Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Songsong Hardiknas 2022, SMK se-TTS Helat Beragam Lomba

Songsong Hardiknas 2022, SMK se-TTS Helat Beragam Lomba

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Jum, 29 Apr 2022
  • visibility 161
  • comment 0 komentar

Loading

SoE, Garda Indonesia | Menyongsong Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) pada 2 Mei 2022, serta mewujudkan misi Kementerian Pendidikan, maka Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS), Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), se-Kabupaten Timor tengah selatan (TTS), Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), melaksanakan kegiatan gebyar SMK yang dilangsungkan di SMK  Negeri Kolbano pada tanggal 28—29 April 2022.

Ketua Panitia Kegiatan gebyar SMK, Alfons Tapatab dalam laporannya mengatakan bahwa kegiatan ini dilangsungkan untuk menyongsong Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2022, Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk meningkatkan nilai-nilai budaya para siswa-siswi.

“Dengan meningkatnya nilai-nilai budaya dari peserta didik tentunya dengan sendiri, kita telah mewujudkan misi dari Kementerian Pendidikan untuk melestarikan dan memajukan kebudayaan,” terang Alfons sembari menyampaikan bahwa mata lomba yang dipertandingkan yakni cipta dan baca puisi, solo, debat Bahasa Inggris dan debat Bahasa Indonesia.

Dalam sambutannya, Ketua MKKS SMK Bernadus Natonis mengatakan kegiatan ini sudah dua tahun dilaksanakan, sehingga tahun 2022, SMK Negeri Kolbano sebagai tuan rumah.

“Kepada bapak dan ibu guru yang menjadi juri untuk bersikap adil dalam menilai setiap perlombaan, sehingga dari penilaian yang diberikan menghasilkan hasil yang benar-benar adil, sedangkan untuk para peserta lomba agar tetap menjunjung sportivitas,” tekan Bernadus.(*)

Penulis (*/Daud Nubatonis)

Editor (+roni banase)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Resmikan Kecamatan Loaholu, Gubernur VBL : Rote Ndao Hebat

    Resmikan Kecamatan Loaholu, Gubernur VBL : Rote Ndao Hebat

    • calendar_month Sel, 20 Okt 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 106
    • 0Komentar

    Loading

    Loaholu-Rote, Garda Indonesia | Usai disambut dengan tutur adat dari Maneleo (Tokoh Masyarakat Adat Suku di Rote) saat meresmikan kecamatan ke-11, Kecamatan Loaholu pada Selasa siang, 20 Oktober 2020, Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) mengungkapkan bahwa hanya meresmikan sebuah kecamatan saja, seorang gubernur hadir. “Rote Hebat ya, hanya meresmikan Kecamatan Loaholu saja, Gubernur hadir […]

  • Pesan Sapu Tangan Basah

    Pesan Sapu Tangan Basah

    • calendar_month Kam, 19 Nov 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Loading

    Penulis : Melkianus Nino Bahu tertindih seikat kayu api. Terasa seperti sedang memikul peti mati yang dititipkan Gadis Cantik dari rindang Beringin Tua. Badan gemetaran, dengan bulu-bulu pada pergelangan tangan yang merayap pulas, berdiri tegap tak ingin kembali pulas. Aku tak sadar, ketika Tuan Rimba mengintai langkah kaki dengan begitu lincah. Entah ! Dia, gadis […]

  • Presiden Jokowi Sampaikan Dukacita Mendalam Atas Wafatnya Gus Sholah

    Presiden Jokowi Sampaikan Dukacita Mendalam Atas Wafatnya Gus Sholah

    • calendar_month Sen, 3 Feb 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Gus Sholah, sapaan akrab almarhum, putra pahlawan nasional K.H. Wahid Hasyim sekaligus adik kandung dari Presiden ke-4 RI K.H. Abdurrahman Wahid, diketahui berpulang dalam usia 77 tahun di Rumah Sakit Harapan Kita pada Minggu, 2 Februari 2020 sekitar pukul 20.55 WIB. Presiden Joko Widodo menyampaikan dukacita mendalam atas berpulangnya pengasuh Pondok Pesantren […]

  • Diluncurkan Desember 2020, Aplikasi PLN Mobile Telah Diunduh 13,2 Juta Orang

    Diluncurkan Desember 2020, Aplikasi PLN Mobile Telah Diunduh 13,2 Juta Orang

    • calendar_month Sen, 8 Nov 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 229
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Diluncurkan sejak 18 Desember 2020, kehadiran aplikasi New PLN Mobile milik PT PLN (Persero) disambut antusiasme yang tinggi oleh pelanggan. Tercatat hingga kini, aplikasi ini telah di-download ‘diunduh’ 13,2 juta orang dengan tingkat kepuasan 4,58 dari skala 5 pada 29 Oktober 2021 lalu. “Pencapaian ini menjadi bukti bahwa kehadiran PLN Mobile […]

  • Bangun Jalan Bonleu TTS, Gubernur VBL Serah 5,5 Miliar

    Bangun Jalan Bonleu TTS, Gubernur VBL Serah 5,5 Miliar

    • calendar_month Sel, 26 Apr 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    SoE, Garda Indonesia | Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), Viktor Bungtilu Laiskodat menyerahkan bantuan dana hibah senilai 5,5 (lima setengah) miliar rupiah untuk pembangunan jalan Desa Bonleu, Kecamatan Tobu, Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS) pada Senin, 25 April 2022. Pantauan Garda Indonesia, masyarakat sangat antusias menyambut kehadiran gubernur bersama rombongan. Turut hadir Direktur BanK NTT, […]

  • Advokat Wartawan Sergap.id Pinta Aktivitas Polres Malaka Dihentikan

    Advokat Wartawan Sergap.id Pinta Aktivitas Polres Malaka Dihentikan

    • calendar_month Jum, 5 Jun 2020
    • account_circle Penulis
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Loading

    Belu-NTT, Garda Indonesia | Anggota Tim Advokat wartawan Sergap.id Ferdinandus E.Tahu Maktaen,S.H. meminta secara tegas kepada Polres Malaka agar menghentikan sementara aktivitasnya hingga pandemi Covid-19 berlalu. Hal ini, diungkapkannya kepada wartawan di Lopo tunggu Kantor Pengadilan Negeri Atambua pada Kamis, 4 Juni 2020 usai menghadiri kesepakatan antara pihak Pemohon bersama Hakim tunggal Gustav Bless Kupa, […]

expand_less