Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Otomatif » Grand Opening! Diler Resmi Mobil Suzuki di Waingapu

Grand Opening! Diler Resmi Mobil Suzuki di Waingapu

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sel, 30 Mei 2023
  • visibility 230
  • comment 0 komentar

Loading

Waingapu, Garda Indonesia | Usai rampung pembangunan gedung baru PT Surya Batara Mahkota (SBM) Main Dealer Suzuki Mobil siap menghelat pembukaan resmi atau grand opening di Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).

General Manager SBM Kupang, Fredy Prijtna menyampaikan, telah merampungkan pembangunan gedung baru dan showroom PT SBM Dealer Suzuki Mobil, tepatnya di Jalan Adam Malik Nomor 50, Kelurahan Kambajawa, Kota Waingapu, Sumba Timur.

“Sedianya akan dilaksanakan grand opening pada 7 Juni 2023,” ujar Fredy Prijatna pada Sabtu, 27 Mei 2023.

Pembangunan gedung baru PT SBM, beber Fredy Prijatna, berdiri di atas lahan seluas 1.800 M2 dan terbagi dalam beberapa bagian, showroom seluas 225 M2, bengkel 100 M2 dan sarana pendukungnya 50 M2.

Fredy Prijatna pun mengutarakan, Diler Suzuki Waingapu melayani penjualan mobil Suzuki, melayani servis, dan penjualan suku cadang atau sparepart. “Untuk diketahui, Suzuki PT Surya Batara Mahkota bukan hanya di Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur saja, namun sudah ada SIP di Sumba Barat, Sumba Tengah dan Sumba Barat Daya (SBD),” imbuhnya.

Pelaku otomotif yang telah melalang buana sejak Diler Suzuki berdiri di Timor Timur (sekarang Timor Leste) ini pun menekankan, PT SBM akan hadir melayani penjualan mobil Suzuki, service, sparepart untuk mempermudah layanan kepada  konsumen di 4 (empat) kabupaten di pulau Sumba.

Selain itu, PT Surya Batara Mahkota sebagai satu-satunya main delaer Suzuki di wilayah NTT, telah terbukti penjualannya di seluruh pelosok dan menjangkau serta melayani permintaan mobil dari masyarakat NTT.(*)

Sumber (*/tim Suzuki SBM)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tupperware Distributor NTT Dukung “A Drop For Hopes”- Donor Darah Bagi Kemanusiaan

    Tupperware Distributor NTT Dukung “A Drop For Hopes”- Donor Darah Bagi Kemanusiaan

    • calendar_month Jum, 27 Jul 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 339
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, gardaindonesia.id – Tupperware Indonesia merayakan HUT Ke-27 dengan melakukan aksi kemanusiaan, menggelar acara Donor Darah bertajuk “A Drop For Hopes – Bersama Berikan Sejuta Harapan “ dan diselenggarakan serentak di seluruh Indonesia pada hari Jumat/27 Juli 2018. Marketing Director Tupperware Indonesia, Nurfalia Hidayaty, melalui rilis yang diterima gardaindonesia.id mengatakan, Tupperware menargetkan 27.000 kantong darah […]

  • “Catat Setiap Anak” Plan Indonesia Bantu Alat Kerja untuk Disdukcapil Nagekeo

    “Catat Setiap Anak” Plan Indonesia Bantu Alat Kerja untuk Disdukcapil Nagekeo

    • calendar_month Rab, 5 Agu 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Loading

    Mbay, Garda Indonesia | Untuk mendukung percepatan pencatatan dokumen kependudukan terutama data anak, Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) memberikan bantuan satu unit laptop dan dua unit printer untuk Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Nagekeo pada pada Senin, 3 Agustus 2020 di Mbay, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Bantuan alat kerja oleh Plan […]

  • Perusahaan Domisili Jakarta Diimbau Lakukan ‘Work From Home’

    Perusahaan Domisili Jakarta Diimbau Lakukan ‘Work From Home’

    • calendar_month Sel, 2 Sep 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 132
    • 0Komentar

    Loading

    Imbauan ini tertuang dalam Surat Edaran Nomor e-0014/SE/2025 dan bersifat situasional, sehingga penerapan WFH tidak diwajibkan bagi seluruh perusahaan, melainkan disesuaikan dengan kondisi masing-masing.   Jakarta | Pasca-demonstrasi anarkis yang terjadi di Jakarta dan beberapa kota besar di Indonesia pada tanggal 28—29 Agustus 2025, maka beberapa daerah memberlakukan sistem belajar dan bekerja dari rumah. Akibat […]

  • Tebang Pilih Kasus Ala Komnas HAM Dan Komisi III, Ada Apa atau Apa Ada?

    Tebang Pilih Kasus Ala Komnas HAM Dan Komisi III, Ada Apa atau Apa Ada?

    • calendar_month Rab, 9 Des 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 94
    • 0Komentar

    Loading

    Oleh: Rudi S Kamri Hanya dalam hitungan jam Komisi Nasional Hak Azasi Manusia (Komnas HAM) dan Komisi III DPR RI langsung merespons kejadian tewasnya enam orang laskar khusus FPI pasca mereka menyerang dan akhirnya dilumpuhkan oleh Polisi. Sesuatu yang kelihatannya begitu mulia dan responsif yang dilakukan oleh kedua lembaga negara tersebut. Pertanyaannya, boleh dan pantaskan […]

  • Lagi, Kemenkumham Raih 2 BKN Award Tahun 2022

    Lagi, Kemenkumham Raih 2 BKN Award Tahun 2022

    • calendar_month Sen, 5 Sep 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) berhasil mendapatkan penghargaan dalam BKN Award tahun 2022. Penghargaan diraih dalam 2 (dua) kategori penilaian untuk kementerian tipe besar. Kemenkumham meraih posisi pertama pada kategori Penilaian Kompetensi, kemudian posisi lainnya yang berhasil diraih yakni pada kategori Penerapan Pemanfaatan Data – Sistem Informasi dan CAT. Sekretaris Jenderal […]

  • Walikota Kupang: “Tanam Pohon.. Iya!, Tebang Pohon.. Tidak Boleh!

    Walikota Kupang: “Tanam Pohon.. Iya!, Tebang Pohon.. Tidak Boleh!

    • calendar_month Ming, 30 Sep 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Loading

    Kota Kupang, gardaindonesia.id – Pohon yang berada di perkotaan mampu membersihkan udara dari partikulat kotor, sehingga bisa menyelamatkan satu kehidupan per tahun di tiap kotanya (Penelitian dari Davey Institute dan Departemen Kehutanan AS). Disamping itu Fungsi pohon untuk menyediakan air bersih, menurunkan pencemaran udara (sebuah pohon dapat menyerap sebanyak 48 ton karbondioksida per tahun), menyehatkan […]

expand_less