Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Profil Tokoh » Buce Lubalu; Joki Cilik Pacuan Kuda Fapet Cup II 2018

Buce Lubalu; Joki Cilik Pacuan Kuda Fapet Cup II 2018

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Ming, 23 Sep 2018
  • visibility 88
  • comment 0 komentar

Loading

Kab Kupang, gardaindonesia.id – Unik, menantang dan bernyali besar para Joki Cilik Pacuan Kuda dalam final Lomba Pacuan Kuda Fakultas Peternakan (Fapet) Undana Cup II Tahun yang dilaksanakan sejak 20—23 September 2018 di Gelora Lifubatu, Kelurahan Babau, Kecamatan Kupang Timur Kabupaten Kupang – Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Hanya dengan mengenakan pakaian seadanya tanpa pelana, tanpa sepatu, helm, elbow & knee protector; para joki cilik tersebut bersemangat memacu kuda mereka dalam lintasan sepanjang 600—800 meter. Kebanyakan rata-rata usia para joki cilik berkisar 9—13 tahun yang telah berpengalaman dan dilatih bertahun-tahun dalam memacu kuda.

Seperti Joki Cilik bernama Buce Lubalu dengan Kuda Gadis Mata-mata yang menjuarai Lomba 600 meter Pemula Kuda Lokal. Dijumpai oleh gardaindonesia.id usai menjuarai Lomba, Minggu/23 September 2018; Buce tampak bahagia Peroleh Juara 1 Lomba Pacuan Kuda Fapet Cup II.

Berkuda sejak usia 10 Tahun dan dilatih oleh Keluarga yakni Om/paman sendiri, Buce tumbuh menjadi Pejoki handal; 2 kali menjuarai Lomba Pacuan Kuda Fapet Cup I Tahun 2017 dan Fapet Cup II Tahun 2018.

Berbekal pengalaman berlomba pacuan kuda sejak Kelas 5 Sekolah Dasar, Buce bermimpi menjadi Atlit Berkuda Profesional dan akan tetap mengikuti setiap lomba pacuan kuda. (+rb)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bareskrim : Korban Investasi Bodong Rugi Hingga Puluhan Miliar

    Bareskrim : Korban Investasi Bodong Rugi Hingga Puluhan Miliar

    • calendar_month Kam, 9 Jun 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Bareskrim Polri menetapkan 7 (tujuh) tersangka kasus investasi bodong platform Binomo termasuk Indra Kenz. Hingga saat ini, tercatat ada 144 korban dengan kerugian lebih dari 83 miliar. “Kerugian para korban afiliator IK sebanyak 144 orang sekitar Rp. 83.365.707.894,” Kasubdit II Dittipideksus Bareskrim Polri Kombes Candra Sukma dalam keterangannya, pada Kamis, 9 […]

  • Pasca-Badai Seroja di NTT, Listrik PLN Pulih 100 % pada Minggu 9 Mei 2021

    Pasca-Badai Seroja di NTT, Listrik PLN Pulih 100 % pada Minggu 9 Mei 2021

    • calendar_month Sel, 11 Mei 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 69
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Per Minggu, 9 Mei 2021 pukul 19.38 WITA, 5 gardu listrik di Pulau Raijua telah pulih, sehingga total 4.002 gardu yang terdampak Badai Seroja pada 4—5 April 2021 di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) berhasil dipulihkan dan dengan demikian, PLN kembali menyalurkan aliran listrik kepada 635 ribu pelanggan. Baca juga […]

  • Ancam Mahfud MD, Ditreskrimsus Polda Jatim Bekuk 4 Orang

    Ancam Mahfud MD, Ditreskrimsus Polda Jatim Bekuk 4 Orang

    • calendar_month Sel, 15 Des 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Surabaya, Garda Indonesia | Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus Polda Jatim) membekuk 4 (empat) orang tersangka yang mengancam Menko Polhukam, Prof. Mahfud MD. Ancaman yang tersebut tersebar di media sosial grup whatshapp maupun youtube. Di mana dalam konten yang diunggah oleh tersangka ini berisi tentang ancaman dan ujaran kebencian. Dalam video yang diunggah di youtube […]

  • Agus Taolin : Kita Bicara Program Saja, Jangan Saling Menjelekkan

    Agus Taolin : Kita Bicara Program Saja, Jangan Saling Menjelekkan

    • calendar_month Sab, 7 Nov 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Loading

    Belu-NTT, Garda Indonesia | Jangan saling menjelekkan satu sama lain dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Belu 2020, melainkan berbicara tentang program saja. Hal ini disampaikan Calon Bupati Belu Paket SEHATI periode 2021—2025, Agustinus Taolin ketika berkampanye di Dusun Weberliku, Desa Tukuneno, Kecamatan Tasifeto Barat, Kabupaten Belu, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), pada Jumat, 6 […]

  • Sidang Klasis Kota Kupang Timur II Pilih Pengurus Periode 2023—2026

    Sidang Klasis Kota Kupang Timur II Pilih Pengurus Periode 2023—2026

    • calendar_month Sel, 5 Des 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 345
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang, Garda Indonesia | Sebanyak 35 gereja Kristen Protestan yang tergabung dalam Gereja Masehi Injili di Timor atau GMIT yang terdiri atas 3 (tiga) teritori menghelat Sidang Klasis Kota Kupang Timur II pada tanggal 4—6 Desember 2023 di Gereja Kaisarea, BTN Kolhua, Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Sidang Klasis sebelumnya dilaksanakan pada tahun […]

  • Temu Kapolda NTT Irjen Setyo Budiyanto dengan Gubernur VBL, Ini Harapan Mereka

    Temu Kapolda NTT Irjen Setyo Budiyanto dengan Gubernur VBL, Ini Harapan Mereka

    • calendar_month Sel, 4 Jan 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 134
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang, Garda Indonesia | Usai dilantik menjadi Kapolda NTT, Irjen Pol Drs Setyo Budiyanto, S.H., M.H. bertemu atau bersilaturahmi dengan Gubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) di gedung Sasando pada Selasa, 4 Januari 2022. Kunjungan ini merupakan kunjungan perdana Irjen Pol. Setyo Budiyanto menjabat sebagai Kapolda NTT. Kapolda NTT Irjen Pol. Setyo Budiyanto, menyampaikan bahwa […]

expand_less