Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita Kota » 1 Januari 2019 KD Resmi Ditutup, Pitrad-Pitrad Menyusul

1 Januari 2019 KD Resmi Ditutup, Pitrad-Pitrad Menyusul

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 1 Jan 2019
  • visibility 113
  • comment 0 komentar

Loading

Kota Kupang, gardaindonesia.id | Per tanggal 1 Januari 2019, hari pertama tahun baru 2019, Pemkot Kupang benar-benar menepati komitmen dan konsisten melaksanakan penutupan lokalisasi Karang Dempel (KD) di daerah Tenau Kelurahan Alak Kecamatan Alak Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Menindaklanjuti Keputusan Walikota Kupang Nomor : 176/KEP/HK/2018 tentang Penutupan Lokalisasi Karang Dempel di Kelurahan Alak Kecamatan Alak Kota Kupang, maka Kasatpol Pamong Praja(PP) Kota Kupang, Thomas Dagang didampingi Lurah Alak, Merica Lasbaun dan aparat dari Polsek Alak dan Kodim melakukan pemasangan plang penutupan lokalisasi, Selasa/1 Januari 2019.

Baca juga

http://gardaindonesia.id/2018/12/17/tutup-ijin-lokalisasi-kd-tiap-psk-bakal-peroleh-uang-pembinaan-55-juta/

Dilansir dari anranews.com, Pemerintah Kota Kupang resmi menutup tempat Lokalisasi Pekerja Seks Komersial (PSK) di Wilayah Kota Kupang. Walikota Jefry mengatakan bahwa tepat hari ini tempat lokalisasi karang dempel resmi ditutup.

“Dalam waktu satu atau dua minggu ke depan Pemkot Kupang akan terus mengecek kembali pitrad-pitrad yang tidak memenuhui standar; maka akan ditutup,” tegas Walikota Jefry usai mengikuti perayaan akhir tahun 2018 dan menyambut tahun baru 2019 yang ditandai dengan pesta kembang api di depan eks Restoran Teluk Kupang.

Walikota Jefry menambahkan bahwa langkah-langkah yang telah dibuat Pemkot Kupang sudah sejak lama untuk menutup tempat prostitusi. Sedangkan proses pemulangan disampaikan Jeriko bahwa mereka sudah bisa pulang ke daerah mereka masing-masing dan Pemerintah menanggung seluruh biaya mereka.

Jeriko berharap kepada para pekerja seks agar menyampaikan secara jujur alamat mereka di daerah agar segera dipulangkan(*)

Penulis dan editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pandemi, ‘Omnibus Law’ & Pilkada, Mewarnai 3 Tahun IMO-Indonesia

    Pandemi, ‘Omnibus Law’ & Pilkada, Mewarnai 3 Tahun IMO-Indonesia

    • calendar_month Sel, 27 Okt 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 88
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Sejak berdiri pada tahun 2017, Ikatan Media Online Indonesia (IMO-Indonesia) terus melakukan konsolidasi untuk dapat membentuk kepengurusan di 34 Provinsi, dan tidak hanya kepengurusan di wilayah IMO-Indonesia juga tengah mendorong agar kiranya dapat terbentuk di 514 kabupaten kota secara nasional Karenanya, kepengurusan yang lengkap secara nasional akan lebih mengoptimalkan peran serta […]

  • PLN UIW NTT & Kemenristek Dikti Revitalisasi Sekolah di Sumba

    PLN UIW NTT & Kemenristek Dikti Revitalisasi Sekolah di Sumba

    • calendar_month Sel, 6 Mei 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 120
    • 0Komentar

    Loading

    Revitalisasi SDK Marsudirini menjadi simbol penting dalam upaya menghadirkan sekolah berbasis digital dan fasilitas yang lebih layak bagi peserta didik di pelosok Nusantara.   Kupang | PLN Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Timur (UIW NTT) mendukung program revitalisasi dan digitalisasi pendidikan yang digagas oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemenristek Dikti). Dukungan ini diwujudkan […]

  • Majelis GMIT Ebenhaezer Oeba Teken Kontrak dengan BPJS Kesehatan

    Majelis GMIT Ebenhaezer Oeba Teken Kontrak dengan BPJS Kesehatan

    • calendar_month Rab, 2 Okt 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Perdana di Provinsi Nusa Tenggara Timur, Majelis Jemaat Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) Ebenhaezer Oeba memutuskan untuk teken Perjanjian Kerja Sama dengan BPJS Kesehatan Cabang Kupang untuk melindungi 100 jemaat melalui Program Diakonia. Peserta BPJS Kesehatan Mandiri secara kolektif sebanyak 100 orang jemaat dari Ebenhaezer Oeba melalui Program Diakonia merupakan […]

  • Gerakan Kupang Hijau Berdayakan 62 Mitra Usaha Tanpa Gunakan APBD Kota Kupang

    Gerakan Kupang Hijau Berdayakan 62 Mitra Usaha Tanpa Gunakan APBD Kota Kupang

    • calendar_month Jum, 10 Jul 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 95
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, Garda Indonesia | Gerakan Kupang Hijau yang diinisiasi oleh Wali Kota Kupang, Jefri Riwu Kore dan didukung oleh Tim Gerakan Kupang Hijau (GKH) yang diketuai oleh Harry Alexander Riwu Kaho membuat terobosan baru dengan memberdayakan dan bekerja sama dengan para pelaku usaha atau mitra usaha Bank NTT. Penerapan kerja sama tersebut dilakukan oleh […]

  • Kementerian PUPR Pastikan Tidak Ada Asosiasi Jasa Konstruksi Yang Dibekukan

    Kementerian PUPR Pastikan Tidak Ada Asosiasi Jasa Konstruksi Yang Dibekukan

    • calendar_month Jum, 18 Sep 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 131
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Dengan terbitnya Keputusan Menteri PUPR Nomor 1410/KPTS/M/2020 tentang Asosiasi Badan Usaha Jasa Konstruksi, Asosiasi Profesi Jasa Konstruksi dan Asosiasi Terkait Rantai Pasok Jasa Konstruksi Terakreditasi, tidak berarti bahwa sejumlah Asosiasi Jasa Konstruksi akan dibekukan. Pembekuan asosiasi merupakan penafsiran yang tidak tepat terhadap Peraturan Menteri PUPR No. 10 tahun 2020 tentang Akreditasi […]

  • Tuduhan Grace Kepada Guru Besar, Menyesatkan Masyarakat Indonesia

    Tuduhan Grace Kepada Guru Besar, Menyesatkan Masyarakat Indonesia

    • calendar_month Jum, 9 Feb 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh : Arif Hidayat Kian hari semakin banyak akademisi melakukan kritik terhadap pemerintahan Jokowi. Pastinya tindakan guru besar bukan tanpa alasan melayangkan protes. Sebab akademisi mengajarkan pertanggungjawaban dalam pernyataannya. Bisa dibilang ada bukti kuat dalam ungkapannya, bukan sekedar omon-omon belaka. Anehnya, Grace menyebut Guru Besar sebagai pendukung paslon tertentu sekaligus menyatakan konsekuensi dari demokrasi itu, […]

expand_less