Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Regional » KPU NTT Alokasi 20 Orang Saat Pendaftaran Paslon

KPU NTT Alokasi 20 Orang Saat Pendaftaran Paslon

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sen, 26 Agu 2024
  • visibility 91
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang | Pada jadwal pendaftaran pasangan calon kepala daerah tingkat provinsi Nusa Tenggara Timur pada Selasa—Kamis, 27—29 Agustus 2024, Komisi Pemilihan Umum Provinsi Nusa Tenggara Timur (KPU NTT) hanya mengalokasikan jumlah simpatisan sebanyak 250 orang.

Demikian disampaikan Komisioner KPU NTT sekaligus Ketua Divisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu pada KPU NTT, Elyaser Lomi Rihi dalam sesi rapat koordinasi pada Sabtu, 24 Agustus 2024 pukul 09:00 Wita—selesai di aula KPU Provinsi NTT.

Disampaikan Elyaser, bakal pasangan calon gubernur dan wakil gubernur NTT bersama simpatisan atau rombongan sesuai surat yang disampaikan terdahulu bahwa jumlah maksimal 250 orang.

Sebanyak 250 orang simpatisan tersebut, imbuh Elyaser, 150 orang tetap berada di luar atau di depan kantor KPU Provinsi NTT, sementara 100 orang terdiri dari paslon, ketua dan sekertaris parpol atau gabungan parpol pengusul, tim penghubung, admin Silonkaada diberikan tanda pengenal dan diizinkan masuk ke halaman kantor KPU.

Dari 100 orang itu, lanjut Elyaser, 20 orang yang diizinkan masuk menemani paslon mendaftarkan diri. Sementara 80 orang tetap berada di halaman kantor KPU sambil dapat menyaksikan proses pendaftaran paslon di 2 (dua) videotron.

Selanjutnya, tandas Elyaser, paslon gubernur dan wakil gubernur NTT diterima oleh Ketua dan anggota KPU Provinsi NTT bersama Bawaslu NTT.

Penulis (+Roni Banase)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polri Tahan Panji Gumilang Atas Kasus Penistaan Agama

    Polri Tahan Panji Gumilang Atas Kasus Penistaan Agama

    • calendar_month Rab, 2 Agu 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 83
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Bareskrim Polri melakukan penahanan terhadap Pimpinan Ponpes Al-Zaytun Panji Gumilang dalam kasus dugaan penistaan agama. Penahanan Panji dilakukan setelah dilakukan pemeriksaan sebagai tersangka oleh Bareskrim Polri. “Dilakukan penahanan di Rutan Bareskrim selama 20 hari sampai tanggal 21 Agustus 2023,” ujar Karo Penmas Brigjen Ahmad Ramadhan saat konferensi pers di Gedung Divisi Humas Polri, […]

  • Sosok Cornelis Lay di Mata Ganjar : Beliau Sahabat Sekaligus Guru Politik Saya

    Sosok Cornelis Lay di Mata Ganjar : Beliau Sahabat Sekaligus Guru Politik Saya

    • calendar_month Sab, 8 Agu 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 118
    • 0Komentar

    Loading

    Depok, Garda Indonesia | Guru Besar Fakultas Ilmu Sosial dan Politik UGM, Cornelis Lay meninggal dunia. Sosok Cornelis yang juga politisi senior PDI Perjuangan itu meninggalkan banyak kesan, salah satunya pada Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. Baca juga : http://gardaindonesia.id/2020/08/05/prof-dr-cornelis-lay-ma-duka-cita-bagi-guru-sahabat-cendekiawan-soekarnois/ Saat melayat ke rumah duka di Perum Cemara Blok F-13 Maguwoharjo, Depok, pada Rabu, 5 […]

  • Manfaatkan Limbah Batu Bara Jadi Batako, PLN NTT Bantu Masyarakat Flores

    Manfaatkan Limbah Batu Bara Jadi Batako, PLN NTT Bantu Masyarakat Flores

    • calendar_month Kam, 18 Mar 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Loading

    Ende, Garda Indonesia | PLN terus mengoptimalkan pemanfaatan limbah pembakaran batu bara atau Fly Ash dan Bottom Ash (FABA) dari Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) menjadi material bangunan yang bermanfaat bagi masyarakat. Inovasi ini juga terlihat pada pemanfaatan FABA dari PLTU Ropa yang diolah menjadi batako. “Pengolahan FABA dari PLTU Ropa menjadi batako akan dimanfaatkan […]

  • PLN & Warga Satarmese Manggarai Galakkan Hutan Ekonomi

    PLN & Warga Satarmese Manggarai Galakkan Hutan Ekonomi

    • calendar_month Rab, 30 Nov 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Loading

    Ruteng, Garda Indonesia | Memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) setiap tanggal 28 November 2022, PLN melakukan aksi tanam pohon secara serentak di seluruh Indonesia. Di Kabupaten Manggarai, aksi penanaman bibit pohon ini dihelat di 4 (empat) desa kecamatan Satarmese, yakni desa Wewo, Lungar, Mocok, dan desa Golomuntas. Aksi ini melibatkan masyarakat beserta pemerintah desa […]

  • 39 Ribu Pekerja Migran Kembali ke Tanah Air Periode Januari—25 Juni 2020

    39 Ribu Pekerja Migran Kembali ke Tanah Air Periode Januari—25 Juni 2020

    • calendar_month Sen, 29 Jun 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Berdasarkan data SiskoTKLN yang terintegrasi dengan Simkim dari 1 Januari hingga 25 Juni 2020, jumlah Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang kembali ke tanah air mencapai 39.005. Gugus Tugas Nasional menerapkan protokol kepulangan sehingga penularan Covid-19 dari imported case dapat diminimalkan. Menghadapi kepulangan para PMI, Gugus Tugas Nasional bekerja sama dengan Badan […]

  • Dengan Nahkoda Presiden Jokowi, Kapal Bernama Indonesia Tak Akan Karam

    Dengan Nahkoda Presiden Jokowi, Kapal Bernama Indonesia Tak Akan Karam

    • calendar_month Ming, 9 Agu 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh : Rof Sin Presiden Jokowi paling sering dihina, direndahkan, dihujat, dicaci maki, disebarkan hoaks dan fitnah oleh para pembencinya. Sebagus dan sehebat apa pun kerja Presiden Jokowi untuk bangsa dan negara ini, tetapi di mata mereka para pembenci ini, tetap tidak pernah bagus dan semuanya salah Jokowi. Bukan hanya menimpa Presiden Jokowi sendirian, tetapi […]

expand_less