Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Bareskrim : Korban Investasi Bodong Rugi Hingga Puluhan Miliar

Bareskrim : Korban Investasi Bodong Rugi Hingga Puluhan Miliar

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Kam, 9 Jun 2022
  • visibility 99
  • comment 0 komentar

Loading

Jakarta, Garda Indonesia | Bareskrim Polri menetapkan 7 (tujuh) tersangka kasus investasi bodong platform Binomo termasuk Indra Kenz. Hingga saat ini, tercatat ada 144 korban dengan kerugian lebih dari 83 miliar.

“Kerugian para korban afiliator IK sebanyak 144 orang sekitar Rp. 83.365.707.894,” Kasubdit II Dittipideksus Bareskrim Polri Kombes Candra Sukma dalam keterangannya, pada Kamis, 9 Juni 2022.

Candra mengatakan, pihaknya sudah memeriksa sebanyak 131 orang saksi. Sementara juga ada 7 orang saksi ahli yang diperiksa.

“Pemeriksaan saksi sebanyak 131 orang dan saksi ahli sebanyak 7 orang,” kata Candra.

Selanjutnya, Bareskrim kini sementara melakukan pengiriman berkas perkara Indra Kenz di tahap satu.

“Pengiriman berkas tahap 1 tersangka IK (pemenuhan P19),” ujar Candra Sukma.

Bareskrim Polri menemukan data perusahaan koin kripto di flashdisk Indra Kenz. Flashdisk itu ditemukan di deposit box Indra Kenz.

“Penyidik telah melakukan penyitaan sebuah flashdisk di save deposit milik tersangka Indra Kesuma yang isinya data perusahaan BotX Technology Indonesia yang merupakan perusahaan Coin Crypto milik Indra Kesuma,” kata Kanit 5 Subdit II Perbankan Dittipideksus Bareskrim Polri Kompol Karta dalam keterangannya pada Senin, 6 Juni 2022.(*)

Sumber (*/Humas Polri)

Editor (+roni banase)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Memburu Tunggakan ‘Medium Term Note’ ke PT SNP

    Memburu Tunggakan ‘Medium Term Note’ ke PT SNP

    • calendar_month Sen, 27 Des 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 86
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh : Eddy Ngganggus, Staf Direksi Bank NTT Bidang Budaya Perusahaan Peluang untuk mendapatkan kembali uang yang digunakan PT Sunprima Nusantara Pembiayaan (SNP) yang diperolehnya dari Bank NTT sebesar pokok Rp.50 miliar dan bunga Rp.10,5 miliar akan menemui kesulitan besar, kondisi ini disebabkan oleh beberapa hal antara lain : Pertama, Sejak diumumkan pailit oleh Pengadilan […]

  • Pilkades TTS, Mantan Sekretaris Desa Oelbubuk Jadi Pemenang

    Pilkades TTS, Mantan Sekretaris Desa Oelbubuk Jadi Pemenang

    • calendar_month Rab, 27 Jul 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 80
    • 0Komentar

    Loading

    SoE, Garda Indonesia | Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di 136 desa di Kabupaten TTS dihelat pads Senin, 25 juli 2022. Hasilnya pun telah diketahui khalayak umum, baik yang langsung mengikuti di desa masing-masing ataupun melalui media sosial. Seru, menegangkan, bahagia, haru bahkan ada juga rasa kecewa. Namun, perlu diapresiasi penyelenggara maupun peserta Pilkades karna […]

  • HUT Ke-77 TNI AL, Danlantamal VII Tabur Bunga di TMP Dharma Loka

    HUT Ke-77 TNI AL, Danlantamal VII Tabur Bunga di TMP Dharma Loka

    • calendar_month Jum, 9 Sep 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang, Garda Indonesia | Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Danlantamal) VII Laksamana Pertama (Laksma) TNI Dr. Heribertus Yudho Warsono, S.E., M.M., M.Tr.Opsla. CHRMP., CIQnR., CIQaR., CRMP. memimpin ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Dharma Loka, Pasir Panjang, Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Jumat, 9 September 2022. Ziarah dan tabur bunga […]

  • Maret 2021, Bank NTT & Pemprov Helat Swab Antigen & Donor Plasma Massal

    Maret 2021, Bank NTT & Pemprov Helat Swab Antigen & Donor Plasma Massal

    • calendar_month Jum, 26 Feb 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Setelah sukses menghelat kegiatan swab antigen gratis, donor plasma darah dan donor darah biasa pada Jumat, 26 Februari 2021 pukul 09.00 WITA—selesai, maka PT. Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) merencanakan menghelat kegiatan serupa dalam jumlah besar atau massal. Direktur Utama Bank NTT, Alex Riwu Kaho di sela-sela kegiatan […]

  • DPD Partai Golkar Belu Lawan Covid–19 di Hari Pahlawan

    DPD Partai Golkar Belu Lawan Covid–19 di Hari Pahlawan

    • calendar_month Kam, 11 Nov 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Belu–NTT, Garda Indonesia | Bertepatan dengan peringatan Hari Pahlawan 10 November 2021, DPD Partai Golkar Kabupaten Belu, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) bekerja sama dengan petugas kesehatan Puskesmas Umanen melayani vaksin bagi masyarakat di RT 19, RW 6, Kampung Lama Sesekoe, Kelurahan Umanen, Kecamatan Atambua Barat, Kabupaten Belu. Ketua fraksi Golkar DPRD Belu, Benediktus Hale […]

  • 21 Mei, Kasus Terkonfirmasi Positif Covid-19 Tertinggi, Jawa Timur Paling Tinggi

    21 Mei, Kasus Terkonfirmasi Positif Covid-19 Tertinggi, Jawa Timur Paling Tinggi

    • calendar_month Kam, 21 Mei 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19, Achmad Yurianto mengatakan bahwa peningkatan kasus terkonfirmasi positif Covid-19 per Kamis, 21 Mei 2020 adalah yang tertinggi selama dua bulan terakhir yakni mencapai 973 orang, sehingga totalnya menjadi 20.162 kasus. Berdasarkan data yang dikantongi Yuri, wilayah yang mengalami peningkatan kasus positif terbanyak adalah Provinsi Jawa […]

expand_less