Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Pj Wali Kota Makassar Harap Wahdah Islamiyah Ikut Jaga Kedamaian Makassar

Pj Wali Kota Makassar Harap Wahdah Islamiyah Ikut Jaga Kedamaian Makassar

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Jum, 24 Mei 2019
  • visibility 118
  • comment 0 komentar

Loading

Makassar-Sulsel, Garda Indonesia | Pj Wali Kota Makassar Iqbal S Suhaeb berharap salah satu ormas Islam yang berpusat di Makassar, Wahdah Islamiyah ikut menjaga kedamaian di Makassar.

“Saya tahu, kita semua di Wahdah Islamiyah cinta dan diajarkan kedamaian. Karena itu saya berharap kita semua bisa bersama menjaga kedamaian di kota Makassar,” kata Iqbal usai salat Jumat di Mesjid Anas bin Malik,” di Kampus STIBA Manggala, Jumat, 24 Mei 2019

Berkaitan dengan Pemilu Pilpres 2019, Iqbal berharap agar masyarakat bisa menghargai keputusan KPU sebagai penyelenggara.

Karenanya, Ia meminta semua pihak kembali bersatu merajut silaturrahmi. Kejadian di Jakarta dan Madura tidak boleh terjadi di Makassar.

Iqbal mengatakan kasus pembakaran kantor Polsek di Madura itu dikarenakan informasi hoaks. Hari ini, informasi hoaks begitu banyak beredar di masyarakat.

Oleh karena itu, peran ormas keagamaan seperti Whadah Islamiyah diharap bisa menjadi pendamai dan mampu menenangkan, serta memberi pencerahan kepada masyarakat agar tidak gampang terprovokasi informasi hoaks

“Saya berharap kita semua bisa membantu pemerintah kota dalam mewujudkan ketentraman dan rasa aman di kota Makassar,” pungkas Iqbal. (*)

Sumber berita (*/Tim IMO Indonesia)
Editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lepas Jabatan Ketua Partai Demi Rakyat! Nubatonis Lelaki Sejati

    Lepas Jabatan Ketua Partai Demi Rakyat! Nubatonis Lelaki Sejati

    • calendar_month Sel, 15 Okt 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 135
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang | Pernyataan mundurnya Jonathan Nubatonis sebagai Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Perindo Nusa Tenggara Timur (NTT) sontak mengejutkan publik. Apalagi, selama 10 tahun partai besutan Hary Tanoesudibjo ini dipimpinnya, terjadi penambahan 46 kursi di DPRD hasil pemilihan legislatif (Pileg) 2024, dan tercatat sebagai yang terbanyak di Indonesia untuk Partai Perindo. Alasan pengunduran diri Jonathan […]

  • Tinggalkan Melki-Johni, Jonathan Nubatonis Dukung SIAGA

    Tinggalkan Melki-Johni, Jonathan Nubatonis Dukung SIAGA

    • calendar_month Sen, 14 Okt 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 133
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang | Jonathan Nubatonis menyatakan mundur sebagai Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Perindo Nusa Tenggara Timur (DPW Perindo NTT). Surat pengunduran diri bahkan telah disampaikan Jonathan Nubatonis ke Ketua Majelis Pimpinan Partai (MPP) Perindo, Hary Tanoesoedibjo sejak tanggal 27 September 2024. Pengunduran diri Jonathan Nubatonis sebagai Ketua DPW Perindo NTT lantaran tak sejalan dengan penetapan […]

  • Ompreng Makan Bergizi Gratis dari China Berasa Minyak Babi

    Ompreng Makan Bergizi Gratis dari China Berasa Minyak Babi

    • calendar_month Sel, 9 Sep 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 89
    • 0Komentar

    Loading

    Kepala BGN Dadan Hindayana secara terbuka meminta BPJPH menginspeksi food tray yang dipakai dalam program MBG. Ia mengakui kebutuhan food tray nasional belum bisa dipenuhi produsen dalam negeri.   Jakarta | Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH), Haikal Hasan alias Babe Haikal akan segera berangkat ke China untuk menginspeksi langsung food tray atau ompreng […]

  • Perang Bambang Tri vs ‘The Iron Lady SMI’ Ayo Mencicil dan Jangan Pecicilan!

    Perang Bambang Tri vs ‘The Iron Lady SMI’ Ayo Mencicil dan Jangan Pecicilan!

    • calendar_month Ming, 7 Mar 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh: Andre Vincent Wenas Sudahlah Mas Bambang Tri, bayar saja kewajibannya. Kenapa mesti menunggak? Bikin malu saja! Mulailah mencicil, jangan pecicilan lagi. Menteri Keuangan Sri Mulyani akhirnya menang melawan gugatan soal pencekalan Bambang Trihatmodjo di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Dalam amar putusan PTUN Jakarta, tertera di Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) PTUN Jakarta […]

  • Pungli di SPBU Denpasar, Pertamina Ambil Sikap Tegas

    Pungli di SPBU Denpasar, Pertamina Ambil Sikap Tegas

    • calendar_month Kam, 15 Agu 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta | Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading Pertamina langsung bergerak cepat merespons keluhan pelanggan terkait operator SPBU di Denpasar, Bali. Pertamina Patra Niaga langsung melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap operator SPBU tersebut. “Atas kejadian ini, Pertamina Patra Niaga langsung melakukan pengecekan ke SPBU tersebut dan kepada operator yang melakukan indikasi pungli […]

  • Lantik Direktur PDAM Kota Kupang, Wali Kota Jefri Minta Selesaikan Persoalan Air

    Lantik Direktur PDAM Kota Kupang, Wali Kota Jefri Minta Selesaikan Persoalan Air

    • calendar_month Sen, 6 Jan 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 119
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | Direktur Perusahaan Air Minum Daerah (PDAM) Kota Kupang periode 2019—2023, Johanis Silvester Ottemoesoe, S.E. dilantik oleh Wali Kota Kupang, Dr Jefritson Riwu Kore pada Senin, 6 Januari 2020 di Ruang Rapat Garuda Kantor Wali Kota Kupang. Jabatan Direktur PDAM Kota Kupang diserahterima dari Plt. Direktur PDAM Kota Kupang, Marius Robert […]

expand_less