paroki sasi
Kunker di TTU, VBL Bantu Taman Doa Sasi & Serah Kredit Mikro Merdeka
- calendar_month Ming, 23 Jan 2022
- visibility 79
- 1Komentar
![]()
Kefa, Garda Indonesia | Gubernur NTT Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) bersama rombongan melanjutkan kunjungan kerja di Gereja Santo Antonius Padua Paroki Sasi, Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Di lokasi tersebut, VBL menyerahkan bantuan pemerintah Provinsi NTT untuk pembangunan taman doa Santa Maria Imakulata Paroki St. Antonius Padua Sasi sebagai salah satu wisata rohani di […]










