Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Regional » Halaman "170"

Regional

BPS: “Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) NTT 2017 Turun 6,98 persen“

BPS: “Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) NTT 2017 Turun 6,98 persen“

  • calendar_month Sen, 3 Sep 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 22
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id– Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) merupakan indikator komposit/gabungan yang menunjukkan tingkat perkembangan demokrasi di Indonesia. Tingkat capaiannya diukur berdasarkan pelaksanaan dan perkembangan tiga aspek demokrasi, yaitu: Kebebasan Sipil (Civil Liberty), Hak-Hak Politik (Political Rights), dan Lembaga-Lembaga Demokrasi (Institution of Democracy). Adapun metodologi penghitungan Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) menggunakan 4 sumber data, yaitu : (1) […]

Bupati Alor Pecat & Mutasi Pejabat; AMAPEK Demo ke Bawaslu NTT

Bupati Alor Pecat & Mutasi Pejabat; AMAPEK Demo ke Bawaslu NTT

  • calendar_month Sel, 28 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 17
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id – Bupati Alor,Amon Djobo, pada tanggal 28 Juli 2018, selaku incumbent/petahana mengganti 6 (enam) pejabat yang terdiri dari 2 (dua) orang pejabat fungsional dan 4 (empat) orang pejabat administrasi melalui surat keputusan bupati bernomor BKPSDM. 820/625/VI/2018. Padahal sesuai UU Pilkada Nomor 10 Tahun 2016, pasal 71 ayat (2), melarang mutasi 6 (enam) bulan […]

Kanwil Kemenkuham & Pemkab Nagekeo Galang Kerjasama, Bentuk Desa & Sekolah Sadar Hukum

Kanwil Kemenkuham & Pemkab Nagekeo Galang Kerjasama, Bentuk Desa & Sekolah Sadar Hukum

  • calendar_month Sel, 28 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 19
  • 0Komentar

Nagekeo-NTT,gardaindonesia.id – Dalam rangka membangun kesadaran hukum masyarakat, sejak tahun 1980-an telah dicanangkan program Kelurahan/Desa Sadar Hukum (DSH) oleh Departemen Kehakiman (sekarang Kementerian Hukum dan HAM). Program ini dimaksudkan untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat kelurahan/desa terhadap hukum formal maupun adat dan norma sosial. Bertempat di Aula VIP Kantor Bupati Nagekeo,Selasa/28 Agustus 2018, Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten […]

560 personil gabungan TNI/Polri Amankan Konflik Berdarah Oebelo

560 personil gabungan TNI/Polri Amankan Konflik Berdarah Oebelo

  • calendar_month Sen, 27 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 38
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id – Sebanyak 560 personil gabungan TNI/Polri disiagakan untuk mengamankan lokasi konflik berdarah di Oebelo Kabupaten Kupang-NTT; antara warga eks Timtim dan Penduduk Asli Oebelo yang menyebabkan korban meninggal 1 (satu) orang dan 9 (sembilan) orang dirawat intensif,Kamis/23 Agustus 2018. Karo Ops Polda NTT, Kombes Pol. Rudi Kristantyo, dalam Rapat Forkompinda (Forum Komunikasi Pimpinan […]

Pasca Konflik Berdarah Oebelo; Forkompinda Berempati & Bersikap

Pasca Konflik Berdarah Oebelo; Forkompinda Berempati & Bersikap

  • calendar_month Ming, 26 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 17
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id – Menyikapi Konflik (bentrok berdarah antara warga Eks Timtim dan warga lokal); Penjabat Gubernur NTT; Drs. Robert Simbolon,MPH., menggelar Rapat (Forum Komunikasi Pimpinan Daerah) Forkompimda Prov NTT, Minggu, 26 Agustus 2018, pukul 12.00-14.00 Wita di Aula Rumah Jabatan Gubernur NTT, terkait dengan situasi di Oebelo, Kupang Tengah, Kab. Kupang, dengan hasil rapat: 1. […]

