Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Korlantas Polri Terapkan Wajib BPKB Elektronik Mulai Tahun 2027
- calendar_month 2 jam yang lalu
- visibility 69
- 0Komentar
![]()
Meski berbasis elektronik dengan chip RFID, e-BPKB tetap hadir dalam bentuk buku fisik sehingga tidak menghilangkan fungsi dokumen konvensional. Jakarta | Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri menargetkan penggunaan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor elektronik (e-BPKB) akan menjadi syarat wajib bagi seluruh mobil baru mulai 2027. Direktur Registrasi dan Identifikasi Korlantas Polri, Brigjen Wibowo menjelaskan bahwa […]
Anda Ingin Tambah Daya Lewat PLN Mobile? Ini Cara Mudah dan Tahapannya
- calendar_month 3 jam yang lalu
- visibility 38
- 0Komentar
![]()
Executive Vice President Komunikasi Korporat & TJSL PLN, Gregorius Adi Trianto mengatakan bahwa digitalisasi layanan kelistrikan dirancang untuk memberikan kemudahan sekaligus kepastian bagi pelanggan di berbagai segmen. Jakarta | Bagi rumah tangga maupun pelaku usaha, kecukupan daya listrik menjadi faktor penting agar aktivitas harian dan operasional bisnis berjalan lancar. Ketika kebutuhan listrik meningkat dan […]
PLN UIP Nusra Sabet Dua Penghargaan Platinum Indonesia Green Awards 2026
- calendar_month 3 jam yang lalu
- visibility 44
- 0Komentar
![]()
Indonesia Green Awards ke-17 tahun ini mengusung semangat koreksi nasional terhadap praktik CSR dan ESG agar benar-benar mampu menjawab tantangan perubahan iklim yang berdampak pada meningkatnya risiko bencana ekologis. Mataram | PLN Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) berhasil meraih dua penghargaan bergengsi dengan predikat Platinum Alignment dalam ajang Indonesia Green Awards (IGA) […]
Donor Darah Bulan K3 Tahun 2026 PLN NTT Kumpulkan 65 Kantong Nyawa
- calendar_month 3 jam yang lalu
- visibility 47
- 0Komentar
![]()
Apresiasi mendalam datang dari dr. Alvin, perwakilan PMI Unit Donor Darah (UDD) Provinsi NTT. Ia menyebutkan bahwa kebutuhan darah di Kota Kupang cukup tinggi, mencapai 60 hingga 80 kantong setiap harinya. Kupang | Memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional tahun 2026, PLN Unit Induk Wilayah Nusa Tenggara Timur (UIW NTT) menunjukkan sisi […]
Komitmen PLN UP2B NTT Bulan K3 Nasional 2026, Karyawan Sehat Listrik Andal
- calendar_month 3 jam yang lalu
- visibility 33
- 0Komentar
![]()
Manager UP2B NTT, Andi Martha Siswahyudi, menegaskan bahwa kesehatan pegawai merupakan fondasi utama dari keandalan operasional. Ia berharap kegiatan ini dapat mentransformasi perspektif pegawai mengenai keselamatan kerja. Kupang | Menjamin keandalan pasokan listrik di wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) bukan hanya soal menjaga mesin dan jaringan, melainkan juga memastikan kesiapan fisik para personel di […]
Delapan Pejabat Dilantik Wali Kota Kupang, Ada Nama Pommy Odja
- calendar_month Kam, 22 Jan 2026
- visibility 609
- 0Komentar
![]()
Wali Kota Chris Widodo juga mengingatkan bahwa sejarah tidak mencatat seseorang menjadi besar karena jabatannya, melainkan karena cara ia memikul jabatan tersebut. Kota Kupang | Wali Kota Kupang, dr. Christian Widodo melantik delapan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di aula rumah jabatan, Kamis, 22 Januari 2026. Pelantikan ini dihadiri Wakil Wali Kota Kupang, Serena Francis, […]
Cewek Berhijab asal Indonesia Jadi Tentara Amerika
- calendar_month Kam, 22 Jan 2026
- visibility 317
- 0Komentar
![]()
Sebelumnya ada personel marinir dan Brimob desersi, lalu bergabung menjadi tentara Rusia. Kali ini giliran seorang cewek cantik asal Tangerang, Indonesia menjadi tentara Amerika Serikat. Cuma, hijaber ini menjadi tentara Paman Sam lewat prosedur. Di sebuah bandara, di antara suara roda koper dan pelukan yang dipaksa kuat agar tidak runtuh, lahirlah satu adegan kecil yang […]
Pemkab Rote Ndao Terapkan Parkir Berlangganan Kendaraan Dinas dan Umum
- calendar_month Kam, 22 Jan 2026
- visibility 380
- 0Komentar
![]()
