Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita Kota » 17 Pejabat Tinggi Pratama dan 37 Fungsional Pemkot Kupang Dilantik

17 Pejabat Tinggi Pratama dan 37 Fungsional Pemkot Kupang Dilantik

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Jum, 4 Feb 2022
  • visibility 93
  • comment 0 komentar

Loading

Kota Kupang, Garda Indonesia | Sebanyak 54 (lima puluh empat) pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Kupang, terdiri dari 17 pejabat tinggi pratama (eselon 2) dan 37 pejabat fungsional kesehatan, diambil sumpah jabatan dilantik oleh Wali Kota Kupang, Jefri Riwu Kore pada Jumat pagi, 4 Februari 2022, bertempat di lantai 1 kantor Wali Kota Kupang.

Hadir saat pelantikan di antaranya, Sekretaris Daerah Kota Kupang, Fahrensy Priestley Funay, S.E., M.Si. bertindak selaku saksi, Asisten Administrasi Umum Sekda Kota Kupang, Yanuar Dally, S.H., M.Si. dan Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kota Kupang, Orson Genes Nawa, S.H., para jajaran pimpinan perangkat daerah Kota Kupang serta para rohaniwan pendamping dari Islam, Katolik, Protestan dan Hindu.

Adapun 17 Pejabat Tinggi Pratama diangkat sumpah dan dilantik antara lain :

  1. Ignasius Repelita Lega, S.H., dilantik menjadi Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Kota Kupang;
  2. Jeffry Edward Pelt, S.H., dilantik menjadi Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Kota Kupang;
  3. Thomas Didimus Dagang, S.Sos., M.Si. dilantik menjadi Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kota Kupang;
  4. Djidja Kadiwanu, S.E., M.M. dilantik menjadi Kepala Bappeda Kota Kupang;
  5. Frengki Amalo, S.Sos., MM. dilantik menjadi Inspektur Daerah Kota Kupang;
  6. Ariantje Martje Baun, SE. M.Si. dilantik menjadi Kepala Dinas PMPTSP Kota Kupang;
  7. Maxi Jemy Deerens Didok, S.Pd., M.Si. dilantik menjadi Kepala Dinas Kepemudaan dan Olahraga Kota Kupang;
  8. Ejbends H. D. S. Doeka, S.Sos., M.Si., dilantik menjadi Kepala Dinas Perikanan Kota Kupang,
  9. Matheus Benediktus Lalek Radjah, SH. M.Hum. dilantik menjadi Kepala Badan Pendapatan Daerah Kota Kupang;
  10. I Wayan Ari Wijana S. Putra, M.Si. dilantik menjadi Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia;
  11. Bernadinus Mere, AP. M.Si. dilantik menjadi Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik;
  12. Alfred A. Lakabela, S.Pd. M.Pd. dilantik menjadi Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Kupang;
  13. Wildrian Ronald Otta, S.STP, M.M. dilantik menjadi Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Kupang,
  14. Ernest S. Ludji, S.STP. M.Si., dilantik menjadi Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kota Kupang;
  15. Jusup Eduard Penu Weo dilantik menjadi Kepala Dinas Kearsipan  dan Perpustakaan Kota Kupang;
  16. Pah Bessie Semuel Messakh, S.STP. M.Si. dilantik menjadi Kepala Dinas Perhubungan Kota Kupang;
  17. Solvie Y. H. Lukas dilantik menjadi Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kota Kupang.

Seusai pengambilan sumpah jabatan acara kemudian dilanjutkan dengan penandatanganan berita acara pelantikan (BAP) dan pembacaan pakta integritas oleh Kepala Pelaksana BPBD Kota Kupang, Ernest S. Ludji, S.STP. M.Si. yang diikuti oleh para pejabat yang dilantik. (*)

Sumber (*/PKP_chr)

Editor (+roni banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Datang Jam 5 Pagi RSUD W Z Johannes? Pakai Saja Antrean Online