Pj Gubernur NTT: “Ingin Belajar Kerukunan Umat Beragama?; Datanglah di NTT”

Pj Gubernur NTT: “Ingin Belajar Kerukunan Umat Beragama?; Datanglah di NTT”

  • calendar_month Rab, 22 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 15
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id – “Kalo ingin belajar kerukunan antar umat beragama, datang belajar di Nusa Tenggara Timur, “ungkap Pj Gubernur NTT, Drs. Robert Simbolon,MPH. Himbauan tersebut disampaikannya dalam sesi sambutan saat penyerahan Hewan Kurban bantuan Presiden dan Gubernur NTT, Rabu/22 Agustus 2018 pukul 09.00 wita di Masjid Agung Baiturahman Perumnas Kupang. Robert Simbolon yang berkeyakinan Katolik […]

Kemenkuham Analisis Dampak HAM terhadap Rancangan Undang-Undang Pertanahan

Kemenkuham Analisis Dampak HAM terhadap Rancangan Undang-Undang Pertanahan

  • calendar_month Sen, 20 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 22
  • 0Komentar

Kupang-NTT,gardaindonesia.id – Tanah bagi masyarakat; memiliki makna multidimensional, karena tanah tidak saja mengandung aspek fisik, tetapi juga aspek sosial, ekonomi, budaya, politik dan aspek hukum. Dari sisi ekonomi, tanah merupakan sarana produksi yang dapat mendatangkan kesejahteraan. Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM NTT, Yudi Kurniadi dalam sambutannya yang dibacakan oleh Plh. Kakanwil, Erwyn F. […]

Bendera Merah Putih Wajib Dikibarkan Disetiap Rumah saat Hari Kemerdekaan

Bendera Merah Putih Wajib Dikibarkan Disetiap Rumah saat Hari Kemerdekaan

  • calendar_month Jum, 17 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 23
  • 0Komentar

Kupang-NTT, (17/08/18) – Semarak Hari Kemerdekaan selalu terlihat setiap tahunnya. Contohnya saja, trotoar yang biasanya bersih dari dagangan, tiba-tiba saja sudah diramaikan dengan pedagang dadakan yang siap menjajakan barang dagangannya, yaitu Bendera Merah Putih. Berbagai ukuran dan model pun berkibaran menghiasi langit. Para pedagang ini tentu saja berharap barang dagangannya banyak laku terjual. Sebab, banyak warga […]

6 Kades & 3 Lurah Raih Predikat Terbaik

6 Kades & 3 Lurah Raih Predikat Terbaik

  • calendar_month Kam, 16 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 16
  • 0Komentar

Kupang-NTT, gardaindonesia.id – Pemprov NTT menetapkan 6 (enam) Kepala Desa Terbaik se-NTT, dari peringkat pertama hingga keenam yakni Kepala desa Kotowuji Barat Kabupaten Nagekeo; Bijeli Kabupaten TTU; Batajawa Kabupaten Ngada; Belang Merah Kabupaten Alor; Sobo Kabupaten TTS, dan Mabodu Kabupaten Sumba Barat. Sedangkan 3 (tiga) Lurah terbaik tingkat Provinsi NTT dari peringkat pertama hingga ketiga […]

“Satyalencana“ Wujud Kesetiaan & Tangggung Jawab Aparatur Sipil Negara

“Satyalencana“ Wujud Kesetiaan & Tangggung Jawab Aparatur Sipil Negara

  • calendar_month Sen, 13 Agu 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 16
  • 0Komentar

Kupang, gardaindonesia.id-Satyalencana Karya Satya merupakan lencana tanda kesetiaan bagi seorang Aparatur Sipil Negara dalam pengabdian, tugas, dan sebagainya dan sebagai momentum penyadaran kembali akan tugas dan tanggung jawab sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN). Pengabdian sebagai ASN harus dilihat sebagai tugas pelayanan kepada negara dan masyarakat. Penegasan tersebut disampaikan Penjabat Gubernur NTT dalam sambutannya pada acara […]

expand_less