Harry Alexander Riwu Kaho, Direktur Utama Bank NTT dan TOP Pembina CEO BUMD 2024 kepada Ayodhia Kalake, Penjabat Gubernur Nusa Tenggara Timur.

TOP BUMD Awards merupakan penghargaan yang diberikan kepada BUMD-BUMD Terbaik di Indonesia termasuk BLUD dan dinas yang terkait BUMD, atas achievement (prestasi), improvement (perbaikan), dan contribution (kontribusi) BUMD yang telah dilakukan, terkait kinerja bisnis, layanan, dan kontribusi terhadap perekonomian daerah.

TOP BUMD Awards, dihelat oleh majalah Top Business (yang diterbitkan PT Madani Solusi Internasional), bekerja sama dengan Institut Otonomi Daerah (i-OTDA) dan beberapa lembaga, asosiasi dan konsultan bisnis, seperti LKN (Lembaga Kajian Nawacita), SGL Management, PPM Manajemen, Sinergi Daya Prima, Dwika Consulting, Melani K Harriman & Associate, dan solusi kinerja bisnis, serta Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia, Universitas Padjadjaran Bandung, dengan melibatkan Dewan Juri beberapa Profesor dan Doktor Bisnis Ekonomi, serta para Praktisi dan Konsultan Bisnis.(*)

Sumber (*/tim Humas Bank NTT)

  • Penulis: Penulis

Komentar (2)

    Silahkan tulis komentar Anda

    Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

    Rekomendasi Untuk Anda

    • Siswa SMKN 3 Mataram Senang Inovasi Kreasi Motor Listrik

      Siswa SMKN 3 Mataram Senang Inovasi Kreasi Motor Listrik

      • calendar_month Rab, 22 Mei 2024
      • account_circle Penulis
      • visibility 134
      • 0Komentar

      Loading

      Mataram, Siswa SMKN 3 Mataram, Gusti Lanang, mengungkapkan rasa senangnya sekolahnya telah memiliki bengkel resmi pemasangan, perakitan dan pemeriksaan untuk kendaraan sepeda motor listrik yang telah mengantongi sertifikat grade B dari Kementerian Perhubungan pada 22 April 2024 lalu. Terlibat secara penuh dalam rangkaian program pelatihan konversi bersama PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara […]

    • Pemkab Manggarai Alokasi Rp200 Juta Dukung Festival Golo Curu 2025

      Pemkab Manggarai Alokasi Rp200 Juta Dukung Festival Golo Curu 2025

      • calendar_month Ming, 5 Okt 2025
      • account_circle Penulis
      • visibility 273
      • 0Komentar

      Loading

      Festival Golo Curu tidak hanya mengedepankan aspek ekonomi, tetapi juga akan memperlihatkan kekayaan seni dan budaya khas daerah.   Ruteng | Pemerintah Kabupaten Manggarai, melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan, menegaskan komitmen kuatnya untuk berpartisipasi secara aktif dalam mendukung dan menyukseskan pelaksanaan Festival Golo Curu 2025, yang dijadwalkan berlangsung pada tanggal 3 hingga 7 Oktober. Pemerintah […]

    • Usai Digempur Netizen, Istana Kembalikan ID Wartawan CNN

      Usai Digempur Netizen, Istana Kembalikan ID Wartawan CNN

      • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
      • account_circle Penulis
      • visibility 173
      • 0Komentar

      Loading

      ID (identitas diri) liputan wartawan yang sudah dicabut, diserahkan lagi. Istana seperti tak berdaya menghadapi gempuran netizen plus organisasi wartawan. Ceritanya! Sebuah kartu ID liputan, benda seukuran KTP biasanya cuma tergelincir di dalam dompet bersama struk belanja dan kartu parkir. Kali ini, kartu itu berubah jadi pusaka sakral, lebih berharga dari keris Mpu Gandring, lebih […]

    • Kapolri Instruksi Seluruh Polda Tindak Tegas Aksi Premanisme

      Kapolri Instruksi Seluruh Polda Tindak Tegas Aksi Premanisme

      • calendar_month Sab, 12 Jun 2021
      • account_circle Penulis
      • visibility 92
      • 0Komentar

      Loading

      Jakarta, Garda Indonesia | Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan seluruh Polda dan Polres jajaran untuk memberantas setiap aksi Premanisme yang meresahkan masyarakat, terkait adanya instruksi langsung dari Presiden Indonesia Jokowi untuk menindak tegas preman yang sering melakukan pemalakan terhadap sopir kontainer di wilayah Jakarta Utara. “Seluruh Polda dan Polres jajaran harus menindak tegas aksi […]

    • TP PKK Belu Diseminasi Program Desa Sehat & Belu Berbunga

      TP PKK Belu Diseminasi Program Desa Sehat & Belu Berbunga

      • calendar_month Sel, 7 Sep 2021
      • account_circle Penulis
      • visibility 97
      • 0Komentar

      Loading

      Belu–NTT, Garda Indonesia | Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kabupaten Belu, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Ny. Dra.  Freny Indriani Yanuarika Taolin didampingi wakil ketua, Ny. Rinawati Br. P. A., Haleserens, S.E, M.M. melakukan diseminasi program Desa Sehat & Belu Berbunga di aula Kecamatan Nanaet Duabesi pada Senin, 6 September 2021. […]

    • Bank NTT Pemercantik Wajah Pasar Kasih Naikoten Kupang

      Bank NTT Pemercantik Wajah Pasar Kasih Naikoten Kupang

      • calendar_month Sab, 8 Jul 2023
      • account_circle Penulis
      • visibility 86
      • 0Komentar

      Loading

      Kupang, Garda Indonesia | Sabtu pagi, 8 Juli 2023 sekitar mulai pukul 06.00 WITA—selesai, tampak para karyawan ganteng dan bersih, karyawati cantik dan memesona dari Bank NTT kantor pusat rela berjibaku memungut sampah, menyapu hingga mempercantik wajah pasar teramai di ibu kota provinsi Nusa Tenggara Timur. Pada rangkaian menjelang HUT ke-61 Bank NTT, aksi Bank […]

    expand_less