Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Budi Arie Tegaskan Projo Bukan Relawan Pro Jokowi
- calendar_month 7 jam yang lalu
- visibility 34
- 0Komentar
Budi Arie juga mengungkap rencana perubahan logo Projo agar tidak terkesan mengkultuskan seseorang. Jakarta | Ketua Umum Projo, Budi Arie Setiadi, menegaskan bahwa nama Projo bukanlah singkatan dari Pro Jokowi seperti yang selama ini dikenal publik. Ia menjelaskan, nama Projo berasal dari bahasa Sanskerta dan Jawa Kawi. “Projo itu artinya negeri dan rakyat. Jadi […]
Megawati Ungkap Fakta Soeharto Tolak Pemakaman Bung Karno di TMP Kalibata
- calendar_month 7 jam yang lalu
- visibility 31
- 0Komentar
Kini, setelah lebih dari lima dekade, Megawati bersyukur makam Bung Karno di Blitar justru menjadi salah satu situs paling ramai dikunjungi oleh masyarakat, pelajar, dan tamu dari berbagai negara. Jakarta | Presiden ke-5 Republik Indonesia, Megawati Soekarnoputri, mengenang masa-masa penuh duka ketika keluarga berjuang agar ayahnya, Presiden pertama RI Soekarno, dimakamkan secara layak setelah […]
Indonesia Sedia 15 Ribu Ha Lahan untuk Palestina Bangun Perkebunan Peternakan
- calendar_month 7 jam yang lalu
- visibility 31
- 0Komentar
Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan bahwa lahan tersebut akan menjadi bentuk nyata solidaritas Indonesia terhadap Palestina, bukan hanya secara diplomatik. Jakarta | Pemerintah Indonesia menyiapkan lahan seluas 10 ribu hingga 15 ribu hektare di Kalimantan Utara (Kaltara) untuk mendukung investasi Pemerintah Palestina di sektor pertanian, peternakan, dan agroindustri. Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman […]
Ingin Disegani Saat Bicara, Latih Tatapan Lebih Dulu
- calendar_month 8 jam yang lalu
- visibility 62
- 0Komentar
Banyak orang berusaha keras agar kata-katanya terdengar meyakinkan, tapi lupa bahwa sebelum suara keluar, mata sudah lebih dulu berbicara. Tatapan adalah bahasa pertama dari wibawa. Dalam psikologi komunikasi nonverbal, 55% kesan pertama seseorang dibentuk bukan oleh isi kata-katanya, tetapi oleh bahasa tubuh termasuk cara menatap. Menariknya, orang yang memiliki kontrol terhadap tatapannya bukan hanya terlihat […]
Cara Licik Pemda “Ngendon Uang Rakyat” ke Bank, Bunga Menggiurkan
- calendar_month Sab, 1 Nov 2025
- visibility 167
- 0Komentar
Kenapa banyak kepala daerah tidak senang dengan Menkeu Purbaya? Ternyata, uang rakyat yang mengendap atau ngendon di bank, bunganya sangat menggiurkan. Di negeri ini, uang rakyat bisa punya kehidupan yang lebih makmur dari rakyatnya sendiri. Per September 2025, menurut data BI, dana Pemda yang mengendap di bank mencapai sekitar Rp234 triliun. Uang itu tidak hilang, […]
Sabrina Gugat Cerai Deddy Corbuzier Usai Tiga Tahun Menikah
- calendar_month Jum, 31 Okt 2025
- visibility 218
- 0Komentar
Gugatan itu diajukan oleh Sabrina melalui sistem e-court dengan jenis perkara cerai gugat. Hingga kini, perkara masih dalam proses dan menunggu putusan majelis hakim. Banten | Kabar mengejutkan datang dari pasangan publik figur Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa. Usai tiga tahun lebih menikah, Sabrina resmi mengajukan gugatan cerai terhadap Deddy di Pengadilan Agama Tigaraksa, […]
Indonesia Gandeng India Perkuat Program Makan Bergizi Gratis
- calendar_month Jum, 31 Okt 2025
- visibility 172
- 0Komentar