Sebagai langkah awal, Pemerintah Kabupaten Rote Ndao mewajibkan seluruh kendaraan dinas, roda dua maupun roda empat untuk mendaftar dalam program parkir berlangganan ini. Rote Ndao | Pemerintah Kabupaten Rote Ndao akan segera memberlakukan sistem Parkir Berlangganan di tepi jalan umum dan parkir khusus. Kebijakan ini dituangkan melalui peraturan bupati tentang penyelenggaraan parkir berlangganan. Peraturan […]
Mulai Februari 2026, BGN Angkat 32 Ribu Pegawai SPPG Jadi P3K
- calendar_month Rab, 21 Jan 2026
- visibility 257
- 0Komentar
![]()
Kepala BGN, Dadan Hindayana menyebut seleksi tahap ketiga dan keempat akan dibuka secara umum setelah berkoordinasi dengan Kementerian PANRB. Jakarta | Badan Gizi Nasional (BGN) bakal mengangkat sebanyak 32 ribu pegawai Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) mulai 1 Februari 2026. Kepala BGN, Dadan Hindayana mengatakan seluruh pegawai […]
“Bukan Kewenangan Kemenkeu” Purbaya Klaim Bisa Kuatkan Rupiah dalam Semalam
- calendar_month Rab, 21 Jan 2026
- visibility 190
- 0Komentar
![]()
Meski mengaku mengetahui cara cepat mengatasi tekanan terhadap nilai Rupiah, namun Purbaya menegaskan dirinya bukan bank sentral yang memiliki kewenangan langsung menstabilkan nilai tukar. Jakarta | Menteri Keuangan, Purbaya Yudhi Sadewa mengklaim mampu membalikkan tekanan nilai tukar rupiah menjadi penguatan terhadap dolar AS hanya dalam waktu satu hingga dua hari, bahkan semalam. Pernyataannya disampaikan […]
Ekonomi
Otomotif
Artikel Rekomendasi
Waspada ! Ancaman Infodemik Dapat Memperburuk Pandemi Covid-19
- calendar_month Sab, 18 Apr 2020
- visibility 112
- 0Komentar
![]()
Jakarta, Garda Indonesia | Selain tantangan dalam upaya memutus penyebaran virus corona jenis baru atau SARS-CoV-2, hambatan lain yang juga dihadapi masyarakat adalah adanya infodemik seputar Covid-19. Infodemik ini mengarah pada informasi berlebih akan sebuah masalah, sehingga kemunculannya dapat mengganggu usaha pencarian solusi terhadap masalah tersebut. Pendiri Masyarakat Anti Fitnah Indonesia (Mafindo) Harry Sufehmi mengatakan […]
Banyak Kasus Balita Gizi Buruk, Dinkes Kota Kupang Garap Program PGBT & PIS-PK
- calendar_month Rab, 23 Sep 2020
- visibility 126
- 0Komentar
![]()
Kota Kupang, Garda Indonesia | Dinas Kesehatan Kota Kupang gencar menggarap program PGBT (Penanganan Gizi Buruk Terpadu) dan PIS-PK (Program Indonesia Sehat dengan Pendekatan Keluarga). Dengan adanya dua program ini, kasus balita gizi buruk dan stunting makin banyak ditemukan. Maka, kasus balita gizi buruk dan stunting di Kota Kupang juga semakin banyak yang terdata. Demikian […]
Gubernur Viktor Imbau Gereja Terlibat Aktif Perangi Sampah
- calendar_month Sab, 1 Jun 2019
- visibility 112
- 0Komentar
![]()
Kupang-NTT, Garda Indonesia | “Saya minta para diakon yang sudah ditahbis harus mampu tunjukkan jati dirimu sebagai orang bersih. Bukan hanya bersih secara spiritual tapi juga aktif untuk melihat lingkungan bersih”, Imbau Gubernur Viktor saat memberikan sambutan pada acara Pentahbisan Diakon di Kapela Seminari Tinggi Santo Mikael Penfui, Jumat, 31 Mei 2019. Dihadapan 18 Diakon […]
Pakai ‘New PLN Mobile’, Inggid Wakano: “SwaCAM Lebe Bae”
- calendar_month Kam, 22 Jul 2021
- visibility 90
- 0Komentar
![]()
Kupang-NTT, Garda Indonesia | PT PLN (persero) meminta seluruh pelanggan dan calon pelanggan untuk menggunakan aplikasi New PLN Mobile guna mendapatkan pelayanan serta kemudahan dalam melakukan interaksi antara pelanggan dengan PLN. Salah satu pelanggan PLN yang sudah meng-install aplikasi PLN Mobile adalah Inggid Wakano, Finalis Rising Star RCTI Indonesia tahun 2019. Inggid pun mengajak seluruh warga […]
Ala Hybrid, Kanim Kupang Ikut Upacara & Syukuran Hari Bhakti Imigrasi Ke-72
- calendar_month Kam, 27 Jan 2022
- visibility 137
- 0Komentar
![]()
Kupang, Garda Indonesia | Aparatur sipil negara (ASN) Kantor Imigrasi (Kanim) Kelas I TPI Kupang mengikuti upacara dan syukuran peringatan Hari Bhakti Imigrasi Ke-72 Tahun 2022 secara hybrid (daring dan luring) yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Imigrasi pada Kamis, 27 Januari 2022. Penerapan protokol kesehatan ketat pun tetap dilakukan Kanim Kupang guna menangkal penyebaran Covid-19. […]










