Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Sutopo Purwo Nugroho » Halaman "2"

Sutopo Purwo Nugroho

Gempa bumi 5,3 SR Guncang Morotai, 800 Warga Mengungsi

Gempa bumi 5,3 SR Guncang Morotai, 800 Warga Mengungsi

  • calendar_month Jum, 8 Feb 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 110
  • 0Komentar

Loading

Maluku Utara, gardaindonesia.id | Telah terjadi gempa dengan kekuatan 5.3 SR pada Kamis, 7 Februari 2019 pukul 17.03.07 WIB. Pusat gempa 37 km tenggara Pulau Morotai Provinsi Maluku Utara. Kapusdatin Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho menuturkan, gempa terasa kuat sekitar 3—4 detik di Kab. Kep. Morotai. “Masyarakat panik dan keluar dari rumah masing-masing. Gempa tidak […]

Longsor & Banjir di Kalbar Telan Korban 3 Orang Tewas & 2 Hilang

Longsor & Banjir di Kalbar Telan Korban 3 Orang Tewas & 2 Hilang

  • calendar_month Jum, 1 Feb 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 176
  • 0Komentar

Loading

Bengkayang-Kalbar, gardaindonesia.id | Bencana banjir, longsor dan puting beliung masih menjadi ancaman bagi masyarakat selama bulan Februari 2019 ini. Curah hujan berintensitas tinggi masih akan terjadi di wilayah Indonesia. BMKG telah memprakirakan curah hujan tinggi selama bulan Februari 2019 akan terjadi di Aceh bagian barat, Bengkulu, Sumatera Selatan, Jawa, Kalimantan Barat bagian timur laut, Kalimantan […]

Banjir Landa Boalemo di Provinsi Gorontalo, 2.208 Jiwa Terdampak

Banjir Landa Boalemo di Provinsi Gorontalo, 2.208 Jiwa Terdampak

  • calendar_month Ming, 27 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 93
  • 0Komentar

Loading

Gorontalo, gardaindonesia.id | Hujan deras menyebabkan banjir melanda beberapa desa di Kecamatan Taliamuta dan Kecamatan Botumeito Kabupaten Boalemo Provinsi Gorontalo pada Sabtu, 26/1/2019 pukul 14.00 WITA. Sutopo Purwo Nugroho, Kapusdatin Humas BNPB menyampaikan lokasi dampak banjir di Provinsi Gorontalo, Kabupaten Boalemo dengan dampak langsung di beberapa kecamatan antara lain Kec. Taliamuta; Desa Mohungo; Desa Ayuhulalo; […]

106 Desa di Sulsel Terdampak Banjir & Longsor, 59 Orang Wafat & 25 Hilang

106 Desa di Sulsel Terdampak Banjir & Longsor, 59 Orang Wafat & 25 Hilang

  • calendar_month Jum, 25 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 149
  • 0Komentar

Loading

Sulsel, gardaindonesia.id | Penanganan darurat bencana banjir, longsor dan puting beliung di Sulawesi Selatan terus dilakukan. Dampak bencana besar karena 106 desa terdampak bencana yang tersebar di 61 kecamatan di 13 kabupaten/kota yaitu Jeneponto, Maros, Gowa, Kota Makassar, Soppeng, Wajo, Barru, Pangkep, Sidrap , Bantaeng, Takalar, Selayar, dan Sinjai. Sutopo Purwo Nugroho, Kepala Pusat Data […]

Banjir Landa 53 Kecamatan di Sulsel, 8 Tewas, 4 Hilang & Ribuan Warga Mengungsi

Banjir Landa 53 Kecamatan di Sulsel, 8 Tewas, 4 Hilang & Ribuan Warga Mengungsi

  • calendar_month Rab, 23 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 87
  • 0Komentar

