Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Nasional » Kupang Tuan Rumah FFI, Prilly & Bryan Pakai Busana Padu Padan Tenun

Kupang Tuan Rumah FFI, Prilly & Bryan Pakai Busana Padu Padan Tenun

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sab, 3 Agu 2024
  • visibility 131
  • comment 0 komentar

Loading

Kupang | Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) terpilih sebagai tuan rumah Festival Film Indonesia (FFI) Goes To Campus yang didatangi kali ini, Prilly Latuconsina dan Bryan Domani pada Kamis, 1 Agustus 2024.

Sebagai ketua pelaksana Festival Film Indonesia (FFI) 2024, Prilly Latuconsina dan Duta FFI 2024, Bryan Domani telah menunjukkan dukungan luar biasa terhadap warisan budaya NTT.

CEO Padu Padan Tenun, Erwin Yuan sangat berterima kasih telah memilih berbalut busana Padu Padan Tenun. “Produk autentik kami, termasuk jaket etnik dan outer tenun semuanya dibuat dari tenun tradisional Sumba,” ujarnya.

Busana ini, imbuh Erwin Yuan, telah disiapkan khusus untuk Prilly dan Bryan, sebagai bentuk apresiasi atas dukungan terhadap kerajinan lokal Indonesia.

CEO Padu Padan Tenun, Erwin Yuan berpose bersama Prilly Latuconsina dan Bryan Domani. Foto : tim Padu Padan Tenun

Pada momen spesial ini, Prilly Latuconsina dan Bryan Domani memperlihatkan sinergi antara tradisi dan kekinian melalui busana Padu Padan Tenun yang mereka kenakan.

Prilly tampil anggun dalam outer tenun yang dibuat menggunakan tenun Pahikung dari Sumba Timur, kain tenun yang terkenal dengan kehalusan dan kompleksitas motifnya, sering dianggap sebagai simbol status dan kebanggaan budaya di masyarakat Sumba.

Sementara itu, Bryan mengenakan jaket tenun mix Denim, yang juga mengadopsi tenun Pahikung, menciptakan gabungan menarik antara kain tradisional dengan denim yang lebih modern.

Kedua busana ini bukan sekedar pakaian, tetapi pernyataan kuat akan kebanggaan dan penghargaan terhadap warisan budaya Nusa Tenggara Timur, menggambarkan betapa kekayaan budaya dapat diintegrasikan dalam fashion kontemporer dengan elegan dan penuh gaya.(*)

Sumber (*/tim Padu Padan Tenun)

  • Penulis: Penulis

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Posisi Dirut Komisaris Bank NTT Terbuka untuk Warga NTT

    Posisi Dirut Komisaris Bank NTT Terbuka untuk Warga NTT

    • calendar_month Sen, 5 Mei 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 114
    • 1Komentar

    Loading

    Gubernur Laka Lena menegaskan bahwa proses seleksi untuk pengisian jabatan direksi dan komisaris lowong terbuka untuk semua pihak, baik dari dalam maupun luar NTT.   Kupang | Pemerintah provinsi Nusa Tenggara Timur (Pemprov NTT) selaku pemegang saham pengendali (PSP) PT. Bank Pembangunan Daerah Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) bakal menghelat rapat umum pemegang saham (RUPS) […]

  • Waspada Potensi Banjir & Longsor 5 hari ke depan di Jawa,Bali & NTT

    Waspada Potensi Banjir & Longsor 5 hari ke depan di Jawa,Bali & NTT

    • calendar_month Sen, 26 Nov 2018
    • account_circle Penulis
    • visibility 105
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, gardaindonesia.id | BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika) memantau dan menganalisis curah hujan yang menunjukkan bahwa sebagian wilayah Jawa telah diguyur hujan selama beberapa pekan terakhir yang menimbulkan dampak bencana hidrometeorologi seperti genangan, banjir, dan longsor. Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Mulyono R. Prabowo, (Senin,26/11/18) menjelaskan bahwa adanya sirkulasi angin tertutup di Laut Jawa yang […]

  • IMO Indonesia Pinta Dewan Pers Jadi  Narasumber dalam Dialog Nasional

    IMO Indonesia Pinta Dewan Pers Jadi Narasumber dalam Dialog Nasional

    • calendar_month Kam, 7 Nov 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Media Online (IMO)-Indonesia, Yakub Ismail, didampingi Dewan Pembina IMO-Indonesia, Yuspan Zalukhu, menggelar pertemuan dengan Dewan Dewan Pers pada Kamis, 7 November 2019 di Gedung Dewan Pers, Jakarta. Pertemuan itu membahas sejumlah agenda terdekat IMO-Indonesia, salah satunya Dialog Nasional yang rencana akan digelar pada Sabtu, 16 […]

  • Mantan Kepala Bank Indonesia Jadi Komisaris Utama Bank NTT

    Mantan Kepala Bank Indonesia Jadi Komisaris Utama Bank NTT

    • calendar_month Jum, 16 Mei 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 126
    • 0Komentar

    Loading

    Donny Heatubun kepada Portal Berita Garda Indonesia pada Kamis siang, 15 Mei 2025, mengatakan dirinya sementara menunggu informasi persyaratan dan penjadwalan fit and proper dari OJK. Ia menampik penunjukan sebagai komisaris utama Bank NTT, telah sah mengemban amanah.   Kupang | Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), Melki Laka Lena selaku pemegang saham pengendali (PSP) telah […]

  • Presiden Lantik Martinus Hukom Jadi Kepala BNN RI

    Presiden Lantik Martinus Hukom Jadi Kepala BNN RI

    • calendar_month Ming, 10 Des 2023
    • account_circle Penulis
    • visibility 149
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Presiden Joko Widodo melantik Irjen Pol. Marthinus Hukom sebagai Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) pada Jumat, 8 Desember 2023, di Istana Negara, Jakarta. Marthinus Hukom menggantikan Petrus Golose yang memasuki masa pensiun. Pelantikan Kepala BNN dilakukan berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 182/TPA Tahun 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dari dan […]

  • Kumham NTT Serahkan Sertifikat IG Tenun Ikat Fehan Malaka

    Kumham NTT Serahkan Sertifikat IG Tenun Ikat Fehan Malaka

    • calendar_month Sab, 14 Sep 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang | Kepala Kanwil Kemenkumham NTT, Marciana Dominika Jone menyerahkan sertifikat Indikasi Geografis (IG) Tenun Ikat Fehan Malaka kepada Ketua MPIG TIF Malaka pada Jumat, 13 September 2024. Penyerahan sertifikat IG ini diharapkan dapat memotivasi pengrajin tenun di Kabupaten Malaka untuk terus melindungi dan menjamin kualitas produk lokal yang berkarakter khas dan unik. Marciana mengatakan […]

expand_less