    Datang Jam 5 Pagi RSUD W Z Johannes? Pakai Saja Antrean Online

    • calendar_month Ming, 4 Agu 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang | Ombudsman RI Perwakilan NTT menerima keluhan pasien RSUD W Z Johannes Kupang perihal pendaftaran pasien di loket pendaftaran pada Rabu, 31 Agustus 2024. Pasien tersebut protes karena sudah hadir di loket pendaftaran pada pukul 05:00 Wita tapi tidak ada petugas di loket. Terhadap keluhan pasien tersebut, Ombudsman RI Perwakilan NTT telah berkoordinasi ke […]

  • Tolok Ukur Pariwisata NTT Lewat Urusan Toilet

    Tolok Ukur Pariwisata NTT Lewat Urusan Toilet

    • calendar_month Sel, 19 Nov 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 157
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh Karolus Ngambut Memperingati Hari Toilet Sedunia pada 19 November tahun 2019 Saya menduga tidak banyak yang tahu bahwa tanggal 19 November adalah Hari Toilet Internasional (World Toilet Day) disingkat ‘WTD’. Toilet bagi banyak orang mungkin identik dengan jamban atau kakus, tapi sebenarnya toilet itu merupakan satu bangunan yang terdiri atas jamban, dan dilengkapi dengan […]

  • SIAGA MENANG! Julie Sutrisno & NasDem Konsolidasi di Pulau Sumba

    SIAGA MENANG! Julie Sutrisno & NasDem Konsolidasi di Pulau Sumba

    • calendar_month Jum, 1 Nov 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Loading

    Julie Sutrisno sangat optimis pasangan Simon Petrus Kamlasi dan Adrianus Garu menang dalam pilkada 27 November 2024.   Waingapu | Ketua Teritori Pemenangan Pemilu Partai NasDem wilayah Nusa Tenggara Timur, Julie Sutrisno Liskodat turun gunung memperkuat konsolidasi pemenangan calon gubernur dan wakil gubernur NTT nomor urut 3, Simon Petrus Kamlasi-Adrianus Garu (SIAGA) pada perhelatan pilkada […]

  • Basuki Tjahaya Purnama Berselancar di Titian Buih

    Basuki Tjahaya Purnama Berselancar di Titian Buih

    • calendar_month Jum, 15 Nov 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh Rudi S Kamri Topik yang sedang menjadi tren dalam 3 hari terakhir ini adalah masuknya Basuki Tjahaya Purnama (BTP) dalam jajaran pimpinan BUMN. Sebetulnya bagi saya bukan hal yang mengejutkan kalau seorang BTP berkiprah lagi dalam urusan kenegaraan. Kapabilitas BTP cukup layak memimpin sebuah institusi bisnis negara. Dan dari segi peraturan dan UU tidak […]

  • Menteri Basuki Terima Penghargaan GridOto Award 2018 Kategori Kontribusi Untuk Negeri

    Menteri Basuki Terima Penghargaan GridOto Award 2018 Kategori Kontribusi Untuk Negeri

    • calendar_month Kam, 11 Okt 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta,gardaindonesia.id |Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menerima penghargaan GridOto Award 2018 untuk kategori khusus yakni Kontribusi Untuk Negeri yang diselenggarakan oleh Kompas Gramedia melalui situs otomotif GridOto.com. Penyerahan penghargaan dilakukan oleh Harry Kristianto dari GridOto kepada Dirjen Bina Marga Kementerian PUPR Sugiyartanto mewakili Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, di Jakarta, Rabu 10 […]

  • BI Perwakilan NTT Bantu 750 Warga Terdampak Badai di Kota Kupang

    BI Perwakilan NTT Bantu 750 Warga Terdampak Badai di Kota Kupang

    • calendar_month Rab, 7 Apr 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Pasca-badai Siklon Tropis Seroja yang memorak-porandakan wilayah Kota Kupang pada Minggu, 4 April 2021 pukul 23.00 WITA hingga Senin, 5 April 2021 yang meluluhlantakkan jaringan listrik dan telekomunikasi, fasilitas umum, gedung pemerintahan dan swasta, dan rumah-rumah warga. Menyikapi kondisi tersebut, maka Bank Indonesia Perwakilan Provinsi NTT menyalurkan bantuan bagi 750 Warga […]

expand_less