Loading

Sulsel, gardaindonesia.id | Hujan berintensitas tinggi disertai angin kencang dan gelombang pasang telah menyebabkan sungai-sungai meluap sehingga banjir di wilayah Sulawesi Selatan pada Selasa, 22/1/2019 siang. Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho mengatakan data sementara tercatat 53 kecamatan di 9 kabupaten/kota di wilayah Provinsi Sulawesi Selatan yang mengalami banjir yaitu di […]

Pariwisata Indonesia Sangat Rentan Terhadap Bencana

Pariwisata Indonesia Sangat Rentan Terhadap Bencana

  • calendar_month Rab, 16 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 112
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, gardaindonesia.id | Perkembangan pariwisata di Indonesia luar biasa pesat. Data World Travel and Tourism Council (WTTC) melaporkan bahwa Top-30 Travel and Tourism Countries Power Ranking yang didasarkan pada pertumbuhan absolut pada periode tahun 2011 dan 2017 untuk empat indikator perjalanan dan pariwisata utama menunjukkan Indonesia berada pada nomor 9 sebagai negara dengan pertumbuhan pariwisata […]

Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Status Tetap Waspada

Gunung Ibu di Maluku Utara Meletus, Status Tetap Waspada

  • calendar_month Sab, 12 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 86
  • 0Komentar

Loading

Maluku Utara, gardaindonesia.id | Gunung Ibu yang berada di Halmahera Barat, Maluku Utara meletus pada 12/1/2019 pukul 17.12 WIT. Berdasarkan Pos Pengamatan Gunung Ibu PVMBG, tinggi letusan 800 meter dari puncak kawah. Kolom abu vulkanik condong ke arah selatan. Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB, Sutopo Purwo Nugroho menjelaskan saat ini satus tetap waspada […]

Puting Beliung Terjang Rancaekek Bandung, Ratusan Rumah Rusak

Puting Beliung Terjang Rancaekek Bandung, Ratusan Rumah Rusak

  • calendar_month Sab, 12 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 105
  • 0Komentar

Loading

Bandung, gardaindonesia.id | Bencana puting beliung makin meningkat dari tahun ke tahun. Peningkatan puting beliung disebabkan ada perubahan penggunaan lahan, dampak perubahan iklim yang menyebabkan makin meningkatnya ketidaksatabilan dinamika atmosfer lokal, dan aktivitas penduduk dan lainnya. Sutopo Purwo Nugroho, Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB mengatakan bencana puting beliung melanda Desa Jelegong Kecamatan Rancaekek […]

2 Januari 2019, Presiden Jokowi Akan Lantik Kepala BNPB

2 Januari 2019, Presiden Jokowi Akan Lantik Kepala BNPB

  • calendar_month Sel, 1 Jan 2019
  • account_circle Penulis
  • visibility 111
  • 0Komentar

Loading

Jakarta, gardaindonesia.id | Presiden Joko Widodo, Rabu,2/1/2019 pukul 09.00 WIB, menurut rencana akan melantik Kepala BNPB yang baru di Istana Negara. Undangan pelantikan Kepala BNPB yang telah menyebar di sosial media itu benar. “Saya tidak tahu siapa pengganti Kepala BNPB saat ini, Pak Willem Rampangilei dengan pengganti yang baru. Semua itu kewenangan Presiden,” ujar Sutopo […]

Gempa 7,1 SR di Filipina Dirasakan Kuat di Sangihe Sulawesi Utara

Gempa 7,1 SR di Filipina Dirasakan Kuat di Sangihe Sulawesi Utara

  • calendar_month Sab, 29 Des 2018
  • account_circle Penulis
  • visibility 102
  • 0Komentar

Loading

Sulawesi Utara, gardaindonesia.id | Telah terjadi gempa dengan kekuatan 7,1 SR di perairan Filipina, tepatnya di 193 kilometer di sebelah timur kota General Santos di Filipina atau 201 kilometer timur laut di Kepulauan Talaud Provinsi Sulawesi Utara pada 29/12/2018 pukul 11.39 WITA. Pusat gempa pada kedalaman 69 kilometer. Pasific Tsunami Warning Center milik The National […]

expand_less