Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Anak dan Perempuan » Merlisa A Marsaoly Ingin Mengabdi dan Membangun Ternate

Merlisa A Marsaoly Ingin Mengabdi dan Membangun Ternate

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Ming, 3 Nov 2019
  • visibility 112
  • comment 0 komentar

Loading

Ternate, Garda Indonesia | Segera berlangsung Pemilihan Kepala Daerah di Ternate pada tahun 2020, kini calon – calon pemimpin di masa depan Ternate mulai bermunculan termasuk mantan Ketua DPRD Kota Ternate Merlisa A Marsaoly.

Awak media sempat mengkonfirmasi via whatsahap terkait nama yang di gadang – gadang untuk calon Wali Kota Ternate periode 2020—2025 tersebut pada Sabtu dini hari, 3 November 2019 dan sangat cepat direspon oleh Merlisa.

“Selama menjabat Ketua DPRD Kota Ternate kemarin, saya belum cukup berbuat dan bekerja untuk masyarakat di Kota Ternate, oleh karena itu saya harus masuk Bursa wali kota kali ini, demi berbuat untuk masyarakat Kota Ternate,” sahut Merlisa yang juga Ketua PDIP Kota Ternate ini.

Merlisa menambahkan, “Saya Ingin mengabdi dengan tulus dan membangun Ternate yang lebih maju lagi, selama ini berkarier di DPRD dengan keterbatasan kewenangan, banyak hal yang tidak bisa di sentuh karena kewenangan besarnya ada di kepala daerah (wali kota).

Merlisa merasakan ketika menjabat Ketua DPRD Kota Ternate, namun dirinya berfikir. ingin membangun dulu di Ternate agar masyarakat Ternate terutama di pulau terluar bisa merasakan kesejahteraan.

“Saya ingin memberikan pembangunan yang merata dalam segala aspek dan sebagai Ketua Partai tentulah punya tanggung jawab dan yang terakhir sebagai keterwakilan perempuan dalam pilkada karena sudah dua periode ini belum ada keterwakilan perempuan untuk Wali Kota Ternate,” tuturnya.

Merlisa yang sangat sederhana dalam tutur kata dan berbusana sehari-hari. Semoga kesederhanaan ini bisa menjadikan Kota Ternate lebih baik di masa akan datang. (*)

Sumber berita (*/ma—Tim IMO Indonesia) Editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‘Kasus Pertamax Oplosan” BPKN RI Akan Panggil Dirut Pertamina

    ‘Kasus Pertamax Oplosan” BPKN RI Akan Panggil Dirut Pertamina

    • calendar_month Rab, 26 Feb 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 162
    • 1Komentar

    Loading

    Mufti Mubarok menambahkan, terhadap kerugian yang dialami konsumen ini, berdasarkan UUPK, konsumen/masyarakat berhak untuk menggugat dan meminta ganti rugi kepada PT. Pertamina   Jakarta | Kasus dugaan korupsi tata kelola minyak mentah dan produk kilang pada PT. Pertamina, Subholding, dan kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) periode 2018—2023 diduga telah mengakibatkan kerugian negara dalam rekayasa ekspor-impor […]

  • Kementerian PUPR Lakukan Lelang Dini 3.926 Paket Senilai 32,61Triliun

    Kementerian PUPR Lakukan Lelang Dini 3.926 Paket Senilai 32,61Triliun

    • calendar_month Sel, 6 Nov 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, gardaindonesia.id | Untuk mempercepat realisasi pelaksanaan kegiatan tahun 2019 tersebut, Kementerian PUPR memulai proses lelang dini pada November 2018. Sebanyak 3.926 paket senilai Rp 32,61 triliun siap dilelang. Jumlah tersebut adalah 39% dari 80% Pagu Pengadaan Kementerian PUPR. Dalam memulai lelang dini, Menteri Basuki menyampaikan arahannya yakni mulai lebih awal, penganggaran dilakukan secara efektif […]

  • Peduli Kompetensi Guru PAUD di TTS, Yayasan Kebun Anggur Helat Pelatihan

    Peduli Kompetensi Guru PAUD di TTS, Yayasan Kebun Anggur Helat Pelatihan

    • calendar_month Jum, 17 Sep 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 114
    • 0Komentar

    Loading

    SoE-TTS, Garda Indonesia | Pelatihan guna meningkatkan kompetensi guru PAUD, yang dihelat oleh Yayasan Kebun Anggur (YKA) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), menghadirkan para narasumber dari Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Usia Dini (HIMPAUDI), Kabupaten TTS, bertempat di aula Losmen Anda pada tanggal 15—17 September 2021. Saat pelatihan peningkatan kompetensi guru PAUD Yayasan Kebun Anggur, […]

  • PT. Dain Celicani Cemerlang Investasi Dana Tak Terbatas Suplai Air di Kota Kupang

    PT. Dain Celicani Cemerlang Investasi Dana Tak Terbatas Suplai Air di Kota Kupang

    • calendar_month Sel, 8 Okt 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 114
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | PT. Dain Celicani Cemerlang menandatangani kesepakatan kerja sama dengan Pemkot Kupang guna menangani krisis air bersih di Kota Kupang. Dalam acara tersebut, Direktur Utama PT. Dain Celicani Cemerlang, David Suryabara, menyampaikan bahwa pihaknya siap berinvestasi untuk air bersih di Kota Kupang dengan dana tak terbatas. “Saya siap berinvestasi dengan dana […]

  • Menuju Garis Akhir RUU Penghapusan Kekerasan Seksual

    Menuju Garis Akhir RUU Penghapusan Kekerasan Seksual

    • calendar_month Rab, 28 Agu 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 127
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Proses penyelesaian Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual (RUU PKS) terus berjalan. Panitia kerja (Panja) DPR RI bersama Panja pemerintah untuk RUU PKS, yakni Kementerian PPPA dan Kementerian/ Lembaga terkait menghelat Diskusi Kelompok Terarah atau Focus Group Discussion (FGD) di Jakarta, pada Selasa, 27 Agustus 2019. Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI […]

  • Langkah Sigap Plt. Dirut Bank NTT Penuhi Modal Inti 3 Triliun

    Langkah Sigap Plt. Dirut Bank NTT Penuhi Modal Inti 3 Triliun

    • calendar_month Sab, 25 Mei 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 74
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Pasca-ditunjuk menjadi Plt. Dirut Bank NTT, Yohanis Landu Praing segera mengambil langkah-langkah strategis  percepatan pemenuhan modal inti minimum 3 triliun rupiah sesuai Peraturan OJK. Hal ini juga sebagai tindak lanjut atas keputusan RUPS LB Bank NTT tanggal 8 Mei 2024, tentang persetujuan kerja sama KUB antara Bank NTT dan Bank DKI. Langkah-langkah strategis tersebut […]

expand_less