Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Audisi The Voice Indonesia 2019 di NTT, Digelar di Kupang & Maumere

Audisi The Voice Indonesia 2019 di NTT, Digelar di Kupang & Maumere

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Jum, 12 Apr 2019
  • visibility 99
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang-NTT, Garda Indonesia | Audisi ajang pencarian bakat penyanyi ‘The Voice Indonesia 2019’ mulai digelar. Khusus di Provinsi Nusa Tenggara Timur bakal dilaksanakan di 2 Kota yakni Kota Kupang dan Kota Maumere. Di Kota Kupang bakal digelar pada Sabtu, 13 April 2019 di Sotis Hotel pada pukul 08.00 WITA—selesai

Informasi ini disampaikan oleh Produser Promo Off Air GTV, Lukman Hakim dalam sesi jumpa pers bersama awak media di Ruang Kelimutu Sotis Hotel pada Jumat, 12 April 2019 pukul 16.00 WITA—selesai

Didampingi oleh Harmoni dan J & D Production, Lukman Hakim menyampaikan tentang kesuksesan Program The Voice Indonesia 2018 yang berhasil mencetak Putra Flores ‘Aldo dari Bajawa’ sebagai pemenang dan bintang baru dan kini The Voice Indonesia kembali menggelar audisinyya untuk musim kedua.

“Audisi yang dimulai pada 5 April 2019 akan menyambangi 18 Kota di seluruh Indonesia seperti di Kota Kecil Karawang, Cirebon, dan Majalengka dan di Kota Besar dilaksanakan di Banjarmasin, Malang, dan Denpasar menjadi kota pertama. Minggu kedua serempak dijalankan di Kota Kupang, Bandung dan Medan”, jelas Lukman Hakim

Tim dari Global TV (GTV) berharap agar saat The Voice Indonesia 2019 kembali mendapatkan dan menghasilkan penyanyi yang lebih bagus di tahun 2019 terutama wakil dari NTT

“Pengennya kita kembali mendapatkan mereka yang belum sempat mengikuti audisi di tahun 2018 dan tidak menutup kemungkinan tahun ini bakal ada penyanyi dari NTT yang lebih bagus lagi”, harap Lukman Hakim

Lanjut Lukman, Karena melihat suksesnya sesi 2018 yang menghasilkan penyanyi dari Pulau Flores maka Tim GTV dan The Voice Indonesia bakal melaksanakan audisi di Kota Maumere pada 2 minggu kedepan usai audisi di Kota Kupang

Tahun 2019, The Voice Indonesia juga akan menambah genre musik dangdut dan melayu dengan mempersiapkan coach profesional di 2 genre tersebut.

Penulis dan editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minat Menenun Perempuan NTT Menurun; Ini Langkah Julie Laiskodat

    Minat Menenun Perempuan NTT Menurun; Ini Langkah Julie Laiskodat

    • calendar_month Sen, 3 Des 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 117
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, gardaindonesia | Minat Perempuan Nusa Tenggara Timur dalam menekuni dunia tenun ikat mulai tergerus oleh zaman; anak perempuan zaman now cenderung tidak memiliki respek dan respon. Melihat kecenderungan tersebut, Julie Sutrisno Laiskodat- Isteri Gubernur NTT Viktor Laiskodat mempunyai langkah taktis dan strategis menyikapi fenomena tersebut. Ditemui dalam sesi kegiatan Digital Marketing Facebook yang digelar […]

  • Elite PKS Menghadap Prabowo di Istana, Denyut Politik Baru?

    Elite PKS Menghadap Prabowo di Istana, Denyut Politik Baru?

    • calendar_month Rab, 30 Jul 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 222
    • 0Komentar

    Loading

    Selain Muzzammil, hadir pula Ketua Majelis Syuro Sohibul Iman, Sekjen PKS Muhammad Kholid, Bendahara Umum Noerhadi, dan Kepala Staf Presiden PKS Pipin Sopian.   Jakarta | Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang baru terpilih, Muzzammil Yusuf, bersama jajaran elite partainya, melakukan kunjungan ke Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa sore, 29 Juli 2025. Kunjungan ini menandai momen […]

  • Kepastian Hukum Program JKP BPJamsostek, Politisi NasDem Dorong DPR Percepat Perbaikan UU Cipta Kerja

    Kepastian Hukum Program JKP BPJamsostek, Politisi NasDem Dorong DPR Percepat Perbaikan UU Cipta Kerja

    • calendar_month Ming, 28 Nov 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Pandemi Covid-19 memberikan dampak buruk terhadap sektor perekonomian Indonesia.  Akibatnya banyak perusahaan dalam negeri yang terdampak, sehingga pengurangan karyawan tak dapat dihindari. Imbasnya, terjadilah pemutusan hubungan kerja (PHK) secara massal. Menurut fungsionaris DPW Partai NasDem yang juga anggota DPRD Jatim 2014—2019, Moch Eksan, berdasarkan data Kementerian Ketenagakerjaan RI tercatat hingga 29.4 […]

  • Pasca-terpapar Covid, ‘Swab’ I Wagub NTT Negatif dan Gubernur Membaik

    Pasca-terpapar Covid, ‘Swab’ I Wagub NTT Negatif dan Gubernur Membaik

    • calendar_month Sen, 18 Jan 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 122
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang-NTT, Garda Indonesia | Kondisi terkini Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat (VBL) dan Wakil Gubernur NTT, Josef Nae Soi secara fisik dalam keadaan segar dan sehat. Hal tersebut disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi NTT, Benediktus Polo Maing kepada awak media di halaman depan Gedung Sasando Kantor Gubernur NTT, pada Senin pagi, 18 Januari 2021. “Pasca-diumumkannya […]

  • Siswa SMKN 1 & 3 Maumere Dapat Edukasi Fitur ‘PLN Mobile’

    Siswa SMKN 1 & 3 Maumere Dapat Edukasi Fitur ‘PLN Mobile’

    • calendar_month Jum, 21 Jan 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Maumere, Garda Indonesia | Memperingati bulan K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Nasional yang jatuh pada tanggal 12 Januari hingga 12 Februari, PLN UP3 Flores Bagian Timur menyosialisasikan PLN Mobile dan bahaya listrik ke siswa-siswi dan guru di SMK Negeri 3 Maumere pada 14 Januari 2022 dan SMK Negeri 1 Maumere pada 15 Januari 2022. Di […]

  • SURYANATA Desak Copot Kasatpol PP Samarinda, Dampak Keroyok 8 Mahasiswa

    SURYANATA Desak Copot Kasatpol PP Samarinda, Dampak Keroyok 8 Mahasiswa

    • calendar_month Kam, 15 Agu 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Loading

    Samarinda, Garda Indonesia | Bermula dari aksi brutalisme ratusan Satpol PP menyerbu 8 aktivis saat diskusi dan ngopi, Aliansi Suara Rakyat Nusantara (SURYANATA) mendesak agar segera mencopot Kepala Satpol PP Samarinda dari Jabatannya serta oknum anggotanya yang terlibat dalam kasus tersebut. “Kami tidak membenarkan tindakan kejahatan tidak berperi kemanusiaan tersebut, karena telah melanggar dari norma […]

expand_less