India diketahui memiliki program serupa bernama Pradan Mantri Poshan yang sukses menurunkan angka kekurangan gizi dan meningkatkan kehadiran siswa di sekolah. Jakarta | Pemerintah Indonesia menggandeng India sebagai role model dalam pengembangan program Makan Bergizi Gratis (MBG). Kepala Badan Gizi Nasional (BGN), Dadan Hindayana mengatakan kerja sama ini bertujuan memperbaiki sistem pengawasan, kelembagaan, serta […]
PLN UIP Nusra Konsisten Bantu Warga Ring-1 PLTP Ulumbu Manggarai
- calendar_month Jum, 31 Okt 2025
- visibility 174
- 0Komentar
Program tanggung jawab sosial dan lingkungan (TJSL) PLN berbasis benefit sharing program (BSP) ini merupakan wujud komitmen perusahaan dalam memperkuat pemberdayaan masyarakat di Poco Leok. Manggarai | PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) menyalurkan bantuan serta memberikan pelatihan pertanian hortikultura dan peternakan kepada masyarakat Ring-1 pengembangan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi […]
Ekonomi
Otomotif
Artikel Rekomendasi
Bank Sumsel Belajar UMKM dan Digitalisasi di Bank NTT
- calendar_month Jum, 5 Agu 2022
- visibility 17
- 0Komentar
Kupang, Garda Indonesia | PT. Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Timur (PT. BPD NTT), tidak saja hadir sebagai pelopor penggerak ekonomi masyarakat NTT, melainkan juga untuk menginspirasi negeri dalam berbagai inovasi dan layanan perbankan. Ini terbukti dengan adanya kunjungan dari berbagai provinsi di Indonesia yang datang untuk belajar. Belum lama ini, sebuah tim dari Bank […]
Satgas Damai Cartenz- Tembak Mati 1 Anggota KKB di Papua
- calendar_month Kam, 25 Jan 2024
- visibility 22
- 0Komentar
Mimika, Garda Indonesia | Pada Selasa, 23 Januari 2024 sekitar pukul 16.27 WIT telah terjadi kontak tembak antara kelompok kriminal bersenjata (KKB) dan personil Satgas Damai Cartenz-2024 di pos tower Tigamajigi, Sugapa, Kabupaten Intan Jaya, Papua. Satgas Damai Cartenz-2024 Kembali berhasil menembak mati 1 (satu) anggota KKB wilayah Intan Jaya atas nama Harisatu Nambagani. Kasatgas […]
BMKG : ‘Waspada Potensi Bencana Hidrometeorologi!’
- calendar_month Sab, 2 Mar 2019
- visibility 16
- 0Komentar
Jakarta, Garda Indonesia | Memasuki awal Maret beberapa fenomena atmosfer terpantau muncul secara bersamaan. Fenomena-fenomena tersebut dapat membawa konsekuensi meningkatnya potensi curah hujan tinggi di kawasan Indonesia. Saat ini teridentifikasi adanya aktivitas Madden Julian Oscillation (MJO) di Samudera Hindia. MJO merupakan fenomena gelombang atmosfer yang bergerak merambat dari barat (Samudera Hindia) ke timur dan dapat […]
Listrik Nyala 24 Jam, Warga di Amfoang Selatan dan Tengah Lebih Produktif
- calendar_month Sen, 19 Okt 2020
- visibility 24
- 0Komentar
Kupang-NTT, Garda Indonesia | Aktivitas ekonomi warga dari 8 desa di Kecamatan Amfoang Selatan dan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), meningkat seiring listrik telah menyala selama 24 jam. Sebelumnya, warga di kedua kecamatan tersebut hanya menikmati listrik selama 12 jam dengan kapasitas 245 kW yang disuplai dari Pembangkit Listrik Tenaga Diesel […]
Kapolri Instruksi Seluruh Polda Tindak Tegas Aksi Premanisme
- calendar_month Sab, 12 Jun 2021
- visibility 19
- 0Komentar
Jakarta, Garda Indonesia | Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menginstruksikan seluruh Polda dan Polres jajaran untuk memberantas setiap aksi Premanisme yang meresahkan masyarakat, terkait adanya instruksi langsung dari Presiden Indonesia Jokowi untuk menindak tegas preman yang sering melakukan pemalakan terhadap sopir kontainer di wilayah Jakarta Utara. “Seluruh Polda dan Polres jajaran harus menindak tegas aksi […]










