Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Wiranto: Pembatasan Internet di Papua Dicabut 5 September

Wiranto: Pembatasan Internet di Papua Dicabut 5 September

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 3 Sep 2019
  • visibility 114
  • comment 0 komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Menteri Koordiantor Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto mengatakan pemerintahan mencabut pembatasan internet dan media sosial di Papua pada 5 September mendatang.

Baca juga:

http://gardaindonesia.id/2019/08/30/menkominfo-ri-pembatasan-layanan-data-di-papua-bersifat-sementara/

“Dengan dasar hoaks sudah berkurang, tonenya sudah positif, kondisi sudah stabil. Tapi dari informasi yang kita dapat, dari analisis keamanan, kita masih tunggu sampai tanggal 5 September, kalau kondisi masih kondusif kita buka lagi,” kata Wiranto dalam jumpa pers, Selasa, 3 September 2019.

Wiranto mengatakan pembatasan internet dan media sosial dilakukan di Papua dan Papua Barat untuk mencegah penyebaran hoaks.

“Gambar gak bisa dikirim, tapi teks masih bisa,” jelas Wiranto.

Pembatasan akses internet ini diambil pemerintah karena banyak yang campur tangan dan menggunakan kesempatan untuk ikut mengacaukan situasi di Papua dan Papua Barat.

Saat ini, Wiranto melanjutkan, situasi sudah kondusif. Ia bahkan sempat meminta pencabutan pembatasan internet dilakukan hari ini Selasa, 3 September 2019.

Namun berdasarkan pertimbangan keamanan, maka pencabutan akses internet baru akan dibuka 5 September. Itu dengan catatan kondisi di Papua dan Papua Barat sudah kondusif. (*)

Sumber berita (*/Tim IMO Indonesia)
Editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pesan Menohok Menkumham Andi Agtas ke Pimpinan Tinggi Pratama

    Pesan Menohok Menkumham Andi Agtas ke Pimpinan Tinggi Pratama

    • calendar_month Sab, 7 Sep 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 153
    • 0Komentar

    Loading

    Denpasar | Ada sesi menarik dalam rapat koordinasi kekayaan intelektual jajaran Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia pada Sabtu, 7 September 2024 di Taman Budaya Werdhi Art Center, Denpasar, Bali. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham), Supratman Andi Agtas menekankan kepada para pimpinan tinggi pratama untuk memberikan pelayanan publik yang ada di lingkungan Kementerian […]

  • Bank NTT Jadi Pengelola Kas Titipan BI Terbanyak di Seluruh Indonesia

    Bank NTT Jadi Pengelola Kas Titipan BI Terbanyak di Seluruh Indonesia

    • calendar_month Sab, 23 Mei 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | “Kami bersyukur memiliki para pemegang saham yang memiliki komitmen yang sangat luar biasa untuk terus mengawal bank ini bisa menjadi hebat dan besar bagi pembangunan di Nusa Tenggara Timur ini. Kesanggupan dan perhatian dari pemegang saham sangat besar sehingga ada tiga sampai empat langkah yang sudah dilakukan,” ujar Plt. Direktur Utama […]

  • Puluhan Ribu Warga Klaten Berebut Foto Bersama Ganjar

    Puluhan Ribu Warga Klaten Berebut Foto Bersama Ganjar

    • calendar_month Jum, 1 Sep 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Loading

    Klaten, Garda Indonesia | Puluhan ribu warga Klaten, Jawa Tengah, memadati alun-alun untuk bertemu dengan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo pada Jumat, 1 September 2023. Mereka ingin bersalaman dan berfoto bersama dengan Ganjar. Puluhan ribuan warga tersebut dengan penuh semangat datang saat acara Jalan Sehat Bersama Gubernur Jawa Tengah dalam rangka peringatan hari jadi ke-219 […]

  • Partisipasi Forum Anak dalam Upaya Mencegah TPPO

    Partisipasi Forum Anak dalam Upaya Mencegah TPPO

    • calendar_month Ming, 4 Agu 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 70
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Perdagangan orang tidak hanya mengancam bagi usia dewasa, anak juga rentan menjadi korban, terutama di daerah perbatasan. Pernyataan ini disampaikan oleh Aisyah Fitriani, perwakilan Forum Anak Kab. Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara dalam talkshow Kampanye Publik “Anti Perdagangan Orang” yang diselenggarakan oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) bekerjasama dengan […]

  • ‘Supply Chain’ Makan Bergizi Gratis Terkoneksi ke Koperasi

    ‘Supply Chain’ Makan Bergizi Gratis Terkoneksi ke Koperasi

    • calendar_month Sen, 13 Jan 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 98
    • 2Komentar

    Loading

    Jakarta | Menteri Koperasi, Budi Arie Setiadi menegaskan, program makan bergizi gratis (MBG) mempunyai empat tujuan strategi. Pertama, kata dia, untuk menurunkan angka stunting. Kedua, untuk menyehatkan anak-anak. Ketiga, untuk mengentaskan kemiskinan, Dan keempat, untuk menggerakkan ekonomi masyarakat. “Jadi, empat tujuan besar ini dirangkai dalam satu program yang namanya makan bergizi gratis,” ujar Budi Arie, […]

  • Bupati Belu & Bupati se–NTT ‘Zoom Meeting’ Bersama Gubernur VBL

    Bupati Belu & Bupati se–NTT ‘Zoom Meeting’ Bersama Gubernur VBL

    • calendar_month Rab, 14 Jul 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 119
    • 0Komentar

    Loading

    Belu–NTT, Garda Indonesia | Bupati Belu, dr. Taolin Agustinus, Sp.PD – KGEH, FINASIM. didampingi Wakil Bupati, Drs. Aloysius Haleserens, M.M., dan Bupati se – NTT mengikuti zoom meeting bersama Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat dengan topik ‘Percepatan Pencairan Dana Desa dan Upaya Pencegahan Penyebaran Covid–19 Tingkat Desa’, di Ruang Rapat Bupati Belu, Selasa 13 Juli […]

expand_less