Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Regional » Dekranasda Bantu 50 Alat Tenun bagi Penenun NTT Terdampak Badai

Dekranasda Bantu 50 Alat Tenun bagi Penenun NTT Terdampak Badai

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sen, 27 Sep 2021
  • visibility 150
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | Dewan Kerajinan Nasional (Dekranasda) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Dekranasda RI bekerja sama dengan Kementerian Perindustrian RI memberikan bantuan peralatan tenun dan Benang kepada 50 Penenun yang tersebar di 10 (sepuluh) kabupaten.

Dekranasda NTT pun bekerja sama dengan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 4 Kupang yang memproduksi 50 alat tenun dan kemudian disebarkan kesepuluh kabupaten yang memperoleh masing-masing 5 (lima) alat tenun di antaranya : Kabupaten Belu, Malaka, Timor Tengah Utara (TTU), Timor Tengah Selatan (TTS), Rote Ndao, Sabu Raijua, Alor, Lembata, dan Flores Timur.

Penyerahan secara simbolis dilakukan via zoom oleh Ketua Dekranasda NTT, Julie Sutrisno Laiskodat pada Jumat, 27 Agustus 2021.

Alat tenun yang diproduksi oleh SMK Negeri 4 Kupang

Kepada Garda Indonesia pada Sabtu malam, 25 September 2021, Julie Sutrisno Laiskodat menyampaikan kesepuluh kabupaten yang memperoleh alokasi masing-masing lima alat tenun, diberikan kepada para penenun yang terdampak langsung Badai Siklon Tropis Seroja.

“Banyak penenun terdampak Seroja menyebabkan alat tenun rusak atau hanyut. Agar mereka bisa kembali menenun untuk memenuhi mata pencariannya, maka Dekranas Pusat melalui kemendag berikan 50 alat tenun yang dipesan dari SMK Negeri 4 dan Dekranasda NTT memberikan benang,” terang Julie Laiskodat.

Selain itu, imbuh Julie, usai menenun hasil tenun dapat dijual lagi kepada Dekranasda NTT. “Tujuannya agar mereka (para penenun, red) dapat bangkit kembali pasca-badai. Dan harga jual tenun bervariasi sesuai asal tergantung asal kabupaten,” tandasnya.

Penulis dan Editor (+roni banase)

Foto (*/istimewa/Dekranasda NTT)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Densus 88 Tangkap 13 Pelaku Terorisme di Riau

    Densus 88 Tangkap 13 Pelaku Terorisme di Riau

    • calendar_month Ming, 18 Sep 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 95
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Polri menyampaikan bahwa jumlah pelaku tindak pidana terorisme yang ditangkap Densus 88 Antiteror Polri di Provinsi Riau bertambah. Total sebanyak 13 pelaku ditangkap Densus 88. “Densus 88 Antiteror Polri melakukan upaya penegakan hukum penangkapan terhadap 13 orang pelaku tindak pidana terorisme di provinsi Riau,” jelas Jubir Divhumas Polri Kombes. Pol. Ade […]

  • VBL Tekankan Terminal Tipe B Kefa Harus Jadi Persinggahan Angkot Antar Kota

    VBL Tekankan Terminal Tipe B Kefa Harus Jadi Persinggahan Angkot Antar Kota

    • calendar_month Rab, 24 Mar 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Kefa-TTU, Garda Indonesia | Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) saat melakukan kunjungan kerja di Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) pada Selasa, 23 Maret 2021, memantau situasi dan kondisi Terminal Tipe B dan menekankan bahwa Terminal Tipe B harus menjadi tempat persinggahan semua angkutan antar kota. “Semua harus tertib, angkutan dari Atambua dan Malaka […]

  • Wakil Bupati Belu : Pemerintah Wajib Bantu Petani

    Wakil Bupati Belu : Pemerintah Wajib Bantu Petani

    • calendar_month Ming, 23 Mei 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 107
    • 0Komentar

    Loading

    Belu-NTT, Garda Indonesia | Wakil Bupati Belu, Drs. Aloysius Haleserens, M.M. didampingi Wakil Ketua TP PKK, Rinawati BR Perangin Angin, SE.,M.M. Kadis Pertanian, Kepala BRI Unit Sudirman, Camat Tasifeto Timur, dan Kepala Desa Dafala, secara simbolis menanam tomat milik Kelompok Tani Hailuan di Dusun Buburlaka, dan memanen tomat milik Kelompok Tani Hokmidar di Dusun Dubasa […]

  • Gereja Katedral Kristus Raja Kupang Siap Diresmikan Presiden Jokowi

    Gereja Katedral Kristus Raja Kupang Siap Diresmikan Presiden Jokowi

    • calendar_month Sel, 5 Des 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 328
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang, Garda Indonesia | Gereja Katolik Katedral Kristus Raja Kupang dibangun pertama kali pada kisaran tahun 1963—1965 dan diresmikan oleh Uskup Kupang, Mgr. Gregorius Monteiro pada kisaran tahun 1967. Gereja Katedral Kristus Raja Kupang didedikasikan untuk gelar Yesus, yaitu Kristus Raja. Katedral ini menjadi pusat kedudukan dan takhta bagi Uskup Agung Kupang, saat ini Mgr. Petrus Turang. Bangunan Gereja Katolik […]

  • Slank Tebar Virus, Jokowi Berdendang

    Slank Tebar Virus, Jokowi Berdendang

    • calendar_month Jum, 3 Jun 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Loading

    Ende, Garda Indonesia | Band Rock n Roll papan atas tanah air, Slank hadir bersama Kla Project, Ivan Nastroman serta sejumlah artis lainnya, pada Konser Kebangsaan pada Rabu malam, 1 Juni 2022 di Stadion Marilonga, Ende. Konser bertajuk Membumikan Pancasila, dari NTT untuk Indonesia yang didukung penuh oleh Bank NTT ini dihelat untuk memeriahkan perayaan […]

  • Cegah Virus Corona Masuk ke Indonesia, Tak ada WNA atau WNI yang Terjangkit

    Cegah Virus Corona Masuk ke Indonesia, Tak ada WNA atau WNI yang Terjangkit

    • calendar_month Sel, 28 Jan 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 113
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | “Saat ini Pemerintah RI tetap meningkatkan kewaspadaan tinggi untuk mencegah wabah virus corona masuk ke Indonesia,” ungkap Menparekraf Wishnutama Kusubandio saat Rapat Koordinasi terkait virus corona bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi dan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto di Kantor Kementerian Perhubungan pada Senin, 27 Januari 2020. Ia mengatakan stakeholder pariwisata […]

expand_less