Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Politik » Hari Pertama, 8 Kab di NTT Papar Hasil Perolehan Suara Pemilu 2019

Hari Pertama, 8 Kab di NTT Papar Hasil Perolehan Suara Pemilu 2019

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 7 Mei 2019
  • visibility 86
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pemilu Tahun 2019 Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur, mulai digelar pada Selasa, 7 Mei 2019 pukul 09.00 WITA di Aula Sahid T More Hotel Kupang, dibuka oleh Wakil Gubernur NTT, Josef Nae Soi dan dihadiri oleh Wakapolda NTT, Brigjen Pol Joni Asadoma dan Unsur Forkompinda NTT

Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pemilu Tahun 2019 Tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur digelar mulai tanggal 7—10 Mei 2019 pukul 09.00—18.00 WITA di Hotel Sahid T More Kupang

Ketua KPU NTT, Thomas Dohu, menyampaikan apresiasi yang tulus kepada seluruh pihak, terutama kepada Pemprov NTT, Pemda/Pemkot, Kecamatan, Kelurahan/Desa sampai pada tingkat RT/RW dan terima kasih kepada pihak keamanan

“Kami juga menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang dengan caranya masing-masing telah menyukseskan Pemilu Serentak 17 April 2019”, ujar Thomas Dohu.

Kemudian, Proses Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pemilu Tahun 2019 dibuka secara resmi setelah memenuhi kuorum oleh Ketua KPU NTT, Thomas Dohu sekitar pukul 10.45 WITA yang diikuti oleh saksi dari 11 partai politik yakni PKB, Gerindra, PSI, Nasdem, Demokrat, Perindo, PAN, Golkar, Partai Berkarya, PDIP, dan PKPI

Sementara itu, Untuk saksi DPD terdapat 11 saksi calon DPD yang menyampaikan mandat sedangkan Saksi Pasangan Calon Presiden 01 dan 02 lengkap

Sesuai jadwal Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi untuk 8 kabupaten yang telah hadir yakni Manggarai Timur, Sabu Raijua, Sumba Tengah, Rote Ndao, Sumba Tengah, Belu, Sumba Timur, Malaka, dan Nagekeo.

Sebelumnya dibacakan Tertib Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara Pemilu Tahun 2019 Tingkat Provinsi NTT, kemudian dilanjutkan dengan penyerahan hasil rekapitulasi perhitungan suara dari Kabupaten Manggarai Timur.

Penulis dan editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • CSR 100 Juta Bank NTT bagi SLB Ruteng dan Klinik Rehabilitasi Jiwa

    CSR 100 Juta Bank NTT bagi SLB Ruteng dan Klinik Rehabilitasi Jiwa

    • calendar_month Jum, 3 Mar 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Loading

    Ruteng, Garda Indonesia | PT. Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Timur (PT BPD NTT) menyerahkan tanda cintanya berupa dana corporate social responsibility (CSR) sebesar Rp100 juta kepada dua lembaga di Ruteng, Kabupaten Manggarai, yakni SLB Karya Murni Ruteng dan Klinik Rehabilitasi Jiwa Renceng Mose pada Jumat, 3 Maret 2023. Masing-masing lembaga menerima dana sebesar Rp50 […]

  • Heboh Isu Korban Jiwa Demo Pati, Polisi Pastikan Nihil Tewas

    Heboh Isu Korban Jiwa Demo Pati, Polisi Pastikan Nihil Tewas

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 123
    • 0Komentar

    Loading

    Di tengah panasnya aksi, beredar kabar adanya korban tewas. Namun, Polda Jawa Tengah memastikan informasi tersebut tidak benar.   Jawa Tengah | Kericuhan mewarnai demonstrasi besar di Kantor Bupati Pati, Jawa Tengah, Rabu, 13 Agustus 2025, saat massa menuntut Bupati Sudewo mundur dari jabatannya. Aksi memanas hingga terjadi pelemparan botol air mineral dan sandal ke […]

  • Hari Listrik Nasional ke-76, PLN Luncurkan Tambah Daya Hanya 202 Ribu

    Hari Listrik Nasional ke-76, PLN Luncurkan Tambah Daya Hanya 202 Ribu

    • calendar_month Sel, 5 Okt 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 121
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Menyambut Hari Listrik Nasional ke-76 pada 27 Oktober 2021, PT PLN (Persero) meluncurkan promo Super Dahsyat Hari Listrik Nasional yang berlaku mulai 1—31 Oktober 2021. Melalui promo ini, pelanggan bisa menambah daya listrik dengan harga lebih murah yaitu hanya Rp 202.100. (Dua ratus dua ribu seratus rupiah) Harga spesial ini berlaku […]

  • Via Electrifying Agriculture, PLN Raih Indonesia’s SDGs Award 2023

    Via Electrifying Agriculture, PLN Raih Indonesia’s SDGs Award 2023

    • calendar_month Rab, 8 Nov 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 103
    • 0Komentar

    Loading

    Yogyakarta, Garda Indonesia | PT PLN (Persero) menjadi satu-satunya perusahaan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan perusahaan non-pertanian yang meraih penghargaan Indonesia’s SDGs Action Awards pada kategori Pelaku Usaha Besar yang diselenggarakan oleh Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas). Program electrifying agriculture (EA) PLN membuktikan bahwa program tanggung jawab sosial lingkungan PLN tidak […]

  • ‘Hela Keta’ Tradisi Orang Timor Tengah Utara

    ‘Hela Keta’ Tradisi Orang Timor Tengah Utara

    • calendar_month Sab, 17 Jul 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 224
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh : Melkianus Nino Hela Keta adalah sebutan bahasa Dawan Timor yang bermakna “buka jalan”. Hela Keta merupakan tradisi adat  istiadat orang Timor di wilayah administratif Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). ‘Hela Keta’ sering diartikan oleh tua-tua adat sebagai simbol yang memiliki makna yang besar. Makna yang penting itu, sebagai […]

  • Catut Nama Kejati NTT, Jaksa Periksa Rekaman Oknum Politisi Golkar

    Catut Nama Kejati NTT, Jaksa Periksa Rekaman Oknum Politisi Golkar

    • calendar_month Sab, 23 Nov 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 97
    • 0Komentar

    Loading

    Buntut beredarnya rekaman tersebut, Kejaksaan Tinggi Nusa Tenggara Timur (Kejati NTT) pun bersikap. Saat ini, Kejati NTT sedang mempelajari isi rekaman suara yang mirip dengan oknum politisi Golkar NTT berinisial MA.   Kupang | Rekaman suara diduga salah satu oknum Politisi Golkar NTT berinisial MA beredar luas di media sosial. Dalam rekaman suara itu menyebutkan […]

expand_less