Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolsek Raimanuk: Laporan Perusakan Rumah Sudah Diterima SPKT Polres Belu

Kapolsek Raimanuk: Laporan Perusakan Rumah Sudah Diterima SPKT Polres Belu

  • account_circle Penulis
  • calendar_month Sen, 2 Mar 2020
  • visibility 86
  • comment 0 komentar

Loading

Belu-NTT, Garda Indonesia | Dugaan tindakan perusakan rumah oleh massa terhadap rumah milik Clara Balok dan Gabriel Manek (alm.) di Dusun Motamauk, Desa Mandeu, Kecamatan Raimanuk, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), sudah dilaporkan korban ke Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Belu pada Senin, 2 Maret 2020.

Baca juga :

http://gardaindonesia.id/2020/03/02/rumah-warga-desa-mandeu-di-belu-rusak-diserang-massa/

Berdasarkan hasil konfirmasi media ini pada Senin malam (2/3/2020), Kapolsek Raimanuk Maternus Klau menyebutkan bahwa, laporan korban perusakan rumah tersebut sudah diterima pihak SPKT secara resmi. “Laporannya sudah diterima resmi oleh SPKT tadi siang. Keterangan para korban pun sudah diambil. Besok, pemeriksaan para saksi sekaligus menerjunkan anggota reskrim ke TKP untuk lakukan proses identifikasi kasus,” ungkap Kapolsek.

Kapolsek Raimanuk, Maternus Klau

Terkait tersangka tindakan kekerasan terhadap korban Gede, Kapolsek menambahkan bahwa, hingga saat ini pihaknya serius dalam proses pencarian dan pengejaran terhadap tersangka Irwan. Kapolsek juga meminta kerja sama yang baik dari pihak keluarga Irwan agar membantu memberikan informasi kepada anggota Polsek Raimanuk tentang keberadaan tersangka.

“Kami harapkan kerja sama yang baik dari pihak keluarga untuk membantu mengajak tersangka untuk kalau bisa menyerahkan diri ke pihak kepolisian demi kelancaran proses hukum ke depan,” pinta mantan KBO Satlantas Polres Belu itu.

Kasatreskrim Polres Belu, AKP Sepuh Ade Irsyam Siregar, S.H., S.I.K. yang dikonfirmasi pada Senin malam melalui pesan whatsapp terkait tindak lanjut terhadap laporan para korban tersebut,  pihaknya akan proses sesuai prosedur.

“Tindak lanjutnya ya kita proses sesuai prosedur,” tanggap Siregar singkat.(*)

Penulis (*/HH)
Editor (+rony banase)

  • Penulis: Penulis

Rekomendasi Untuk Anda

  • Deretan Lima Anak NTT Juara Dunia Swipoa Internasional 2024

    Deretan Lima Anak NTT Juara Dunia Swipoa Internasional 2024

    • calendar_month Rab, 12 Feb 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 119
    • 0Komentar

    Loading

    Pj. Gubernur NTT, Dr. Andriko Noto Susanto, S.P, M.P mengapresiasi 5 (lima) siswa asal NTT yang berhasil meraih 5 (lima) peringkat terbaik kompetisi Hall of Fame Abacus Brain Gym 2024 bertempat di ruang rapat Kantor Gubernur NTT pada Selasa,11 Februari 2024.   Kupang | Ajang Hall of Fame Abacus Brain Gym 2024 juga dikenal sebagai […]

  • SPK: Saya Kerja Turun ke Rakyat, Bukan Hanya Telepon Menteri

    SPK: Saya Kerja Turun ke Rakyat, Bukan Hanya Telepon Menteri

    • calendar_month Kam, 14 Nov 2024
    • account_circle Penulis
    • visibility 132
    • 0Komentar

    Loading

    Di hadapan puluhan ribu massa pendukung dan masyarakat sekitar Lasiana, SPK pun menegaskan dirinya bekerja tak hanya duduk di kursi dan di belakang meja kemudian menelepon para menteri.   Kupang | Simon Petrus Kamlasi (SPK) pasangan calon wakil gubernur NTT nomor 3 bersama Adrianus Garu (SIAGA) menegaskan dirinya terbiasa bekerja turun ke rakyat bahkan menginap […]

  • Percepat Penanganan Pasca gempa M7,2, BNPB Kerahkan Sumber Daya

    Percepat Penanganan Pasca gempa M7,2, BNPB Kerahkan Sumber Daya

    • calendar_month Kam, 18 Jul 2019
    • account_circle Penulis
    • visibility 120
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengerahkan sumber daya, baik personel dan bantuan logistik, untuk percepatan penanganan pasca gempa bumi M 7,2 di Halmahera Selatan, Maluku Utara. Baca juga:  http://gardaindonesia.id/2019/07/17/enam-orang-meninggal-dunia-pasca-gempa-bumi-di-halmahera-selatan/ Plh. Kepala Pusat Data, Informasi dan Humas BNPB, menyampaikan pada Kamis pagi, 18 Juli 2018, Kepala BNPB Doni Monardo menuju ke Ternate […]

  • Bank NTT Siapkan Kredit Mobil Tanpa Uang Muka

    Bank NTT Siapkan Kredit Mobil Tanpa Uang Muka

    • calendar_month Sab, 28 Mei 2022
    • account_circle Penulis
    • visibility 162
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang, Garda Indonesia | Terus melakukan inovasi layanan, dan semuanya dimotori dengan niat untuk melayani dengan sungguh. Demikian implementasi visi Bank NTT yang terus menyatakan kepeduliannya terhadap kesejahteraan masyarakat NTT. Kali ini, bank kebanggaan masyarakat NTT ini menghadirkan satu jenis kredit dengan penawaran yang sangat fantastis yakni uang muka (DP/Down Payment) 0 % dan promo […]

  • Menko Polhukam Mahfud MD: Perang Terhadap Hoaks Tugas Bersama

    Menko Polhukam Mahfud MD: Perang Terhadap Hoaks Tugas Bersama

    • calendar_month Jum, 13 Agu 2021
    • account_circle Penulis
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Loading

    Jakarta, Garda Indonesia | Menko Polhukam Mahfud MD menegaskan, perkembangan media sosial dan digital yang sangat cepat membawa konsekuensi beredarnya berita palsu atau hoaks di masyarakat. Ini menjadi tantangan sekaligus ancaman yang akan berdampak serius bila tidak ditangani dengan baik dengan semua pihak, termasuk masyarakat. “Memerangi hoax adalah tugas bersama, bukan hanya menjadi tugas pemerintah. […]

  • ETMC XXXIII Liga IV Mulai Senin 3 Maret, 32 Tim Siap Berlaga

    ETMC XXXIII Liga IV Mulai Senin 3 Maret, 32 Tim Siap Berlaga

    • calendar_month Sen, 3 Mar 2025
    • account_circle Penulis
    • visibility 172
    • 0Komentar

    Loading

    Kupang | El Tari Memorial Cup (ETMC) ke-33 (XXXIII) Liga IV siap dibuka pada Senin sore, 3 Maret 2025 pukul 15:00 Wita oleh Gubernur NTT, Melki Laka Lena dan jajaran Asprov PSSI NTT. Perhelatan sebelum, ETMC XXXII 2023 di Rote Ndao dan terpilih tuan rumah ETMC XXXIII yakni Manggarai Barat, namun berhalangan hingga diambil alih […]

expand_less